Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Semua Cagub-Cawagub Aceh lolos baca Alquran dan tes kesehatan

Semua Cagub-Cawagub Aceh lolos baca Alquran dan tes kesehatan Alquran. shutterstock/Egypix

Merdeka.com - Enam Pasangan Calon (Paslon) Gubernur-Wakil Gubernur Aceh telah dinyatakan lolos uji kemampuan membaca Alquran dan kesehatan. Penetapan ini berlangsung dalam rapat pleno Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh di Media Center.

Hasil pleno KIP Aceh, semua Paslon dinyatakan lulus sebagai salah satu syarat mencalonkan menjadi kepala daerah Aceh, yaitu kemampuan baca Alquran dan tes kesehatan. Mereka ialah Irwandi Yusuf, Nova Iriansyah, Zaini Abdullah, Nasaruddin, Zakaria Saman, T Alaidinsyah, Muzakkir Manaf, TA Khalid, Tarmizi Karim, Machsalmina Ali, Abdullah Puteh dan Sayed Mustafa.

"Setelah dilakukan tes verifikasi terkait dua persyaratan tersebut, KIP Aceh menyatakan sudah dapat mengesahkan untuk dua kategori syarat ini bahwa bakal calon sudah memenuhi syarat," kata Ketua KIP Aceh, Ridwan Hadi, Kamis (29/9).

Orang lain juga bertanya?

Dalam rapat pleno tersebut hadir Komisioner Ridwan Hadi, Fauziah, Basri M. Sabi, dan Robby Syah Putra. Sedangkan Komisioner Muhammad dan Hendra Fauzi mengikuti rapat pleno melalui video connference. Komisioner Junaidi sedang berada di Jakarta untuk mengikuti suatu agenda dengan KPU pusat.

Sementara untuk syarat calon lainnya seperti Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara, KTP, ijazah, dan syarat calon lainnya, masih bisa diperbaiki hingga 3 Oktober mendatang.

(mdk/lia)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Momen Bakal Calon Gubernur di Pilkada Aceh Jalani Tes Baca Alquran
FOTO: Momen Bakal Calon Gubernur di Pilkada Aceh Jalani Tes Baca Alquran

Tes kemampuan baca Alquran ini merupakan syarat wajib yang harus dipenuhi bakal calon kepala daerah di Aceh.

Baca Selengkapnya
Jadi Syarat Wajib Ikut Pilkada Aceh, 2 Bacagub Bakal Jalani Uji Mampu Baca Alquran
Jadi Syarat Wajib Ikut Pilkada Aceh, 2 Bacagub Bakal Jalani Uji Mampu Baca Alquran

Kedua bakal calon yakni Bustami Hamzah – Muhammad Yusuf A Wahab Tu Sop dan Muzakir Manaf – Fadhlullah, hadir.

Baca Selengkapnya
Dua Paslon Pilkada Sulsel Santai Jalani Tes Kesehatan di RSUP Wahidin Makassar
Dua Paslon Pilkada Sulsel Santai Jalani Tes Kesehatan di RSUP Wahidin Makassar

Pemeriksaan kesehatan salah satu syarat untuk lolos pemeriksaan dan verifikasi berkas pendaftaran Pilkada Sulsel

Baca Selengkapnya
Prabowo Dituding Kena Stoke 2 Kali, Ini Hasil Tes Kesehatan Capres-Cawapres 2024
Prabowo Dituding Kena Stoke 2 Kali, Ini Hasil Tes Kesehatan Capres-Cawapres 2024

Hasil pemeriksaan kesehatan pasangan calon (paslon) diserahkan Kepala RSPAD Gatot Soebroto Budi Sulistya kepada Ketua KPU RI Hasyim Asy'ari.

Baca Selengkapnya
FOTO: KPU Terima Hasil Tes Kesehatan Capres-Cawapres, Ketiga Pasangan Dinyatakan Bebas Narkoba
FOTO: KPU Terima Hasil Tes Kesehatan Capres-Cawapres, Ketiga Pasangan Dinyatakan Bebas Narkoba

Ketiga pasangan capres dan cawapres yang telah mendaftar ke KPU RI juga dinyatakan mampu menjalankan tugas sebagai presiden dan wakil presiden.

Baca Selengkapnya
Resmi, Anies-Cak Imin Pasangan Pertama yang Daftar ke KPU
Resmi, Anies-Cak Imin Pasangan Pertama yang Daftar ke KPU

Menerima pendaftaran itu, Hasyim menyatakan berkas dan dokumen yang dibawa pasangan Anies dan Muhaimin lengkap.

Baca Selengkapnya
Fadhil Rahmi Gantikan Tu Sop jadi Cawagub Bustami di Pilkada Aceh
Fadhil Rahmi Gantikan Tu Sop jadi Cawagub Bustami di Pilkada Aceh

Fadhil Rahmi merupakan anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) asal Aceh.

Baca Selengkapnya
Anies-Cak Imin Cek Kesehatan di RSPAD Sabtu dan Ganjar-Mahfud Minggu
Anies-Cak Imin Cek Kesehatan di RSPAD Sabtu dan Ganjar-Mahfud Minggu

Anies-Cak Imin dan Ganjar-Mahfud sama-sama bakal mendaftar ke KPU pada Kamis (19/10) besok.

Baca Selengkapnya
4 Paslon Resmi Berlaga di Pilkada Jabar, Kenali Sosoknya
4 Paslon Resmi Berlaga di Pilkada Jabar, Kenali Sosoknya

Keempat paslon akan mengikuti tahapan pengundian dan penetapan nomor urut pada hari Senin (23/9) di Kantor KPU Provinsi Jabar.

Baca Selengkapnya
FOTO: Semringah Anies dan Cak Imin Jalani Tes Kesehatan di RSPAD Gatot Subroto
FOTO: Semringah Anies dan Cak Imin Jalani Tes Kesehatan di RSPAD Gatot Subroto

Tes kesehatan menjadi salah satu syarat pendaftaran capres dan cawapres untuk Pemilu 2024. Sekitar 50 orang dokter dilibatkan dalam pemeriksaan ini.

Baca Selengkapnya
Resmi Daftar ke KPU, Ahmad Luthfi - Taj Yasin Siap Bawa Jateng Lebih Baik
Resmi Daftar ke KPU, Ahmad Luthfi - Taj Yasin Siap Bawa Jateng Lebih Baik

Keduanya didampingi secara langsung oleh wakil presiden terpilih, Gibran Rakabuming Raka saat mendatangi KPU.

Baca Selengkapnya
Potret Cak Imin Kampanyekan Paslon 'Bermarwah' di Pilkada Riau Bareng Ustaz Idolanya
Potret Cak Imin Kampanyekan Paslon 'Bermarwah' di Pilkada Riau Bareng Ustaz Idolanya

Cak Imin Kampanye Tablig Akbar pasangan calon (paslon) Gubernur dan Wakil Gubernur Riau Abdul Wahid-SF Hariyanto atau Bermarwah.

Baca Selengkapnya