Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Presiden PKS Sebut Duet Anies-Sandi di 2024 Sebuah Keniscayaan

Presiden PKS Sebut Duet Anies-Sandi di 2024 Sebuah Keniscayaan Anies dan Sandi di proyek flyover mampang. ©2017 Merdeka.com/Syifa Hanifah

Merdeka.com - Muncul wacana memasangkan Anies Baswedan dan Sandiaga Salahuddin Uno pada Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024. Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Ahmad Syaikhu, menanggapi secara bijak wacana itu.

"Duet Anies-Sandi adalah sebuah keniscayaan," kata Presiden PKS Ahmad Syaikhu, di Makassar, Sulawesi Selatan. Demikian dikutip dari Antara, Kamis (16/9).

PKS sendiri masih terus mencari sosok yang tepat untuk diusung pada Pilpres 2024. PKS juga terus menjalin atau membangun komunikasi dengan sejumlah pihak sebelum menentukan pilihan ke depannya.

Orang lain juga bertanya?

"Namun saya tetap memandang, masih berjalan dinamis. Jadi komunikasi terus kami bangun, semoga ke depan sudah bisa kami dapatkan," ujarnya pula.

Menurut dia, berdasarkan hasil pemilu lalu, juga tidak tampil mendominasi dengan total suara 8,2 persen. Artinya jika ingin mengusung calon presiden, maka membutuhkan koalisi dengan partai lain.

Kalaupun misalnya koalisi dengan Demokrat yang sesama partai oposisi, hal itu juga belum mencukupi atau memenuhi syarat, karena tidak mencapai 20 persen, sehingga butuh satu partai lagi.

"Hasil pemilu lalu tidak mewah-mewah banget yakni 8,2 persen, tidak bisa mengusung sendirian, olehnya perlu ada partai namun perlu melakukan koalisi," ujarnya lagi.

(mdk/lia)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Reaksi PKS soal Wacana Duet Anies-Kaesang di Pilkada Jakarta
Reaksi PKS soal Wacana Duet Anies-Kaesang di Pilkada Jakarta

Syaikhu mengingatkan pasangan Anies dan Kaesang belum masuk tahap final.

Baca Selengkapnya
PKS Tunggu Keputusan DPP untuk Usung Anies Baswedan Jadi Bakal Cagub Jakarta
PKS Tunggu Keputusan DPP untuk Usung Anies Baswedan Jadi Bakal Cagub Jakarta

Komunikasi dengan partai lain untuk membangun koalisi menuju Pilkada Jakarta 2024 juga terus berjalan.

Baca Selengkapnya
PKS: Sandiaga Serius Buat Poros Baru!
PKS: Sandiaga Serius Buat Poros Baru!

Apakah poros alternatif itu akan terwujud, PKS masih menunggu titik pertemuan selanjutnya dengan Sandiaga.

Baca Selengkapnya
Meski Usung Anies Jadi Capres, PKS masih Terbuka Komunikasi dengan Semua Partai
Meski Usung Anies Jadi Capres, PKS masih Terbuka Komunikasi dengan Semua Partai

PKS bersama NasDem dan Demokrat mengusung Anies sebagai Capres

Baca Selengkapnya
PKS Mengaku Ditawari Cawagub Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta
PKS Mengaku Ditawari Cawagub Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta

Syaikhu mengatakan komunikasi dilakukan dengan banyak partai, bukan hanya dengan KIM.

Baca Selengkapnya
Duet Anies-Kaesang Dinilai Menarik, PKS: Tapi Musyawarah DPTP Keputusannya Anies-Sohibul
Duet Anies-Kaesang Dinilai Menarik, PKS: Tapi Musyawarah DPTP Keputusannya Anies-Sohibul

Hal ini disampaikan usai pertemuan antara petinggi PKS dengan PSI di Kantor DPP PKS, Jakarta Selatan, Senin (8/7).

Baca Selengkapnya
Gerindra Bakal Duduk Bersama KIM Bahas Peluang Usung Anies-Kaesang
Gerindra Bakal Duduk Bersama KIM Bahas Peluang Usung Anies-Kaesang

Gerindra masih menggodok skema-skema sosok calon gubernur-calon wakil gubernur Jakarta, termasuk duet Anies-Kaesang.

Baca Selengkapnya
PKS soal Kaesang Ingin Duet dengan Anies di Pilgub Jakarta: Selama Tujuan Sama, Semuanya Mungkin
PKS soal Kaesang Ingin Duet dengan Anies di Pilgub Jakarta: Selama Tujuan Sama, Semuanya Mungkin

Sekretaris DPW PKS DKI Jakarta, Abdul Aziz menyatakan, dinamika politik masih cair.

Baca Selengkapnya
DPW PKS Jakarta ke Anies: Sabar Ada Batasnya
DPW PKS Jakarta ke Anies: Sabar Ada Batasnya

PKS merupakan partai pemenang Pilkada 2024 di Jakarta dan hanya membutuhkan empat kursi untuk bisa mengusung calonnya sendiri.

Baca Selengkapnya
PKS Sebut Anies-Sohibul Iman di Pilkada Jakarta Belum Harga Mati, Tunggu Sikap PDIP?
PKS Sebut Anies-Sohibul Iman di Pilkada Jakarta Belum Harga Mati, Tunggu Sikap PDIP?

PKS mengaku belum menjalin komunikasi resmi dengan PDIP perihal Pilkada Jakarta.

Baca Selengkapnya
PKS Buka Peluang Kembali Dukung Anies di Pilgub DKI Jakarta 2024
PKS Buka Peluang Kembali Dukung Anies di Pilgub DKI Jakarta 2024

DPW PKS DKI Jakarta juga melakukan penjajakan dengan sejumlah figur lain, baik kader maupun non kader PKS.

Baca Selengkapnya
Wacana Duet Anies-Kaesang di Pilgub Jakarta, PKS Tak Ada Masalah dengan PSI
Wacana Duet Anies-Kaesang di Pilgub Jakarta, PKS Tak Ada Masalah dengan PSI

Jazuli mengaku PKS belum akan deklarasi dukungan ke Anies ataupun calon lainnya.

Baca Selengkapnya