Sambangi kru tvOne, Ardi Bakrie ada di deklarasi Prabowo-Hatta
Merdeka.com - Sinyal Partai Golkar untuk mendukung Prabowo Subianto tampaknya semakin kuat. Hal ini dapat dilihat dengan kedatangan anak Ketua Umum Partai Golkar Aburizal Bakrie (Ical), yakni Ardie Bakrie di rumah pemenangan Prabowo-Hatta di Rumah Polonia, Jalan Cipinang Cempedak I/29, Otista, Jakarta Timur, Senin (19/5).
Pantauan merdeka.com, Ardi tampak memakai seragam merah tvOne. Dengan berjalan terburu-buru, dia hanya sedikit komentar. Ketika disinggung kedatangannya untuk mendukung pasangan Prabowo-Hatta, Ardi menyebut hanya menyambangi kru tvOne.
"Ini hanya mau lihat anak-anak (karyawan tvOne)," ujar Ardi.
-
Siapa yang diusung Golkar sebagai Cawapres Prabowo? Partai Golkar resmi mengusung Gibran Rakabuming sebagai Cawapres Prabowo Subianto di Pilpres 2024.
-
Apa peran Golkar dalam koalisi Prabowo? Golkar dan PAN yang menjadi partai pengusung teranyar juga memiliki kandidat yang bisa diusulkan ke Prabowo.
-
Bagaimana Golkar menunjukan dukungannya ke Prabowo? Golkar dan PAN mendeklarasikan dukungan.
-
Siapa yang Golkar usung jadi cawapres Prabowo? Ia mengatakan, Golkar akan menyodorkan kader terbaiknya Airlangga Hartarto untuk mendampingi Prabowo.
-
Siapa yang akan menjadi pemimpin Golkar di masa depan? Selanjutnya Menko Airlangga mengatakan bahwa calon ASN yang direkrut tentu bisa mengisi posisi kunci sebagai future leaders dan memegang jabatan kritikal yang akan menjalankan birokrasi berkelas dunia dalam Visi Indonesia Maju 2045.
-
Siapa ketua umum Partai Golkar saat ini? Airlangga Hartarto menjadi Ketua Umum Partai Golkar ke-11 sejak pertama kali dipimpin Djuhartono tahun 1964.
Seperti diketahui, sinyal dukungan Partai Golkar kepada Prabowo memang sudah terlihat beberapa waktu terakhir. Hal itu diperlihatkan dengan pertemuan antara Ical dan Prabowo yang sudah terjadi beberapa kali.
Pertemuan pertama berlangsung di kediaman Bos Bakrie Grup itu di bilangan Menteng, Jakarta Pusat. Selanjutnya, giliran Ical yang bertandang ke rumah mantan Danjen Kopassus itu di wilayah Hambalang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.
Pertemuan ketiga, Prabowo kembali menyambangi Ical di Bakrie Tower, Kuningan, Jakarta Selatan. Disinyalir, kedatangan Prabowo guna 'merayu' Ical agar bergabung mendukungnya dalam pencapresan. Sebab, sebelumnya Ical tampak akrab ikut blusukan di pasar dengan capres PDIP Jokowi. (mdk/did)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Dalam Survei LSI Denny JA, terungkap Golkar lebih memilih merapat ke Prabowo.
Baca SelengkapnyaPertemuan itu bisa menjadi sinyal dukungan Golkar untuk Prabowo di Pemilu 2024.
Baca SelengkapnyaPartai Golkar resmi mendukung Dedi Mulyadi untuk maju dalam Pilkada Jawa Barat.
Baca SelengkapnyaMuzani menyebut, Gerindra menghormati proses keputusan di internal Partai Golkar.
Baca SelengkapnyaDemokrat tidak menutup peluang bergabung ke Koalisi Indonesia Maju mendukung Prabowo.
Baca SelengkapnyaGolkar dan PAN dikabarkan akan deklarasi dukung Prabowo capres hari ini.
Baca SelengkapnyaCalon Presiden yang juga Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto berpidato usai Golkar dan PAN menyatakan dukungan.
Baca SelengkapnyaTiket dukungan dipastikan usai pertemuan antara Dedi Mulyadi dengan utusan Ketum Golkar yakni Singgih Januratmoko
Baca SelengkapnyaGanjar mengatakan, kehadiran Partai Golkar akan menambah kekuatan barisan partai koalisi yang mengusungnya di Pilpres 2024.
Baca SelengkapnyaGerindra membuka lebar pintu bagi siapapun yang ingin mendukung Prabowo di Pilpres 2024
Baca SelengkapnyaDia mengingatkan, Golkar merupakan partai pertama yang mendukung pasangan Prabowo-Gibran.
Baca SelengkapnyaPeluang koalisi Partai Golkar dengan PDIP di Pilkada Banten semakin terbuka lebar.
Baca Selengkapnya