Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Sudirman Said Sebut Negara akan Tanggung Biaya Politik Parpol Jika Prabowo Presiden

Sudirman Said Sebut Negara akan Tanggung Biaya Politik Parpol Jika Prabowo Presiden prabowo bersama relawan di Istora Senayan. ©2018 Merdeka.com/facebook prabowo

Merdeka.com - Tim Pemenangan Prabowo Subianto menyatakan, jika jagoannya terpilih menjadi presiden, maka biaya politik parpol akan ditanggung sepenuhnya oleh negara. Anggota Badan Kampanye Nasional Prabowo-Sandiaga, Sudirman Said menekankan pentingnya biaya politik sepenuhnya ditanggung negara. Menurutnya, biaya Rp 1.000 per suara yang saat ini yang ditanggung pemerintah, nilainya masih sangat kecil.

"Sekarang sangat marjinal, Rp 1000 per suara itu tidak ada apa-apanya. Kita ingin berusaha supaya pada waktu ke depan biaya-biaya politik itu sebisa mungkin disediakan oleh negara. Jadi partai politik dibiayai sehingga orang bisa mengatakan siapapun yang visi, punya kemampuan, punya ketertarikan, silakan masuk (dunia politik) karena negara menjamin," jelasnya saat ditemui di The Atjeh Connection, Gedung Sarinah, Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat, Sabtu (1/12).

Politisi Partai Gerindra ini menilai, negara bisa mengalokasikan 1 persen dari APBN untuk biaya politik parpol. Prabowo-Sandi akan mendorong semaksimal mungkin biaya politik ditanggung negara. Itu sebagai salah satu program yang ditawarkan jika menang Pilpres 2019. Menurutnya, biaya politik yang ditanggung negara bisa mencegah maraknya praktik korupsi.

Orang lain juga bertanya?

"Kita ingin dorong biaya politik itu semaksimal mungkin ditanggung APBN. Karena salah satu korupsi terbesar itu di politik. Dan saya kira semua politisi mengeluh, menyampaikan konsen bahwa biaya politik terlalu tinggi. Kalau dibiarkan ditanggung para sponsor, para calon, mengakibatkan siklus korupsi tidak berhenti. Kalau nanti kita bisa siapkan APBN untuk biayai partai-partai, biayai proses politik maka siapapun putra putri terbaik yang punya kemampuan, punya visi bisa masuk ke politik. Itu yang sekarang tidak terjadi," paparnya.

Jika biaya politik ditanggung APBN, maka parpol akan menjadi lebih transparan karena secara berkala penggunaan dana tersebut akan diaudit dan harus dilaporkan secara transparan.

"Itu akan ada dua manfaat sekaligus. Di samping dananya dicukupkan, tapi juga transparansi partai politik terbangun,"kata dia.

Prabowo-Sandi, lanjutnya, berkomitmen memperkuat KPK dan memastikan tak akan melakukan intervensi dalam berbagai kasus yang ditangani KPK. Anggaran juga akan ditambah untuk memperkuat lembaga antirasuah itu, termasuk menambah SDM.

"Ketiga, kita ingin dorong, ini statement Pak Prabowo di Singapura, pemerintahan ke depan fungsi tertentu akan betul-betul diserahkan kepada teknokrat terbaik, orang-orang yang memang memiliki kredibilitas. Itu akan beri warna di seluruh pemerintahan," jelasnya. (mdk/noe)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Prabowo Target Menang Pilpres Satu Putaran: Lebih Baik Uangnya Dihemat untuk Rakyat
Prabowo Target Menang Pilpres Satu Putaran: Lebih Baik Uangnya Dihemat untuk Rakyat

Prabowo menilai Pilpres satu putaran menghemat anggaran negara sehingga dapat digunakan untuk kesejahteraan masyarakat.

Baca Selengkapnya
Mampukah Prabowo Mengulang Sejarah Manis Raihan Suara di Jabar saat Pilpres?
Mampukah Prabowo Mengulang Sejarah Manis Raihan Suara di Jabar saat Pilpres?

