PKS: Komunikasi dengan Demokrat terus dilakukan untuk perkokoh koalisi
Merdeka.com - Partai Demokrat sepakat untuk melakukan koalisi dengan Partai Gerindra di Pilpres 2019. Ketum Demokrat, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) bahkan telah menyerahkan sepenuhnya kepada Prabowo Subianto sebagai calon presiden yang akan diusung.
Presiden PKS, Sohibul Iman menekankan, komunikasi dengan Demokrat harus terus dilakukan. Menurut dia, sejak awal, PKS dan Gerindra sepakat untuk memperluas dukungan politik.
"Kami semua sepakat bahwa koalisi ini harus diperluas di antaranya dengan menerima keterlibatan Partai Demokrat," kata Sohibul di DPP PKS, Senin (30/7).
-
Siapa yang mendukung Prabowo di Pilpres 2019? Prabowo diusung oleh Koalisi Indonesia Adil Makmur dan Jokowi didukung Koalisi Indonesia Kerja.
-
Siapa yang diusung Golkar sebagai Cawapres Prabowo? Partai Golkar resmi mengusung Gibran Rakabuming sebagai Cawapres Prabowo Subianto di Pilpres 2024.
-
Bagaimana Demokrat akan membantu Prabowo? Nantinya, kata Waketum Gerindra, Demokrat akan memberikan masukan dan catatan terhadap program pemerintahan Jokowi. 'Prabowo sudah menyatakan keyakinannya untuk melanjutkan banyak sekali program-program Pak Jokowi yang sangat baik. Dan tentu Partai Demokrat pada saatnya akan memberikan masukan-masukan juga dan catatan-catatannya.'
-
Kenapa Prabowo minta bantuan Demokrat? AHY mengungkapkan Prabowo memberikan tugas khusus kepada Demokrat untuk bisa memenangkan dirinya di Jawa Timur.
-
Siapa yang diusung PDIP? Tri Rismaharini dengan Zahrul Azhar Asumta atau Gus Hans yang diusung PDIP.
Sohibul menekankan, Gerindra bersama PKS dan Demokrat secara de fakto sudah melakukan koalisi. Menurut dia, hal ini penting untuk memperkokoh kekuatan di Pilpres 2019 nanti.
"Karena itu kami sepakat bahwa komunikasi dengan Demokrat terus dilakukan untuk perkokoh koalisi de facto. Hari ini Insya Allah PKS nanti malam berjumpa menerima rombongan Partai Demokrat yang dipimpin oleh Pak SBY, Pukul 19.30 WIB di Hotel Grand Melia Kuningan," tutup dia.
(mdk/rnd)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Demokrat bergabung dengan KIM diungkapkan dalam pertemuan para Ketum partai politik pendukung Prabowo
Baca SelengkapnyaSBY lebih memilih Prabowo Subianto-Gibran karena dinilai lebih siap memimpin Indonesia
Baca SelengkapnyaDia pun mengingatkan agar Partai Demokrat paham akan soal etika politik.
Baca SelengkapnyaSBY hadir bersama rombongan Majelis Tinggi Partai lainnyaib menyampaikan langsung dukungannya tersebut kepada Prabowo.
Baca SelengkapnyaHasil keputusan Majelis Tinggi Partai bahwa Demokrat mendukung Prabowo
Baca SelengkapnyaPKB meminta agar PKS juga ikut diajak masuk ke pemerintahan mendatang atau Prabowo-Gibran.
Baca SelengkapnyaPartai Demokrat akhirnya memutuskan untuk bergabung dengan koalisi Prabowo Subianto di Pemilu 2024.
Baca SelengkapnyaKetua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono memberi pesan menyentuh untuk capres Prabowo Subianto.
Baca SelengkapnyaDemokrat Akui Bertemu PKS Bahas Pilkada Jakarta, Tapi Tak Tawarkan Posisi Cawagub
Baca SelengkapnyaSBY menilai ajakan PDIP dan Gerindra baik untuk transparansi politik
Baca SelengkapnyaMenurut SBY, dukungan penuh kepada Prabowo merupakan sikap tegas dari Demokrat.
Baca SelengkapnyaAnies menegaskan Koalisi Perubahan pun akan tetap solid menyongsong kemenangan di Pilpres 2024.
Baca Selengkapnya