Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

SBY juga berikan wejangan pada calon kepala daerah dari parpol lain

SBY juga berikan wejangan pada calon kepala daerah dari parpol lain SBY rayakan 17 agustus di Pacitan. ©facebook.com/SBY

Merdeka.com - Ketua Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) memberikan wejangannya kepada calon kepala daerah dari partai politik lain yang turut didukung oleh partainya dalam gelaran Pilkada serentak 9 Desember mendatang. Dalam wejangannya, SBY berpesan agar setiap calon kepala daerah tidak menghalalkan segala cara agar bisa memenangkan Pilkada, namun harus memiliki perencanaan dan persiapan yang matang.

"Rakyat tak akan memilih calon kepala daerah kalau menabrak moral politik. Saya yakin saudara tahu batas yang tidak dilampaui," kata SBY di hadapan 236 calon kepala daerah yang didukung partainya di Cipanas, Jawa Barat, Minggu (30/8).

Khusus untuk calon kepala daerah petahana, Presiden ke enam Indonesia ini berpesan agar tidak merasa berada di atas angin dengan menganggap sepele para pesaingnya. Sebab itu, dia berharap calon petahana meniru sikap yang dia ambil saat kembali mencalonkan diri sebagai calon Presiden di Pemilihan Presiden tahun 2009. Di mana saat itu, walaupun dari berbagai hasil lembaga survei menyebutnya memiliki elektabilitas yang tinggi, namun, dia tetap menyiapkan strategi yang matang agar kembali menang.

Orang lain juga bertanya?

Dalam wejangannya itu, SBY juga berpesan agar setiap calon kepala daerah saat berkampanye mampu memberikan solusi yang tepat untuk menghindari ancaman krisis ekonomi yang terjadi saat ini.

"Dalam melaksanakan tugas kelak, saudara harus mampu menjelaskan bagaimana jaga pertumbuhan ekonomi di daerah, stabilisasi harga, cegah PHK dan cegah meningkatnya angka kemiskinan," ujarnya.

Hal yang sama juga diutarakan SBY saat memberikan wejangannya kepada kader Demokrat yang menjadi calon kepala daerah, semalam. (mdk/hhw)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: SBY Kalem Kampanye di 'Kandang Banteng' Jateng,
VIDEO: SBY Kalem Kampanye di 'Kandang Banteng' Jateng, "Demokrat Sadar Diri, PDIP Lebih Kuat"

SBY juga akan berusaha menambah suara Partai Demokrat di Jawa Tengah, meskipun wilayah tersebut dikuasai oleh PDIP.

Baca Selengkapnya
Detik-Detik SBY Marah saat Pidato, Tunjuk Kader Demokrat yang Ngobrol
Detik-Detik SBY Marah saat Pidato, Tunjuk Kader Demokrat yang Ngobrol

"Dengarkan yang belakang, dengarkan yang belakang, iya iya, lihat sini kamu," ujar SBY sambil menunjuk kadernya tersebut.

Baca Selengkapnya
SBY Minta Kader Demokrat Tak Janji Muluk-Muluk Khawatir Tidak Bisa Ditepati
SBY Minta Kader Demokrat Tak Janji Muluk-Muluk Khawatir Tidak Bisa Ditepati

Pernyataan itu disampaikan Presiden RI ke 6 itu dalam pidatonya pada pertemuan konsolidasi kader dan calon legislatif dari Partai Demokrat se-Aceh.

Baca Selengkapnya
SBY Ingatkan Rakyat Tak Salah Pilih Pemimpin: Jangan Beli Kucing dalam Karung
SBY Ingatkan Rakyat Tak Salah Pilih Pemimpin: Jangan Beli Kucing dalam Karung

Presiden keenam RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengingatkan rakyat Indonesia agar tak salah pilih capres-cawapres di Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Momen SBY Meradang Lihat Kader Demokrat Ngobrol Saat Konsolidasi di Jateng: Lihat Sini Kamu!
Momen SBY Meradang Lihat Kader Demokrat Ngobrol Saat Konsolidasi di Jateng: Lihat Sini Kamu!

SBY menegur kadernya, karena mengobrol ketika konsolidasi Partai Demokrat di Sragen

Baca Selengkapnya
Eks Penyidik KPK Ajak Masyarakat Tak Pilih Calon Kepala Daerah yang Terafiliasi Koruptor di Pilkada 2024
Eks Penyidik KPK Ajak Masyarakat Tak Pilih Calon Kepala Daerah yang Terafiliasi Koruptor di Pilkada 2024

Pilkada serentak 2024 akan digelar pada 27 November nanti. Masyarakat akan memilih pemimpin setingkat Kota, Kabupaten dan Provinsi.

Baca Selengkapnya
SBY Minta Masyarakat Gunakan Hak Pilih di Pemilu 2024
SBY Minta Masyarakat Gunakan Hak Pilih di Pemilu 2024

Dia mengharapkan masyarakat turut berpartisipasi aktif dalam memberikan suara karena hak demokrasi dalam negara dijamin oleh konstitusi.

Baca Selengkapnya
Menko Polhukam Minta Pilkada Serentak Dikawal Ketat: Ini Lebih Hangat, Setiap Calon Tidak Siap Untuk Kalah
Menko Polhukam Minta Pilkada Serentak Dikawal Ketat: Ini Lebih Hangat, Setiap Calon Tidak Siap Untuk Kalah

Hadi mengatakan, setiap calon harus diberikan pengertian bahwa setiap pertandingan ada yang menang dan kalah.

Baca Selengkapnya
Strategi Demokrat Raih Suara di Jateng, SBY Minta Kader Tidak Bicara Muluk-Muluk
Strategi Demokrat Raih Suara di Jateng, SBY Minta Kader Tidak Bicara Muluk-Muluk

Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengingatkan kader Demokrat tidak boleh bicara muluk-muluk pada pemilih.

Baca Selengkapnya
Kapolri Ingatkan Capres-Cawapres Jangan Gunakan Politik Pecah Belah
Kapolri Ingatkan Capres-Cawapres Jangan Gunakan Politik Pecah Belah

Listyo mengaku sudah menemui seluruh pimpinan partai politik dan masing-masing bakal calon presiden.

Baca Selengkapnya
Said Abdullah Ingatkan Calon Kepala Daerah Tak Pragmatis dan Transaksional
Said Abdullah Ingatkan Calon Kepala Daerah Tak Pragmatis dan Transaksional

Calon kepala daerah harus menjunjung tinggi idealisme dalam berkontestasi.

Baca Selengkapnya
Rakorda Forkopimda Pilkada 2024, Pj Gubernur Sulsel: Berpolitik Secukupnya, Bersaudara Selamanya
Rakorda Forkopimda Pilkada 2024, Pj Gubernur Sulsel: Berpolitik Secukupnya, Bersaudara Selamanya

Ia mengingatkan agar berpolitik secukupnya, bersaudara selamanya

Baca Selengkapnya