Purnomo Pilih Mundur, Gibran Maju Terus di Pilkada Solo
Merdeka.com - Putra sulung Presiden Joko Widodo, Gibran Rakabuming Raka maju terus pantang mundur dalam pencalonannya di Pilkada Solo 2020. Meskipun rivalnya untuk mendapatkan rekomendasi dari DPP PDIP, Achmad Purnomo mengundurkan diri.
"Harus konsisten dong," ujar Gibran kepada wartawan, di sela menyerahkan bantuan APD di Mapolresta Surakarta, Selasa (28/4).
Kendati demikian, bakal calon wali kota Solo yang mendaftar melalui DPD PDIP Jawa Tengah itu enggan menanggapi pengunduran diri Purnomo. Ia lebih memilih fokus untuk membantu penanganan wabah Covid-19 di Solo.
-
Bagaimana Gibran merespon pertanyaan mengenai usulan Jokowi? 'Saya belum bisa menanggapi,' kata Gibran berkilah. Demikian juga saat ditanyakan apakah isu tersebut sekadar usulan atau hanya wacana, Gibran meminta awak media untuk bertanya kepada yang mengusulkan.'Silakan bertanya pada yang mengusulkan ya. Makasih,' tutup dia.
-
Apa yang Gibran pakai saat pelantikan? Gibran hadir memakai baju ada Betawi didampingi sang istri Selvi Ananda yang tampil cantik mengenakan kebaya merah dan rambut disanggul.
-
Apa instruksi TKN Prabowo-Gibran kepada para relawannya? Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran meminta para relawan mengampanyekan Prabowo-Gibran di seluruh wilayah Indonesia menggunakan cara-cara santun, dan tidak menyerang pribadi Capres Cawapres lainnya.
-
Siapa yang mengantar Gibran ke KPU? Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep tiba di kediaman Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto, di Kertanegara IV, Jakarta, sekitar pukul 08.06 WIB. Kehadiran Kaesang ke Kertanegara, untuk mengantarkan Bacawapres Koalisi Indonesia Maju (KIM) sekaligus kakaknya Gibran Rakabuming Raka, mendaftar diri ke Komisi Pemilihan Umum (KPU).
-
Bagaimana Ganjar meminta pendukungnya menjaga suara? Kembali Ganjar meminta para pendukung untuk mempertahakan suara di Jawa Tengan layaknya menjaga rumah dengan kunci rapat. 'Kandang banteng pertahankan bantengnya. Yang PPP semuanya kunci, jangan sampai di kritikiti, dipitili. Ada tiba-tiba masuk pelan-pelan siji siji hati-hati. Termasuk Hanura dan Perindo,' Ganjar menandaskan.
-
Siapa yang memberikan instruksi kepada para relawan TKN Prabowo-Gibran? Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran meminta para relawan mengampanyekan Prabowo-Gibran di seluruh wilayah Indonesia menggunakan cara-cara santun, dan tidak menyerang pribadi Capres Cawapres lainnya.
"Kita sekarang sedang kena musibah. Kita fokus untuk kegiatan kemanusiaan dulu," katanya.
Menurut suami Selvi Ananda itu, saat ini semua relawan politik telah diinstruksikan agar menjadi relawan kemanusiaan. Ia mengajak masyarakat agar mematuhi protokol kesehatan yang telah ditetapkan. Dia juga mengapresiasi para tenaga medis, Pemkot Solo yang telah sigap dalam mencegah penularan Covid-19.
"Kita fokus kegiatan kemanusiaan dulu. Membagikan sembako, semprot disinfektan, membagikan sanitizer, masker, APD, semua. Kita fokus kegiatan kemanusiaan dulu. Kalau yang lain-lain ya, nanti dulu," tandasnya.
Gibran menambahkan, setelah Solo ditetapkan KLB Corona, pihaknya fokus pada kegiatan kemanusiaan. Gibran juga berharap agar musibah ini cepat berlalu.
(mdk/rnd)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Gibran bergegas dari Balai Kota Solo usai tak lama ngantor.
Baca SelengkapnyaSaat ini PDIP menguasai 30 kursi dari total 45 kursi DPRD Solo.
Baca SelengkapnyaGibran sudah mengajukan cuti untuk mengikuti Pilpres 2024 sebagai bacawapres.
Baca SelengkapnyaGibran mengucapkan permintaan maaf sekaligus berterima kasih pada masyarakat Solo
Baca SelengkapnyaMeski demikian, ia memastikan memiliki komunikasi yang baik dengan Partai Golkar, termasuk dengan partai politik yang lain.
Baca SelengkapnyaSekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto meyakini Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka tetap setia dengan PDI Perjuangan.
Baca SelengkapnyaKetua DPP PDIP, Ahmad Basarah mengingatkan Gibran soal etika dalam berpolitik.
Baca SelengkapnyaSelain Gibran, juga terdapat nama Walikota Medan, Bobby Afif Nasution yang telah diberikan mandat.
Baca SelengkapnyaGibran mengaku biasa saja terkait banyaknya dukungan agar maju sebagai bakal cawapres.
Baca SelengkapnyaWalau mengambil cuti, Gibran menjamin program-program pembangunan tetap akan berjalan sesuai perencanaan awal.
Baca SelengkapnyaCalon Wakil Presiden (Cawapres) nomor urut dua, Gibran Rakabuming Raka menanggapi usulan mundur sebagai wali kota Solo.
Baca SelengkapnyaWali Kota Solo yang juga kader PDI Perjuangan Gibran Rakabuming Raka mengatakan akan segera menemui FX Rudy.
Baca Selengkapnya