Gerindra menargetkan raihan suara Prabowo Subianto di Jawa Barat saat Pilpres 2024 bisa melebihi saat Pilpres 2019.

Baca Selengkapnya
Program Makan Siang Gratis Prabowo Bisa Tambah Angka Kemiskinan Jika Gunakan Dana Subsidi BBM
Program Makan Siang Gratis Prabowo Bisa Tambah Angka Kemiskinan Jika Gunakan Dana Subsidi BBM

Pendanaan makan siang gratis bisa melalui dana hasil tindak pidana yang sudah inkrah, atau dana lelang aset BLBI.

Baca Selengkapnya
Blak-blakan Prabowo ke Ketum Parpol Pendukung: Jangan Tugaskan Menteri Saudara untuk Cari Uang dari APBN!
Blak-blakan Prabowo ke Ketum Parpol Pendukung: Jangan Tugaskan Menteri Saudara untuk Cari Uang dari APBN!

Prabowo menegaskan, saat ini sudah era digital dan masyarakat mudah mengamati. Maka dari itu, jangan coba-coba mengambil uang negara.

Baca Selengkapnya
Berdasarkan Hasil Survei, Relawan Yakin Prabowo-Gibran Menang Satu Putaran
Berdasarkan Hasil Survei, Relawan Yakin Prabowo-Gibran Menang Satu Putaran

Dana yakin Prabowo-Gibran akan menang satu putaran dalam pilpres kali ini.

Baca Selengkapnya
Tok, Program Makan Siang dan Susu Gratis Prabowo-Gibran Masuk RAPBN 2025
Tok, Program Makan Siang dan Susu Gratis Prabowo-Gibran Masuk RAPBN 2025

Anggaran yang disediakan untuk program makan siang dan pemberian susu gratis tersebut berkisar Rp400 triliun.

Baca Selengkapnya
Prabowo Janji Jadi Presiden Seluruh Rakyat, Termasuk yang Memilih Paslon 1 dan 3
Prabowo Janji Jadi Presiden Seluruh Rakyat, Termasuk yang Memilih Paslon 1 dan 3

Prabowo mengaku tak akan mendiskriminasi warga yang memilih mendukung Ganjar Pranowo-Mahfud MD dan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar.

Baca Selengkapnya
Prabowo Tak Ingin Pejabat Pegang Kontrak Besar Dipelakukan sama dengan Pejabat Biasa
Prabowo Tak Ingin Pejabat Pegang Kontrak Besar Dipelakukan sama dengan Pejabat Biasa

Prabowo mengaku sudah mengajukan sejak 2-3 tahun lalu untuk jabatannya dinaikkan. Mungkin tidak dari gaji, tapi dari kehormatan.

Baca Selengkapnya
Menakar Komitmen Prabowo Subianto Wakafkan Sisa Hidup untuk Sejahterakan Indonesia
Menakar Komitmen Prabowo Subianto Wakafkan Sisa Hidup untuk Sejahterakan Indonesia

Sebagai mantan Danjen Kopassus, kesetiaan Prabowo dalam membela tanah air sudah tidak perlu diragukan lagi.

Baca Selengkapnya
Airlangga Optimistis Prabowo Masih Unggul di Jabar, Ini Alasannya
Airlangga Optimistis Prabowo Masih Unggul di Jabar, Ini Alasannya

Prabowo-Gibran ditargetkan peroleh 50 persen lebih di Jawa Barat.

Baca Selengkapnya
Perindo Resmi Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran
Perindo Resmi Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran

Perindo telah disambut baik oleh Prabowo untuk bersama-sama menyukseskan pemerintahan RI periode 2024-2029.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Respons Prabowo Terima Perintah Jokowi,
VIDEO: Respons Prabowo Terima Perintah Jokowi, "Kita Amankan Tiap Rupiah"

Prabowo Subianto menegaskan, pemerintahannya mendatang akan mengamankan tiap Rupiah penerimaan negara

Baca Selengkapnya