Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Siti Zuhro: Partai Golkar ibarat sudah jatuh tertimpa tangga

Siti Zuhro: Partai Golkar ibarat sudah jatuh tertimpa tangga Islah Golkar. ©2015 merdeka.com/muhammad luthfi rahman

Merdeka.com - Dualisme kepemimpinan di tubuh Partai Golkar masih berlanjut. Meskipun Mahkamah Agung sudah memutuskan kepengurusan Golkar yang sah di bawah komando Ketua Umum Aburizal Bakrie, kubu Agung Laksono masih tetap ngotot mengajukan peninjauan kembali dengan dalih kubu Aburizal Bakrie dianggap mengingkari kesepakatan silatnas.

Pengamat politik LIPI Siti Zuhro melihat, sudah waktunya partai berlambang pohon beringin ini berbenah. "Dualisme kepengurusan ini tidak nyaman bagi Indonesia. Ini ibarat sudah jatuh ketimpa tangga," kata Zuhro di forum silahturahmi daerah Golkar yang diadakan di kantor DPP, Slipi, Jakarta Barat, Jumat (20/11).

Dualisme dalam tubuh Golkar terjadi karena tak berkembangnya kepemimpinan dalam partai. Diakuinya, sebagai partai besar di Indonesia, Golkar tidak mampu membuat terobosan baru. Kisruh diperparah dengan tidak dijadikannya Mahkamah Partai sebagai rujukan. "Gaya khas Golkar dulu masih dibawa, itu tidak aplikatif," ujarnya.

Orang lain juga bertanya?

"Kalau terus berkecambuk, sama saja pembusukan politik di dalam. ARB (Aburizal bakrie) dan Agung Laksono sama-sama tidak diuntungkan. Ini yang tidak disadari karena ada ego sektoral."

Dalam pandangannya, regenerasi dalam tubuh Golkar tidak berjalan baik karena partai masih menerapkan budaya lawas. "Kontestasi kurang dibuka, nepotisme, pertemanan. Persyaratan ketum belum nyambung dari pilar partai. Tidak ada konvensi membuat tidak ada kader-kader terbaik muncul," tegasnya. (mdk/noe)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Megawati Prihatin Sindir Konflik Partai Sebelah
Megawati Prihatin Sindir Konflik Partai Sebelah

Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri menyinggung keprihatinan konflik yang terjadi di tubuh partai politik.

Baca Selengkapnya
Mundur dari Golkar, Jusuf Hamka Ungkap Airlangga Terzalimi karena Kursi Ketum Direbut Orang Powerful
Mundur dari Golkar, Jusuf Hamka Ungkap Airlangga Terzalimi karena Kursi Ketum Direbut Orang Powerful

Jusuf Hamka mengakui keputusan mundur karena melihat pergolakan di Golkar yang berujung pengunduran diri Airlangga.

Baca Selengkapnya
Airlangga dan Beringin yang Tak Pernah Berhenti Gonjang Ganjing
Airlangga dan Beringin yang Tak Pernah Berhenti Gonjang Ganjing

Partai Beringin tua kembali panas. Kini, giliran Airlangga Hartarto memutuskan untuk mundur dari kursi ketua umum Partai Golkar.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jusuf Hamka Blak-Blakan Airlangga Terzalimi Hingga Kursi Ketum Direbut Orang Powerfull
VIDEO: Jusuf Hamka Blak-Blakan Airlangga Terzalimi Hingga Kursi Ketum Direbut Orang Powerfull

Anggota Dewan Penasihat Partai Golkar, Jusuf Hamka mengungkapkan pengunduran dirinya dari Partai Golkar.

Baca Selengkapnya
Isu Jokowi Bakal Masuk Struktural Golkar, PDIP Sebut Rumor Selama ini Terbukti
Isu Jokowi Bakal Masuk Struktural Golkar, PDIP Sebut Rumor Selama ini Terbukti

Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) menanggapi isu Presiden Joko Widodo (Jokowi) bakal jadi dewan pembina Partai Golkar.

Baca Selengkapnya
Airlangga Sebut Dizalimi, Jusuf Hamka: Saya Dengar Banyak
Airlangga Sebut Dizalimi, Jusuf Hamka: Saya Dengar Banyak

Jusuf Hamka tak secara lugas menjawab pihak yang menzalimi Airlangga.

Baca Selengkapnya
Munaslub Golkar, Upaya Ganggu Soliditas di Tikungan Terakhir
Munaslub Golkar, Upaya Ganggu Soliditas di Tikungan Terakhir

Munaslub Golkar dilakukan oleh Faksi Kecil yang bermain di tikungan terakhir jelang Pemilu 2024

Baca Selengkapnya
VIDEO: Irma Nasdem Bongkar Posisi PDIP: Oposisi Banci Semua
VIDEO: Irma Nasdem Bongkar Posisi PDIP: Oposisi Banci Semua

Irma mengatakan semua partai politik saat pemilu tidak ada yang tak melakukan kecurangan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Agus Gumiwang Blak blakan Internal Partai Golkar, Singgung Badai Tiap Era Pemerintahan
VIDEO: Agus Gumiwang Blak blakan Internal Partai Golkar, Singgung Badai Tiap Era Pemerintahan

Agus Gumiwang Kartasasmita, menegaskan bahwa partainya telah berpengalaman merasakan asam garam dan melewati berbagai badai disetiap era kepemimpinan.

Baca Selengkapnya
Jusuf Kalla: Ada Orang Dalam Undang Pihak Luar Kuasai Golkar, Mengkhianati Partai!
Jusuf Kalla: Ada Orang Dalam Undang Pihak Luar Kuasai Golkar, Mengkhianati Partai!

Internal Golkar kembali panas jelang Munas pemilihan ketua umum

Baca Selengkapnya
Megawati Jawab Kritik Ganjar Capres Petugas Partai, Singgung Posisi Jokowi
Megawati Jawab Kritik Ganjar Capres Petugas Partai, Singgung Posisi Jokowi

Megawati Jawab Kritik Ganjar Capres Petugas Partai, Singgung Posisi Jokowi

Baca Selengkapnya
JK: Golkar Sangat Tergantung Penguasa Cari Koalisi, Bahaya Kalau Begini Terus
JK: Golkar Sangat Tergantung Penguasa Cari Koalisi, Bahaya Kalau Begini Terus

JK sebut Golkar telat dalam menentukan arah koalisi pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.

Baca Selengkapnya