SBSI 1992 deklarasi dukung Deddy Mizwar-Dedi Mulyadi di Pilgub Jabar
Merdeka.com - Buruh yang tergabung dalam Serikat Buruh Sejahtera Indonesia (SBSI) 1992 menyatakan sikap untuk mendukung pasangan nomor urut empat, Deddy Mizwar-Dedi Mulyadi di Pilgub Jabar.
Sikap dukungan itu ditandai dengan deklarasi ketua umum DPP SBSI 92 Sunarti dan Ketua DPD SBSI Jawa Barat Adjat Sudrajat di Posko Pemenangan Deddy-Dedi, Jalan Karangsari Bandung, Selasa (6/6).
Ketua DPD SBSI Provinsi Jawa Barat Adjat Sudrajat mengatakan, sebelumnya, ia dan pengurus melakukan kajian dan evaluasi para calon mana yang tepat dan layak diberikan dukungan.
-
Siapa yang mendukung Dedi Mulyadi? 'Kita tadi sudah berdiskusi banyak. Intinya bahwa kita mendukung Pak Dedi Mulyadi untuk menjadi calon gubernur di Jawa Barat,' kata Singgih dalam keterangannya.
-
Dimana deklarasi Rudy Susmanto sebagai bakal calon bupati? Rudy Susmanto dideklarasikan sebagai bakal calon Bupati Bogor dari Partai Gerindra di Hotel Lorin, Sentul, Kabupaten Bogor, Senin 22 Juli 2024.
-
Bagaimana Dedi Mulyadi mencalonkan diri? Sebagai calon, Dedi mengaku akan meminta restu persetujuan dari Ketum Gerindra Prabowo Subianto untuk bertarung pada Pilkada Jabar.
-
Siapa yang diusung PDIP? Tri Rismaharini dengan Zahrul Azhar Asumta atau Gus Hans yang diusung PDIP.
-
Apa yang dilakukan Dede Sunandar di dunia politik? Dirinya diketahui hanya mendapatkan 10 suara.
Namun, semua pembahas yang dilakukan bermuara pada satu suara. Yakni, Jawa Barat harus dipimpin oleh orang yang berpengalaman.
Deddy Mizwar dinilai sosok yang sangat tepat karena pernah menjabat sebagai wakil gubernur satu periode bersama Ahmad Heryawan.
Setelah ini, Adjat mengaku akan menginstruksikan seluruh buruh yang tergabung dalam SBSI 92 dan jaringannya untuk satu suara memenangkan pasangan Deddy-Dedi.
"Kami akan menginstruksikan kepada seluruh pengurus DPC dan PK untuk mendukung sepenuhnya dan membantu pemenangan paslon nomor urut 4 Deddy-Dedi," katanya.
Tidak hanya itu, pihaknya pun akan bekerja secara masif di lapangan dengan berbagai strategi. Salah satunya dengan mengajak para buruh lain untuk turut serta bergabung memberikan dukungan.
"Kami akan mengajak kaum buruh di jabar untuk merapatkan barisan, menjaga solidaritas dan membuat gerakan masif agar paslon 4 memenangkan pilgub jabar," katanya.
Calon Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar mengapresiasi dengan dukungan yang diberikan SBSI 1992 kepadanya.
Dukungan yang datang disebut sebagai buah dari komunikasi yang selalu berjalan baik antara dirinya dan masyarakat selama menjadi wakil gubernur. Ia berharap formula itu bisa terus berjalan, terutama dengan kaum buruh agar suasana perekonomian di Jabar bisa kondusif.
"60 persen industri ada di jabar. Saya ingin ciptakan situasi kondusif terhadap masalah perburuhan di jabar. Kita sepakat Jabar bisa lebih berkeadilan dan proporsional," ujarnya. (mdk/rzk)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Partai Golkar resmi mendukung Dedi Mulyadi untuk maju dalam Pilkada Jawa Barat.
Baca SelengkapnyaDedi Mulyadi - Erwan Setiawan resmi mendaftar sebagai calon gubernur dan wakil gubernur di Pilkada Jawa Barat.
Baca SelengkapnyaTiket dukungan dipastikan usai pertemuan antara Dedi Mulyadi dengan utusan Ketum Golkar yakni Singgih Januratmoko
Baca SelengkapnyaPartai Golkar mengusung mantan bupati Purwakarta Dedi Mulyadi maju menjadi calon gubernur Jawa Barat pada Pilkada 2024.
Baca SelengkapnyaDasco mengungkap, sudah ada kesepakatan di antara partai Koalisi Indonesia Maju.
Baca SelengkapnyaUsai resmi memberikan dukungan, pasangan tersebut akan langsung didaftarkan ke Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Jawa Barat sore ini.
Baca SelengkapnyaKetua DPP PDIP Ahmad Basarah mengaku sudah dua kali menunda deklarasi pasangan calon Airin Rachmi Diany-Ade Sumardi di Pilkada Banten.
Baca SelengkapnyaPartai Golkar telah memutuskan untuk mengusung Dedi Mulyadi maju menjadi calon gubernur Jawa Barat pada Pilkada 2024.
Baca SelengkapnyaDirektur Eksekutif Indikator Politik Indonesia Burhanuddin Muhtadi megatakan Pilkada Jabar kali ini tidak kompetitif.
Baca SelengkapnyaKetua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jabar, Ummi Wahyuni mengatakan masa pendaftaran dibuka pada Selasa hingga Kamis di pekan ini.
Baca SelengkapnyaAndra-Dimyati pun telah menerima formulir B1-KWK dari Golkar sebagai salah satu syarat pencalonan ke KPU Provinsi Banten.
Baca SelengkapnyaLSI Denny JA membeberkan sejumlah faktor kemenangan pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur, Dedi Mulyadi dan Erwan Setiawan di Pilkada Jabar.
Baca Selengkapnya