Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Surya Paloh: NasDem Tak Usulkan Nama Menteri, Kecuali Diminta Jokowi

Surya Paloh: NasDem Tak Usulkan Nama Menteri, Kecuali Diminta Jokowi Jokowi dan Surya Paloh. ©Liputan6.com/Lizsa Egeham

Merdeka.com - Ketua Umum Partai Nasional Demokrat (NasDem) mengatakan, pihaknya tidak akan mengajukan nama menteri kecuali diminta Presiden Jokowi. Saat diminta NasDem baru akan menyodorkan nama kader pilihannya.

"Itu tak boleh (sodorkan nama calon menteri). Kenapa harus sodorkan nama kalau tak ada alasan. Nggak akan sodorkan nama kecuali diminta. (Saat ini) Belum diminta," katanya di Yogyakarta, Selasa (30/7).

Dia menerangkan jika sebagai partai, NasDem menjunjung tinggi budaya 'ewuh pakewuh'. Termasuk dalam menyodorkan nama menteri kepada Jokowi.

"Ewuh pakewuh itu budaya, kultur kita. Saya pikir di tengah era kebebasan, NasDem sedikit menganut konservatisme," ujarnya.

Paloh mengungkapkan, jika sistem pemerintah di Indonesia adalah presidensial. Sehingga pemilihan nama menteri adalah hak prerogatif dari Jokowi selaku presiden terpilih.

"Kita harus bisa terus menerus konsisten dengan pemikiran kita. Bahwa apa yang diyakini oleh pemahaman NasDem dalam menyusun lalu lintas policy kebijakan. Termasuk mengisi kabinet dengan sistem presidensial, presiden miliki hak prerogatif," terangnya.

Dia menambahkan, jika dalam sistem presidensial, parpol tak punya kewenangan dalam menentukan menteri yang akan dipilih presiden. Paloh menyebut NasDem sebagai parpol pengusung Jokowi-Ma'ruf Amin konsisten terhadap dukungannya.

"Jadi kalau kita usung, ya kita usung benar. Kita dukung benar dan kita perjuangkan benar. Itu namanya konsistensi. Apapun alasannya," tutupnya.

(mdk/fik)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Blak-Blakan Surya Paloh soal Kabinet Gemuk Prabowo Hingga Jatah Menteri NasDem
VIDEO: Blak-Blakan Surya Paloh soal Kabinet Gemuk Prabowo Hingga Jatah Menteri NasDem

Surya Paloh memahami penyusunan komposisi kebijakan menjadi hak prerogratif Prabowo Subianto sebagai Presiden RI

Baca Selengkapnya
VIDEO: Surya Paloh Tak Ngotot Dapat Menteri
VIDEO: Surya Paloh Tak Ngotot Dapat Menteri "Kita Bukan Perjuangkan Prabowo, Ini Etika Politik"

Surya Paloh meyakini, jabatan atau pun kursi menteri bukanlah segalanya

Baca Selengkapnya
Surya Paloh Sebut Jatah Menteri di Kabinet Prabowo-Gibran Bukan Prioritas Utama NasDem
Surya Paloh Sebut Jatah Menteri di Kabinet Prabowo-Gibran Bukan Prioritas Utama NasDem

Menurutnya sumbang ide, pemikiran, dan pandangan juga bisa menjadi kontribusi bagi pemerintahan.

Baca Selengkapnya
Surya Paloh Ungkap Prabowo Tawarkan Jatah Menteri namun NasDem Menolak
Surya Paloh Ungkap Prabowo Tawarkan Jatah Menteri namun NasDem Menolak

Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh mengungkapkan Presiden ke-8 RI Prabowo Subianto memberikan jatah menteri untuk Partai NasDem.

Baca Selengkapnya
Jokowi Kurangi Jatah Menteri NasDem di Kabinet, Surya Paloh: Masalahnya Apa?
Jokowi Kurangi Jatah Menteri NasDem di Kabinet, Surya Paloh: Masalahnya Apa?

Presiden Joko Widodo (Jokowi) ternyata sempat mengobrol dengan Ketua Umum NasDem Surya Paloh sebelum melakukan reshuffle kabinet.

Baca Selengkapnya
NasDem Tak Incar Kursi Menteri Kabinet Prabowo: Kita Bukan Berjuang Sejak Awal di Pilpres
NasDem Tak Incar Kursi Menteri Kabinet Prabowo: Kita Bukan Berjuang Sejak Awal di Pilpres

Surya Paloh memahami penyusunan komposisi kebijakan menjadi hak prerogratif Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya
Surya Paloh Umumkan NasDem Bagian Pemerintahan Prabowo-Gibran: Insya Allah jadi Peringan Beban
Surya Paloh Umumkan NasDem Bagian Pemerintahan Prabowo-Gibran: Insya Allah jadi Peringan Beban

Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh menegaskan posisi NasDem untuk mendukung pemerintahan Prabowo Subianto ke depan.

Baca Selengkapnya
Pantun Spesial Surya Paloh untuk Jokowi, Singgung Budi Baik
Pantun Spesial Surya Paloh untuk Jokowi, Singgung Budi Baik

Paloh menyampaikan pantun di bagian akhir pidato politiknya.

Baca Selengkapnya
Jokowi Dikabarkan akan Reshuffle Menteri NasDem, Surya Paloh: Kita Tetap Positive Thinking
Jokowi Dikabarkan akan Reshuffle Menteri NasDem, Surya Paloh: Kita Tetap Positive Thinking

Paloh tak masalah apabila partainya kembali kehilangan jatah menteri di kabinet Jokowi.

Baca Selengkapnya
Menghadap Jokowi di Istana, Surya Paloh Mengaku Bicara Politik
Menghadap Jokowi di Istana, Surya Paloh Mengaku Bicara Politik

Surya Paloh mengungkapkan isi pertemuanya dengan Jokowi di Istana Negara, Jakarta, Kamis (31/8).

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Senang Paloh Dukung Penuh Prabowo, Curhat Mau Pergi Ditinggal Ramai-Ramai
VIDEO: Jokowi Senang Paloh Dukung Penuh Prabowo, Curhat Mau Pergi Ditinggal Ramai-Ramai

Presiden Jokowi menyebut, Surya Paloh memiliki jiwa besar

Baca Selengkapnya
Surya Paloh Akui Temui Presiden Jokowi Dua Pekan Lalu, Bahas Apa?
Surya Paloh Akui Temui Presiden Jokowi Dua Pekan Lalu, Bahas Apa?

Surya Paloh menemui Presiden Joko Widodo (Jokowi) dua pekan lalu.

Baca Selengkapnya