Sekuat Tenaga Menangkan Prabowo, Aher Tak Khawatir Ada Ridwan Kamil di Kubu Jokowi
Merdeka.com - Badan Pemenangan Nasional Prabowo-Sandi tak gentar dengan sosok Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil yang tergabung dalam kubu pasangan capres-cawapres nomor urut 01 Jokowi-Ma'ruf Amin. Ridwan Kamil di Pilpres menjadi Dewan Pengarah Tim Kampanye Daerah (TKD) Jokowi-Ma'ruf Jawa Barat.
"Saya kira kita berusaha sekuat tenaga," kata Juru Kampanye Nasional Prabowo-Sandi, Ahmad Heryawan di sela kampanye terbuka di lapangan Kobra, Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi, Selasa (2/4).
Mantan Gubernur Jawa Barat ini optimis Prabowo kembali menang di Jawa Barat. Sama seperti Pilpres 2014. Karena itu, pihaknya meminta semua elemen di dalam partai pengusung maupun pendukung bekerja keras memenangkan Prabowo-Sandi.
-
Siapa yang ingin Prabowo menangkan di Jawa Timur? AHY mengungkapkan Prabowo memberikan tugas khusus kepada Demokrat untuk bisa memenangkan dirinya di Jawa Timur.
-
Siapa yang percaya diri Prabowo Subianto menang di Jember? Emil Erlestianto Dardak, Wakil Gubernur Jawa Timur sekaligus Ketua Partai Demokrat Jawa Timur, percaya diri pasangan calon (Paslon) Presiden Prabowo Subianto dan Gibran Rakabumi Raka akan menang tebal di Jember Jawa Timur.
-
Bagaimana cara Prabowo untuk maju Pilpres 2024? Pada Pilpres 2024 mendatang, Prabowo menggandeng Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka sebagai Cawapresnya.
-
Apa harapan Prabowo untuk Pemilu 2024? Prabowo berharap Pemilu 2024 bisa berjalan damai dan tertib.
-
Bagaimana Pramono siap menang Pilgub Jakarta? ‘Kalau kita sudah maju, kita juga harus yakin untuk menang, kalau nggak yakin menang ngapain maju?’, kata Pramono di Antasari, Jakarta Selatan, Minggu (8/9/2024).
-
Kenapa Prabowo unggul di beberapa provinsi? Dari beberapa daerah yang sudah dibacakan, pasangan capres-cawapres nomor urut 02 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka unggul dari pasangan nomor urut 01 Anies Rasyid Baswedan-Muhaimin Iskandar dan nomor urut 03 Ganjar Pranowo-Mahfud MD.
"Sebagaimana tahun 2014 Prabowo menang, maka tentu Jawa Barat ingin mempertahankan kemenangan tersebut, bahkan Jawa Barat pemicu kemenangan di provinsi-provinsi lain," ucap Aher sapaan akrabnya.
Tim pemenangan Prabowo-Sandi di Jawa Barat, Ahmad Syaikhu menambahkan, pihaknya optimis pasangan jagoannya menang dengan perolehan suara sampai dengan 70 persen atau naik 10 persen dibandingkan pemilu lima tahun lalu.
"Dengan 70 persen suara, maka akan membantu perolehan suara di daerah lain, karena jumlah DPR di Jawa Barat mencapai 33 juta," kata ketua DPW PKS Jawa Barat ini.
(mdk/noe)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Jawa Barat memang menjadi salah satu lumbung suara Prabowo Subianto.
Baca SelengkapnyaCapres Anies Baswedan merespons santai pernyataan Ridwan Kamil yang optimistis Prabowo-Gibran meraih 60 persen suara pemilih Jawa Barat pada Pilpres 2024.
Baca Selengkapnya"Saya sebagai ketua TKD Jabar kalau ternyata bisa bagus suara 02 satu putaran," kata Ridwan Kamil
Baca SelengkapnyaGerindra yakin Ridwan Kamil bisa menang di Jakarta seperti yang pernah terjadi pada Jokowi dan Anies Baswedan.
Baca SelengkapnyaRidwan Kamil mengukuhkan personel Tim Kampanye Daerah Jawa Barat.
Baca SelengkapnyaKetua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto optimistis Prabowo-Gibran bakal menang di Papua.
Baca SelengkapnyaPartai Golkar optimistis bisa meraih suara maksimal pada Pemilu 2024 sekaligus berkontribusi pada realisasi kemenangan pasangan Prabowo-Gibran.
Baca SelengkapnyaRidwan Kamil mengaku sudah memiliki banyak pengalaman dalam ikut kontestasi politik sebagai kepala daerah.
Baca SelengkapnyaGerindra meyakini Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka bisa menang mutlak di Jakarta.
Baca SelengkapnyaAirlangga menjelaskan alasan Khofifah tak masuk struktur Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran.
Baca SelengkapnyaGanjar tak khawatir pendukungnya tergerus di Jawa Timur usai Khofifah dukung Prabowo-Gibran.
Baca SelengkapnyaGerindra merasa untung jika skenario itu terwujud.
Baca Selengkapnya