Salim Segaf Nilai Pondok Pesantren Sebagai Kekuatan Bangsa
Merdeka.com - Ketua Majelis Syuro Partai Keadilan Sejahtera (MS PKS) Salim Segaf Al-Jufri meneruskan lawatan di Jawa Timur dengan bersilaturrahim ke Pondok Pesantren (PP) Sunan Drajat Lamongan. Sunan Drajat sendiri merupakan salah satu Walisongo penyebar dan pejuang agama Islam di tanah jawa.
Tiba di lokasi, ia mengaku kagum karena santri Ponpes berasal dari berbagai daerah, mulai Aceh hingga Papua. Pesantren ini sering dijadikan rujukan bagi pengembangan pesantren wirausaha yang berhasil.
Sebab PP Sunan Drajat secara mandiri mampu memenuhi berbagai kebutuhan operasional pesantren melalui unit usaha antara lain agrobisnis, produksi air mineral, pembuatan kapal, dolomit, dan lain-lain.
-
Siapa yang mengunjungi sekolah dan pesantren di Kalimantan Selatan? Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel), Sahbirin Noor kembali melanjutkan perjalanan Turdes, kini dirinya menyambangi sekolah hingga pesantren.
-
Siapa yang pernah menjadi santri di Pondok Tegalsari? Salah satu sosok yang pernah jadi santri di Pondok Tegalsari adalah pujangga Ronggowarsito.
-
Siapa yang membangun Pesantren Bumi Tanah Jawi? Cak Diqin mendirikan Pondok Pesantren (Ponpes) Tahfidz Qur’an Bumi Tanah Jawi di Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah.
-
Dimana Gubernur Kalimantan Selatan mengunjungi pesantren? Turdes Sahbirin Noor dilanjutkan mengunjungi Pondok Pesantren (Ponpres) Darussalam Martapura yang telah banyak melahirkan ahli Al-Qur’an yang hebat dan tersebar di seluruh dunia.
-
Siapa ulama keturunan Sunan Giri di Sidoarjo? Ulama itu adalah Pangeran Lebo bin Sunan Prapen bin Sunan Dalem bin Sunan Giri alias Sayyid Muhammad Ali Muzayyid.
-
Kenapa Gubernur Kalimantan Selatan mengunjungi pesantren? Pada kesempatan tersebut, Sahbirin mengajak ratusan santri untuk meniru akhlak dari Rasulullah SAW.
Pesantren ini mampu menggabungkan antara pendidikan formal, informal, dan semangat wirausaha. Sehingga lulusannya mampu bekerja atau berwirausaha sesuai ketrampilan yang diberikan di pesantren.
Seusai berkeliling Habib Salim pun menyampaikan bahwa Pondok Pesantren adalah kekuatan umat dan kekuatan Bangsa. Habib Salim mengatakan bahwa pemimpin bangsa lahir dari pesantren-pesantren.
"Pelaku-pelaku UKM yang tahan krisis juga lahir dari pesantren. Jadi para kyai, para ulama, dengan pesantrennya adalah sumber rujukan sekaligus kekuatan umat," kata Habib Salim dalam keterangan, Jumat (22/2).
Pada kesempatan tersebut, ia memastikan bahwa PKS terus memperjuangkan diri melalui parlemen dan juga dakwah di masyarakat untuk meminimalisir peredaran narkoba
Pernyataan Habib Salim sendiri didasari oleh keprihatinan KH Abdul Ghofur juga akan peredaran narkoba, miras, dan penyakit masyarakat lainnya
"Agar peredaran narkoba, miras, dan penyakit masyarakat lainnya bisa terus berkurang. Sehingga kualitas generasi yang akan datang akan jauh lebih baik," ujar Menteri Sosial periode 2009-2014 ini.
(mdk/rhm)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pesantren ini melahirkan ulama-ulama besar Indonesia
Baca SelengkapnyaPondok pesantren ini pernah beberapa kali menjadi basis perjuangan rakyat melawan penjajah.
Baca SelengkapnyaPondok Pesantren Al Fatah di Desa Temboro Kabupaten Magetan ini jadi pusat Jemaah Tabligh terbesar di Asia Tenggara. Santrinya bisa naik kuda hingga unta.
Baca SelengkapnyaSaat ini, pesantren juga mendapatkan perhatian lebih dari negara dengan disahkannya Undang-Undang Pesantren di tahun 2019 lalu.
Baca SelengkapnyaPKB memutuskan Acep Adang Ruhiat yang diusung untuk posisi Cawagub Jabar.
Baca SelengkapnyaGanjar menerima aspirasi tentang kemajuan ponpes lewat UU Pesantren.
Baca SelengkapnyaSaid menyebut Megawati memiliki ikatan batin yang kuat dengan Jawa Timur.
Baca SelengkapnyaSaat ini adalah lebih dari 1.000 masjid dan lebih dari 4.000 musala berdiri di Sidoarjo
Baca SelengkapnyaSelain dakwahnya secara langsung, ia juga membagi ilmunya dalam bentuk buku.
Baca SelengkapnyaRasio kewirausahaan nasional Indonesia saat ini tercatat berada di angka 3,47 persen dan ditargetkan setidaknya mencapai 12 persen pada 2045.
Baca SelengkapnyaHasyim Asy'ari dan Syaikhona Kholil punya kenangan khusus di sini
Baca SelengkapnyaPendiri Ponpes ini ingin lembaga pendidikan islam miliknya bisa seperti Universitas Al Azhar Mesir hingga Universitas Harvard.
Baca Selengkapnya