Sekjen Golkar: Tidak ada Munaslub, bermimpi saja tidak
Merdeka.com - DPP Partai Golkar menggelar rapat gabungan antara Ketua Umum Setya Novanto dan Ketua Dewan Pembina Aburizal Bakrie di DPP Partai Golkar, Slipi, Jakarta Barat, Kamis (16/3). Sekretaris Jenderal DPP Partai Golkar Idrus Marham mengatakan, rapat tersebut merupakan rapat rutin antara petinggi partai.
Dia menegaskan, rapat tak ada pembahasan sebagai persiapan menggelar Musyawarah Nasional Luar Biasa (Munaslub) untuk memilih Ketua Umum baru. Posisi Ketua Umum Partai Golkar Setya Novanto tengah disoroti usai namanya disebut dalam dakwaan kasus korupsi e-KTP.
"Sama sekali tidak ada karena memang nggak pernah ada wacana dan keinginan itu. Sehingga keseluruhan keluarga Golkar tetap solid. Tidak ada Munaslub, bermimpi saja tidak. Jadi ndak ada sama sekali," kata Idrus ditemui sebelum mengikuti rapat di DPP Golkar, Slipi, Jakarta, Kamis (16/3).
-
Kenapa Partai Golkar tidak mau Munaslub? “Saya berpandangan, Munaslub hanyalah jalan akhir ketika terdapat musibah, kondisi darurat atau force major sehingga ada unsur di puncak partai yang tidak berjalan.
-
Siapa ketua umum Partai Golkar saat ini? Airlangga Hartarto menjadi Ketua Umum Partai Golkar ke-11 sejak pertama kali dipimpin Djuhartono tahun 1964.
-
Kenapa Golkar menolak Munaslub? Ketiga Dewan Partai Golkar menyatakan menolak wacana musyawarah nasional luar biasa (munaslub). Mereka solid mendukung Airlangga, yakni Dewan Pembina, Dewan Kehormatan, dan Dewan Pakar.
-
Siapa Ketua Umum Partai Golkar? Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto bersilaturahmi dengan pimpinan ormas Hasta Karya atau pendiri, ormas yang didirikan, dan organisasi sayap partai berlambang pohon beringin, Minggu (6/8/2023).
-
Kapan Golkar akan mengadakan Munas? Posisi Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto ramai menjadi perbincangan, terlebih soal rencana musyawarah nasional (Munas) partai tersebut akhir tahun ini.
-
Kenapa Golkar Sulut menolak Munaslub? Pemilu serentak 2024 tinggal menghitung bulan saja. Intinya kami menolak munaslub. Sekali lagi kami di Sulut sangat solid dan mendukung Pak Airlangga Hartarto sebagai Ketua Umum Partai Golkar,“
Idrus mengatakan, rapat tersebut hanya membahas evaluasi terhadap gelaran Pilkada Serentak tahun 2017. Rapat, kata Idrus, termasuk membahas persiapan partai mengikuti Pilkada Serentak tahun 2018.
Idrus menambahkan, rapat juga meminta masukan dari Ketua Dewan Pembina Aburizal Bakrie. Sebab, dalam AD/ART partai, setiap langkah yang diambil oleh Partai Golkar harus atas pertimbangan dari Aburizal Bakrie.
(mdk/rnd)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Dia menyebut, jika isu Munaslub sering terjadi di Partai Golkar menjelang penyelenggaraan Pemilu.
Baca SelengkapnyaSekretaris Jenderal Partai Golkar Lodewijk F Paulus menegaskan, tidak ada dorongan Munaslub oleh Dewan Pakar Golkar.
Baca SelengkapnyaPolitikus yang akrab disapa Bamsoet ini menegaskan tidak ada wacana Munaslub untuk mengubah keputusan soal pencapresan.
Baca SelengkapnyaJokowi membantah ikut cawe-cawe soal isu Munaslub Golkar.
Baca SelengkapnyaGolkar yakin tidak akan ada Munaslub di tengah kepemimpinan Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto.
Baca SelengkapnyaGolkar merupakan partai besar yang tak bisa ditekan oleh siapapun.
Baca SelengkapnyaAirlangga menyatakan, Golkar masih solid sesuai keputusan rapat kerja nasional.
Baca Selengkapnya"Tidak ada Munaslub. Semua sudah final dan tegas, Munas digelar 2024," tegas Agung Laksono.
Baca SelengkapnyaJokowi membantah ikut cawe-cawe soal isu Munaslub Golkar itu.
Baca SelengkapnyaAkbar meminta seluruh pengurus dan kader Golkar menjaga kekompakan dan soliditas partai.
Baca SelengkapnyaGolkar meminta untuk bersabar terkait dengan dukungan dari Bobby terhadap pasangan dari Koalisi Indonesia Maju (KIM).
Baca SelengkapnyaJokowi dan Prabowo dijadwalkan bakal hadir saat penutupan acara besok sekitar pukul 19.00 WIB.
Baca Selengkapnya