Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

PSI: Jawa Tengah Bukan Hanya Kandang Banteng, Tapi Juga Kebun Mawar

PSI: Jawa Tengah Bukan Hanya Kandang Banteng, Tapi Juga Kebun Mawar Sekjen PSI Raja Juli Antoni. ©2019 Merdeka.com

Merdeka.com - Sekjen PSI Raja Juli Antoni melakukan kunjungan Solidarity Tour Jawa Tengah di Kota Kudus. Dalam kunjungan tersebut, dia melihat adanya potensi masyarakat Jawa Tengah untuk memenangkan Jokowi pada Pemilu 2019.

"Selama perjalanan dari kota Semarang, Karanganyar, Wonosobo, Purwokerto dan Tegal kami melihat kekuatan politik di Jawa Tengah yang tetap solid untuk memenangkan Pak Jokowi," katanya dalam keterangan tertulisnya, Selasa (26/2).

Selain melakukan pengenalan program Jokowi-Ma'ruf Amin, PSI juga memiliki misi untuk memenangkan pasangan nomor urut 01 bersama seluruh kader dan pengurus partai.

Orang lain juga bertanya?

"Kita mau pastikan selain Jawa Tengah itu jadi kandang banteng, Jawa Tengah juga sekarang jadi kebun mawar. Keduanya inilah yang akan memenangkan Pak Jokowi dan InsyaAllah PSI lolos ke parlemen" tegas Toni.

Wakil Sekretaris TKN ini juga menyampaikan bahwa dengan semangat nasionalisme, PSI berharap ingin memperkuat Jawa Tengah sebagai basis Jokowi dan PSI. Perpaduan antar koalisi partai akan tetap terbangun hingga dapat meyakini masyarakat Jawa Tengah.

"Silakan nasionalis senior memilih kandang banteng, yang muda-muda gabung dengan kebun mawar" tutup Toni.

(mdk/fik)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jokowi dan Prabowo-Gibran Intens Blusukan di Jawa Tengah, Puan Targetkan Jateng Tetap Kandang Banteng
Jokowi dan Prabowo-Gibran Intens Blusukan di Jawa Tengah, Puan Targetkan Jateng Tetap Kandang Banteng

Ketua DPP PDIP Puan Maharani menargetkan Jawa Tengah tetap menjadi kandang banteng di tengah blusukan Jokowi dan Prabowo-Gibran

Baca Selengkapnya
Jelang Kampanye Akbar Ganjar, Puan Tegaskan Jawa Tengah Kandang PDIP
Jelang Kampanye Akbar Ganjar, Puan Tegaskan Jawa Tengah Kandang PDIP

Terungkap alasan Solo dan Semarang menjadi lokasi kampanye akbar Ganjar-Mahfud.

Baca Selengkapnya
Ganjar dan Mahfud Kampanye Akbar di Solo dan Semarang, Puan Tegaskan Jawa Tengah Tetap Kandang Banteng
Ganjar dan Mahfud Kampanye Akbar di Solo dan Semarang, Puan Tegaskan Jawa Tengah Tetap Kandang Banteng

Puan menegaskan wilayah Solo merupakan salah satu basis PDI Perjuangan.

Baca Selengkapnya
PSI Janjikan Pembangunan Bandara di Bali Utara Jika Masuk Senayan
PSI Janjikan Pembangunan Bandara di Bali Utara Jika Masuk Senayan

Di Bali, Kaesang juga membagikan kaus Pecinta Belimbing Sayur saat Kampanye

Baca Selengkapnya
Cara Kubu Anies-Cak Imin Penetrasi 'Kandang Banteng' di Jawa Tengah
Cara Kubu Anies-Cak Imin Penetrasi 'Kandang Banteng' di Jawa Tengah

Timnas AMIN akan masuk ke pelosok-pelosok untuk bisa merebut suara di Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya
Jokowi, Kaesang & Gibran Sama-Sama Ada di Jateng, PSI Sebut Cuma Kebetulan
Jokowi, Kaesang & Gibran Sama-Sama Ada di Jateng, PSI Sebut Cuma Kebetulan

PSI berdalih memiliki kalkulasi politik untuk menentukan lokasi kampanye akbar perdana.

Baca Selengkapnya
Yakin Raih Suara di Jabar, TPN Ganjar-Mahfud Siapkan Strategi Ini
Yakin Raih Suara di Jabar, TPN Ganjar-Mahfud Siapkan Strategi Ini

Para caleg partai pendukung Ganjar-Mahfud juga akan berjuang meraih suara di Jawa Barat.

Baca Selengkapnya
Beri Arahan untuk Pilkada Jateng, Puan Maharani Imbau Kader PDIP Berpolitik Santun
Beri Arahan untuk Pilkada Jateng, Puan Maharani Imbau Kader PDIP Berpolitik Santun

Puan meyakini Jateng masih merupakan kandang banteng sehingga optimistis PDIP dapat meraih kemenangan.

Baca Selengkapnya
Begini Strategi Cak Imin Penetrasi Kandang Banteng Jawa Tengah
Begini Strategi Cak Imin Penetrasi Kandang Banteng Jawa Tengah

Pada Pemilu 2019, PDIP meraup 5,77 juta suara atau 29,71 persen, sementara PKB di urutan kedua dengan 2,73 juta suara atau 14,04 persen.

Baca Selengkapnya
Minum Teh Bareng Jokowi di Bandung, Ketum PSI Kaesang Dapat Wejangan Khusus
Minum Teh Bareng Jokowi di Bandung, Ketum PSI Kaesang Dapat Wejangan Khusus

Namun, Kaesang tidak mau membocorkan wejangan yang diberikan Jokowi ke PSI.

Baca Selengkapnya
Ganjar Kampanye Akbar di Solo: Mohon Izin Partai Lain, Memang PDI Perjuangan Kandangnya dari Sini
Ganjar Kampanye Akbar di Solo: Mohon Izin Partai Lain, Memang PDI Perjuangan Kandangnya dari Sini

Ganjar mengungkapkan Kota Solo selalu spesial karena akan selalu menjadi kandang Banteng.

Baca Selengkapnya
Ganjar: Program Pembangunan Jokowi Jadi Dasar Lompatan Pembangunan
Ganjar: Program Pembangunan Jokowi Jadi Dasar Lompatan Pembangunan

Ganjar mengajak seluruh pendukung bekerja keras untuk memenangkan Pilpres dan Pileg.

Baca Selengkapnya