Sejak 2014 Prabowo Minta Sandiaga Uno dan Erwin Aksa Jadi Cawapres
Merdeka.com - Calon Presiden nomor urut 02, Prabowo Subianto menceritakan, niatannya menggandeng Sandiaga Uno sebagai calon wakil presiden sudah diutarakan sejak maju pada Pilpres 2014. Namun saat Pilpres 2014 Prabowo akhirnya menggandeng Hatta Rajasa sebagai cawapres.
"Alhamdulillah saya bertemu seorang yang bernama Sandiaga Salahudin Uno. Sebetulnya saya sudah minta dia dari 2014. Ngaku lu," tutur Prabowo saat pidato dalam pertemuan dengan 1.000 pengusaha di Djakarta Theater, Jakarta Pusat, Kamis (21/3).
Pernyataan itu hanya direspons senyum Sandiaga yang mendampinginya di atas panggung. Prabowo kemudian juga menyebut nama Politikus Partai Golkar yang juga pengusaha, Erwin Aksa yang hadir dalam acara tersebut.
-
Kapan Prabowo menjadi calon wakil presiden? Dia kembali mengikuti proses demokrasi pada tahun 2009 dengan menjadi cawapres pendamping Megawati Soekarnoputri.
-
Siapa Cawapres Prabowo di Pilpres 2024? Pada Pilpres 2024 mendatang, Prabowo menggandeng Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka sebagai Cawapresnya.
-
Siapa calon Menkeu Prabowo? Prabowo didampingi sejumlah pejabat, yang salah satunya dikabarkan sebagai calon menteri keuangan.
-
Kapan Prabowo mengumumkan cawapres? Hingga saat ini, tinggal Prabowo yang belum mengumumkan cawapresnya. Koalisi Indonesia Maju (KIM) menjadwalkan pertemuan antara ketua umum partai pada Jumat (20/10). Salah satu yang dibahas dalam pertemuan adalah pematangan calon wakil presiden untuk Prabowo Subianto.
-
Siapa yang diusung Golkar sebagai Cawapres Prabowo? Partai Golkar resmi mengusung Gibran Rakabuming sebagai Cawapres Prabowo Subianto di Pilpres 2024.
-
Apa posisi calon menteri Prabowo? Prabowo didampingi sejumlah pejabat, yang salah satunya dikabarkan sebagai calon menteri keuangan.
"Termasuk saudara Erwin Aksa juga saya minta. Ngaku lu. Kalau enggak Sandi, Erwin. Bener ini," jelas dia.
Sandiaga dan Erwin sendiri merupakan mantan Ketua Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi).
"Pengusaha ini sebetulnya selalu pura-pura nggak punya duit. Karena lu orang takut kena pajak. Kalau pelaku politik tidak punya uang, pura-pura punya uang. Nanti enggak ada yang mau ikut. Tapi kita jujur dari awal, paket hemat," kata Prabowo.
Reporter: Nanda Perdana Putra
(mdk/noe)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Sebelum terjun ke panggung politik, Sandiaga bergelut di dunia bisnis.
Baca SelengkapnyaSandiaga Uno merasa sudah punya ikatan emosional atau chemistry dengan bacapres PDIP Ganjar Pranowo.
Baca SelengkapnyaKelakar itu lantas mengundang tawa dari para tamu yang hadir, tak terkecuali Sandiaga.
Baca SelengkapnyaKetua Majelis Pertimbangan PPP, Romahurmuziy (Rommy) buka suara soal PAN dan Partai Golkar mendeklarasikan mendukung Prabowo Subianto.
Baca SelengkapnyaRommy mengatakan peluang Sandi menjadi cawapres Ganjar Pranowo semakin terbuka. Ia juga yakin bahwa Sandiaga adalah calon terbaik
Baca SelengkapnyaSandiaga Uno resmi bergabung dengan Partai Persatuan Pembangunan (PPP) pada Rabu, (14/6) lalu.
Baca SelengkapnyaSandiaga mengucapkan selamat kepada Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming.
Baca SelengkapnyaSandiaga menyebut keinginan untuk mengajak kerja sama dengan Demokrat dan PKS itu ada.
Baca SelengkapnyaPrabowo Subianto kembali maju dalam Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden.
Baca Selengkapnya"Dalam sebuah kontestasi demokrasi, kita tentunya ingin upayakan apa yang jadi aspirasi masyarakat. Itu bisa kita perjuangkan," kata Sandiaga.
Baca SelengkapnyaSandiaga berharap dapat berkontribusi pada Pemilu 2024
Baca SelengkapnyaPDIP menggelontorkan skenario duet Ganjar-Anies di Pilpres 2024
Baca Selengkapnya