Sandiaga Utarakan Niat Bertahan Sebagai Oposisi ke Erick Thohir
Merdeka.com - Sandiaga Uno mengutarakan tekadnya sebagai pihak yang akan bertahan sebagai oposisi dalam pemerintahan Jokowi periode kedua. Menurutnya, langkah pemerintah membutuhkan penyeimbang untuk kemajuan bangsa yang lebih baik apabila ada pihak yang kerap kritis dengan kebijakan yang dinilai kurang berpihak kepada rakyat.
"Dalam pemerintahan ke depan butuh check and balance, butuh oposisi dan saya merasa terhormat bila diberi kesempatan dalam oposisi dalam memenhi kebutuhan ke depan," kata Sandiaga ditemui di Kemang Village Jakarta, usai menghadiri acara Young Penting Indonesia bersama Erick Thohir, Sabtu (13/7/2019).
Sandiaga berpandangan, sebagai seorang yang berkomitmen tinggi pada demokrasi, siapa pun harus siap menelan pil pahit bila rakyat belum mempercayakan tongkat estafet kepemimpinan.
-
Bagaimana Sandiaga Uno melihat perhelatan Pilkada Jakarta? 'Saya optimis para calon ini nanti akan beradu gagasan dan mencoba memenangkan hati dan pikiran dari warga masyarakat Jakarta,' kata Sandiaga.
-
Siapa yang mendukung keputusan Sandiaga Uno terjun ke politik? Keputusan Sandi turun ke dunia politik mendapat dukungan penuh dari sang istri.
-
Apa pesan Sandiaga Uno untuk para calon Gubernur Jakarta? Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif yang juga Mantan Wakil Gubernur Jakarta, Sandiaga Uno, mengingatkan kepada para pasangan calon (Paslon) gubernur dan wakil gubernur di Pilkada Jakarta untuk membenahi permasalahan biaya hidup rakyat.
-
Siapa yang mengungkapkan kekhawatiran soal demokrasi di Indonesia? Sama halnya dengan Omi, Koordinator Pertemuan Alif Iman Nurlambang mengaku dengan situasi terkini yang menyebut demokrasi Indonesia sedang diontang-anting. Ia mengatakan bahwa sesuai temuan Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi (MKMK) diduga ada intervensi dari lembaga eksekutif ke lembaga yudikatif.
-
Apa yang dikatakan Sandiaga tentang Ganjar? 'Saya justru melihatnya dari sisi positif dan karena Pak Ganjar ini kan adalah sosok pemimpin yang paling mirip sama Pak Jokowi dari segi pendekatan yang sangat dekat dengan rakyat, blusukan, sat set, cepat geraknya. Saya menyebutnya (Ganjar sebagai) Jokowi 3.0. Pak Ganjar ini adalah versi Pak Jokowi 2024,' tuturnya.
-
Apa yang ingin dilakukan Sandiaga Uno untuk Warteg? Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno mengupayakan Warung Tegal (Warteg) bisa masuk ke pasar internasional/go international melalui program Spice Up The World (SUTW).
Kendati demikian, perjuangan buka berarti padam. Sebaliknya, harus diteguhkan kembali meski sebagai oposisi.
"Jadi saat belum mendapat kepercayaan masyarakat, kita tetap harus bisa mengawal sebagai oposisi. Untuk demokrasi harus ada check and balancing," tegasnya lagi.
Meski demikian, Sandiaga yang saat ini berstatus sebagai seorang yang tidak berafiliasi dengan partai mana pun, mengaku belum ada pembicaraan ke arah terkait.
Namun suatu hal paling penting menurut dia, adalah bagaimana sebagai seorang yang telah memiliki pengalaman, dapat mendorong memberi contoh kepada generasi muda Indonesia guna menyongsong tantangan global.
"Narasi kita harus diubah dengan membangun kekuatan ekonomi yang harus kita mulai, kepada anak-anak muda untuk dapat mengambil inisiatif step by step," Sandiaga meyudahi. (mdk/ded)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Sandiaga menilai apa yang disampaikan sivitas akademika merupakan realita demokrasi yang harus dihormati.
Baca SelengkapnyaSandiaga mengaku mendapatkan intimidasi dan tekanan politik saat 2017 dan 2019.
Baca SelengkapnyaDenny berharap PPP bisa menaikkan nilai tawar dengan PDIP.
Baca SelengkapnyaSandiaga mengungkapkan masa depannya setelah PPP tidak lolos ke DPR.
Baca Selengkapnya"Dalam sebuah kontestasi demokrasi, kita tentunya ingin upayakan apa yang jadi aspirasi masyarakat. Itu bisa kita perjuangkan," kata Sandiaga.
Baca SelengkapnyaSandiaga Uno sudah legowo tidak dipilih menjadi Calon Wakil Presiden Ganjar Pranowo di Pilpres 2024.
Baca SelengkapnyaSandiaga Uno, memberikan sinyal tak maju di Pilkada Jawa Barat 2024.
Baca SelengkapnyaSandiaga Uno memberikan penjelasan terkait dinamika politik akhir-akhir ini, seperti kondisi target perolehan suara di Jabar.
Baca SelengkapnyaKelakar itu lantas mengundang tawa dari para tamu yang hadir, tak terkecuali Sandiaga.
Baca SelengkapnyaSandiaga menegaskan akan terus berkomitmen untuk bersama dengan PDIP.
Baca SelengkapnyaSandiaga Uno menanggapi soal lahirnya poros baru pasca penetapan Cak Imin sebagai Bacawapres Anies Baswedan.
Baca Selengkapnya