Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Rabu, Golkar Umumkan Pengganti Aziz Syamsuddin Sebagai Pimpinan DPR

Rabu, Golkar Umumkan Pengganti Aziz Syamsuddin Sebagai Pimpinan DPR ketum golkar airlangga hartarto. ©2021 Merdeka.com/antara

Merdeka.com - Partai Golkar akan mengumumkan pengganti Azis Syamsuddin di kursi wakil ketua DPR RI pada Rabu (29/9) pukul 16.00. Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto akan secara langsung menyerahkan surat terkait pengganti Azis ke pimpinan DPR.

"Jadi pertama tentu masih ada proses-proses yang harus dilaksanakan sesuai dengan mekanisme yang ada baik di partai maupun di DPR. Oleh karena itu akan diumumkan hari Rabu (29/9) jam 16.00 sore. Tunggu hari Rabu jam 16.00 sore di DPR," ujar Airlangga usai rapat pleno di DPP Golkar, pada Senin (27/9) malam.

Airlangga masih menutup rapat nama pengganti Azis. Sebelumnya, nama Sekjen Golkar Lodewijk F Paulus menguat.

"Jadi tunggu hari Rabu jam 4 sore. Nanti yang menyampaikan Ketua Fraksi didampingi oleh Ketua Umum-nya," ujar Airlangga.

Sementara itu, politikus Golkar Adies Kadir bilang, Airlangga akan mengantarkan surat pergantian Azis secara langsung kepada Ketua DPR Puan Maharani. Ditemani Ketua dan Sekretaris Fraksi Golkar DPR RI.

"Jadi karena hari rabu ketua umum ingin mengantarkan sendiri suratnya ke ketua DPR bersama-sama dengan ketua fraksi dan sekretaris fraksi. Jadi pertimbangannya itu," kata Adies.

Ditanya soal nama Lodewijk, ia bilang menunggu surat resmi itu masuk ke pimpinan DPR.

"Selama suratnya belum ditandatangan kalau di politik itu kan apapun bisa terjadi jadi kita menunggu surat resminya yang akan dibawa oleh ketum ke pimpinan DPR," katanya.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Bamsoet: Mudah-mudahan Plt Ketum Golkar Agus Gumiwang, Dia Sahabat Saya
Bamsoet: Mudah-mudahan Plt Ketum Golkar Agus Gumiwang, Dia Sahabat Saya

Agus Gumiwang hingga Bamsoet masuk dalam radar Plt Ketua Umum Golkar.

Baca Selengkapnya
Sekjen Golkar soal Pilgub DKI Jakarta: Kita Punya Kuda Hitam Baru, Pak Erwin Aksa
Sekjen Golkar soal Pilgub DKI Jakarta: Kita Punya Kuda Hitam Baru, Pak Erwin Aksa

"Kita punya kuda hitam baru, Pak Erwin Aksa kemarin nyaleg di Jakarta Barat dan Jakarta Utara banyak suaranya. Itulah nanti kita lihat," kata Sekjen Golkar

Baca Selengkapnya
Airlangga Hartarto Mundur, Agung Laksono Ungkap Sederet Kader Layak Jadi Ketum Golkar
Airlangga Hartarto Mundur, Agung Laksono Ungkap Sederet Kader Layak Jadi Ketum Golkar

Airlangga sebelumnya mengumumkan pengunduran dirinya sebagai Ketua Umum DPP Partai Golkar per Sabtu (10/8) malam.

Baca Selengkapnya
Senior Golkar Ingin Airlangga Diganti: Luhut Paling Punya Kapasitas Jadi Ketum
Senior Golkar Ingin Airlangga Diganti: Luhut Paling Punya Kapasitas Jadi Ketum

Menurutnya, karena waktu yang sangat mepet dengan Pemilu 2024, maka Luhut yang menjadi prioritas.

Baca Selengkapnya
Menguat Plt Ketum Golkar Inisial A, Agus Gumiwang Kartasasmita?
Menguat Plt Ketum Golkar Inisial A, Agus Gumiwang Kartasasmita?

Partai Golkar segera menentukan pelaksana tugas (Plt) ketua umum dalam rapat pleno

Baca Selengkapnya
Ketua DPP Golkar: Kahar Muzakir Seharusnya jadi Plt Ketum Gantikan Airlangga Hartarto
Ketua DPP Golkar: Kahar Muzakir Seharusnya jadi Plt Ketum Gantikan Airlangga Hartarto

Ketua Bidang Organisasi DPP Partai Golkar, Zulfikar Arse Sadikin menilai sesuai AD/ART Partai Golkar Kahar Muzakir yang patut gantikan Airlangga.

Baca Selengkapnya
Agung Laksono dengar Selentingan Bahlil Bakal Jadi Ketum, Singgung Status Kepengurusan di Golkar
Agung Laksono dengar Selentingan Bahlil Bakal Jadi Ketum, Singgung Status Kepengurusan di Golkar

Nama Bahlil dikabarkan bakal menjadi ketua umum menggantikan Airlangga dan diputuskan pada Munas Golkar digelar Desember mendatang.

Baca Selengkapnya
Agus Gumiwang Ungkap Proses Penunjukkan Dirinya Jadi Plt Ketum Golkar
Agus Gumiwang Ungkap Proses Penunjukkan Dirinya Jadi Plt Ketum Golkar

AGK mengatakan, penunjukkan dirinya sebagai PLT ketua umum Partai Golkar dilkukan secara musyawarah mufakat.

Baca Selengkapnya
Anggota DPR yang Masuk Kabinet Prabowo Segera Diganti, Ini Daftarnya
Anggota DPR yang Masuk Kabinet Prabowo Segera Diganti, Ini Daftarnya

PAW harus dilakukan secepat mungkin agar tidak terjadi kekosongan anggota Dewan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Bahlil Umumkan Kepengurusan Partai Golkar Terbaru, Ada Nama Jokowi?
VIDEO: Bahlil Umumkan Kepengurusan Partai Golkar Terbaru, Ada Nama Jokowi?

Dalam nama-nama kepengurusan, tidak tercantum nama Joko Widodo di dalamnya

Baca Selengkapnya
Agus Gumiwang, Kandidat Terkuat Plt Ketum Golkar Tiba di Lokasi Rapat Pleno
Agus Gumiwang, Kandidat Terkuat Plt Ketum Golkar Tiba di Lokasi Rapat Pleno

Agus Gumiwang mengenakan jas Partai Golkar berwarna kuning.

Baca Selengkapnya
Golkar Munculkan Nama Baru di Bursa Pilkada Jabar Usai Jusuf Hamka Mundur
Golkar Munculkan Nama Baru di Bursa Pilkada Jabar Usai Jusuf Hamka Mundur

Partai Golkar sudah menyiapkan beberapa nama lain di Pilkada Jabar.

Baca Selengkapnya