Sekjen PKS perintahkan seluruh kadernya all out menangkan Gus Ipul
Merdeka.com - Sekretaris Jenderal DPP PKS Mustafa Kamal meminta seluruh kader di Jawa Timur bekerja secara militan untuk memenangkan calon gubernur Saifullah Yusuf (Gus Ipul) di Pilkada mendatang.
"Kami perintahkan seluruh struktur, dari DPW, DPD, DPC hingga DPRa sampai tingkat RT/RW untuk bekerja keras secara militan dan all out untuk memenangkan Gus Ipul dan pasangannya," kata Mustafa saat menerima Gus Ipul di DPP PKS, Jakarta Selatan, Rabu (10/1).
Mustafa mengingatkan kepada para kader PKS di seluruh Indonesia untuk selalu berdoa sebelum memulai kerja-kerja besar. "Kami berterima kasih kepada ulama dan kiai khususnya di Jawa Timur yang memberikan dukungan kepada kami," ungkap Mustafa.
-
Bagaimana cara Gus Ipul mengajak masyarakat Pasuruan untuk semangat? Di momen peringatan Hari Pahlawan ini, Gus Ipul mengajak seluruh lapisan masyarakat untuk memunculkan kembali semangat jiwa kepahlawanan, memberantas kebodohan dan memerangi kemiskinan untuk menjadikan Indonesia tumbuh menjadi negara yang makin maju.'Bersama kita bangun usaha dan ekonomi kerakyatan yang akan menjadikan Indonesia tumbuh menjadi negara yang makin maju, makin sejahtera,' pungkas Gus Ipul
-
Apa komitmen PKB di Pilgub Jabar? 'Pokoknya prinsipnya PKB siap siapapun yang berkompetisi karena PKB akan menyuguhkan alternatif pilihan untuk publik, sebanyak-banyaknya,' ujar Huda ketika ditemui di Gedung DPR RI, Kamis (13/6).
-
Apa kriteria PKS untuk calon di Pilkada? PKS memiliki sejumlah pertimbangan utama bagi seseorang figur dapat maju sebagai bakal cagub-cawagub di Pilkada Serentak 2024. Terutama, mereka yang memiliki kans menang paling besar.'Ya kita perlu (figur) dengan kans menangnya besar, kan ikut Pilkada buat menang bukan biar kalah,' ucapnya.
-
Apa usulan PKS untuk Jokowi? Sekjen PKS Aboe Bakar Alhabsyi atau Habib Aboe mengusulkan Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengundang bakal capres Ganjar Pranowo, Anies Baswedan dan Prabowo Subianto untuk makan siang di Istana Kepresidenan.
-
Siapa yang diusung PKS untuk Pilgub Jakarta 2024? 'Dewan Pimpinan Tingkat Pusat (DPTP) PKS pada rapatnya di hari Kamis, 20 Juni 2024 telah memutuskan mengusung Bapak Anies Rasyid Baswedan sebagai Bakal Calon Gubernur dan Bapak Mohamad Sohibul Iman sebagai Bakal Calon Wakil Gubernur pada Pilkada DKI Jakarta tahun 2024,' kata Syaikhu.
-
Siapa yang membantu PPK dalam Pilkada? Melaksanakan semua tahapan penyelenggaraan pemilihan di tingkat kecamatan atau yang disebut dengan nama lain yang telah ditetapkan oleh KPU provinsi dan KPU kabupaten/kota.
DPP PKS resmi memberikan dukungan kepada calon gubernur Jawa Timur Saifullah Yusuf. Dukungan kepada Gus Ipul ini diberikan lewat SK DPP PKS yang diserahkan langsung oleh Ketua Majelis Pertimbangan Partai (MPP) PKS Suharna Surapranata.
sekjen PKS mustafa kamal di kantor DPP PKS ©2018 Merdeka.com/humas DPP PKSDukungan PKS terhadap Gus Ipul adalah dukungan ketiga sepanjang keikutsertaan Gus Ipul dalam kontestasi Pilgub Jawa Timur. Sebelumnya, PKS sudah mendukung Gus Ipul saat pemilihan gubernur dan wakil gubernur Jawa Timur pada 2008, 2013 dan kini 2018.
Sementara itu, Ketua Majelis Pertimbangan Partai (MPP) PKS Suharna Surapranata menjelaskan, PKS memiliki agenda perjuangan untuk membangun Indonesia dan berbagai wilayah yang dituangkan dalam Platform PKS.
Mantan menteri riset dan teknologi ini menjabarkan, falsalah Platform PKS diambil dari nilai-nilai kebangsaan dan bertujuan mewujudkan cita-cita bangsa Indonesia.
"Platform ini menjadi pelopor perwujudan cita-cita bangsa Indonesia, salah satunya menghidupkan Indonesia Madani," ujar Suharna.
Suharna mengamanahkan gagasan besar PKS untuk bangsa itu kepada Gus Ipul agar bersama bisa memperjuangkan agenda kebangsaan dalam membangun Jawa Timur.
"Atas nama PKS menyerahkan kepada Gus Ipul untuk memperjuangkan agenda kebangsaan dan keutamaan bersama PKS untuk terlibat membangun Jatim," ujar Suharna.
Sebelumnya, dalam Konsolidasi Calon Kepada Daerah PKS se-Indonesia juga diserahkan Paltform PKS sebagai panduan dalam membangun daerah sesuai dengan cita-cita kebangsaan dalam UUD RI 1945, Bhinneka Tunggal Ika, NKRI dan Pancasila.
(mdk/rnd)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ultimatum Gus Imin memiliki konsikuensi tegas dari partai.
Baca SelengkapnyaGus Ipul meminta PKB untuk tidak banyak ‘bermanuver’
Baca SelengkapnyaPKB Jateng bakal berkoalisi dengan Demokrat, PKS dan PPP, mengusung Muhammad Yusuf Qudlori atau Gus Yusuf
Baca SelengkapnyaMa'ruf Amin mengajak para Kiai, Nyai, para santri dan seluruh kader PKB se-Jawa Timur untuk bekerja keras memenangkan pasangan Luluk-Lukmanul di Pilkada Jatim
Baca SelengkapnyaGus Yusuf: Siapa pun Bersama PKB Menang Pilpres 2024
Baca SelengkapnyaSebagai partai pemenang di pileg 2024 PKS ingin kadernya menjadi cagub atau cawagub.
Baca SelengkapnyaSurat rekomendasi itu, diserahkan langsung oleh Presiden PKS Ahmad Syaikhu
Baca SelengkapnyaPasangan Ahmad Luthfi dan Taj Yasin Maimoen diusung dengan kekuatan besar sebab ada sembilan partai politik (parpol) dan lima partai nonparlemen.
Baca SelengkapnyaSaid meminta seluruh kader partai bekerja keras memenangkan pasangan Risma-Gus Hans.
Baca SelengkapnyaKetua DPW PKB Jawa Tengah itu secara otomatis sudah mendapatkan mandat dari partainya.
Baca SelengkapnyaBerikut jejak politik Gus Ipul Mensos pengganti Risma yang baru dilantik Presiden Joko Widodo.
Baca SelengkapnyaCak Imin menegaskan bahwa partainya tetap mengusung Ketua DPW PKB Jawa Tengah Yusuf Chudlori alias Gus Yusuf untuk maju pada Pilkada Jateng 2024.
Baca Selengkapnya