Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tak seperti Prabowo, Megawati tak bakal turun gunung di Pilgub DKI

Tak seperti Prabowo, Megawati tak bakal turun gunung di Pilgub DKI Megawati di DPP. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Calon Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno menyebut Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto bakal turun gunung ikut berkampanye dalam Pilkada DKI tahun 2017. Langkah Prabowo Subianto tersebut berbeda dengan langkah Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri.

Politikus PDI Perjuangan Eva Kusuma Sundari mengatakan, Megawati tak akan ikut turun berkampanye demi memenangkan pasangan Basuki Tjahaja Purnama dan Djarot Saiful Hidayat.

"Anak buah Bu Mega wis (sudah) habis-habisan jumlahnya ratusan ribu," kata Eva saat dihubungi merdeka.com, Jumat (16/12).

Orang lain juga bertanya?

Eva mengatakan kader PDI Perjuangan sudah mewakili peran Megawati Soekarnoputri dalam Pilkada DKI maupun Pilkada DKI lainnya. Kader PDI Perjuangan sudah dididik untuk bekerja keras dan tak perlu sampai Ketua Umumnya turun langsung ke lapangan.

"Sudah kita wakili, sistemnya di PDIP sudah di-setting gitu," katanya.

Sebelumnya, Anies Baswedan dan Sandiaga Uno mengadakan pertemuan di kediaman Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto di Jalan Kertanegara, Jakarta Selatan, Senin. Memasuki masa kampanye yang tinggal satu bulan lagi, Sandiaga menyebut, Prabowo menagih janjinya untuk ikut serta dalam kegiatan kampanye.

"Kapan saya turun untuk berbicara ke publik tentang dukungan all out-nya? Itu kata Pak Prabowo," kata Sandiaga, di depan kediaman Prabowo, Senin (12/12).

Sandiaga mengaku, tim suksesnya sedang menyusun dan mengatur agenda kampanye akbar yang akan menghadirkan Prabowo sebagai salah satu pembicara. "Pak Mardani sedang menyusun rencana, timingnya dia yang mengumumkan," ungkapnya.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Megawati Turun Gunung Menangkan Andika-Hendi, Demi Imbangi Pengaruh Jokowi dan Prabowo?
Megawati Turun Gunung Menangkan Andika-Hendi, Demi Imbangi Pengaruh Jokowi dan Prabowo?

Ketua Umum DPP PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri bakal turun gunung untuk berkampanye memenangkan pasangan Andika Perkasa-Hendrar Prihadi di Pilkada Jateng

Baca Selengkapnya
Megawati Tak Mau Intervensi Langkah Politik Khofifah di Pilpres 2024: Ya Karepmu
Megawati Tak Mau Intervensi Langkah Politik Khofifah di Pilpres 2024: Ya Karepmu

Megawati membebaskan Khofifah untuk menentukan pilhannya di Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya
PDIP: Pidato Megawati Tutup Peluang Ganjar Turun jadi Cawapres, Tak Mungkin Duet dengan Prabowo!
PDIP: Pidato Megawati Tutup Peluang Ganjar Turun jadi Cawapres, Tak Mungkin Duet dengan Prabowo!

PDIP menegaskan pidato Megawati menutup peluang Ganjar dan Prabowo.

Baca Selengkapnya
Megawati: Ngapain Saya Dukung Pak Anies, Mau Gak Dia Nurut Sama PDIP?
Megawati: Ngapain Saya Dukung Pak Anies, Mau Gak Dia Nurut Sama PDIP?

Anies Baswedan digadang-gadang bakal diusung PDIP di Pilkada Jakarta.

Baca Selengkapnya
Megawati Siap 'Turun Gunung' Saat Kampanye Akbar Ganjar-Mahfud
Megawati Siap 'Turun Gunung' Saat Kampanye Akbar Ganjar-Mahfud

Kapan dan di mana lokasi kampanye akbar Ganjar-Mahfud, Puan masih merahasiakan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Keras Megawati Soal Pilkada Jakarta
VIDEO: Keras Megawati Soal Pilkada Jakarta "Ngapain Disuruh Dukung Anies, Mau Nurut Sama PDIP?"

Megawati mengatakan enggan mendukung Anies untuk maju di Pilkada Jakarta

Baca Selengkapnya
VIDEO: Megawati Tunjuk Tunjuk Ahok Tutup Mulut Perintah Ketum, Selotip, Nyerocos Aja!
VIDEO: Megawati Tunjuk Tunjuk Ahok Tutup Mulut Perintah Ketum, Selotip, Nyerocos Aja!

Megawati Soekarnoputri mengumumkan para calon kepala daerah untuk menghadapi Pilkada Serentak 2024.

Baca Selengkapnya
Tak Maju Pilkada Jateng sebagai Jalan Ksatria, Bambang Pacul PDIP: Itu Garis yang Saya Ambil
Tak Maju Pilkada Jateng sebagai Jalan Ksatria, Bambang Pacul PDIP: Itu Garis yang Saya Ambil

Dia siap membantu untuk memenangkan kader PDIP Andika Perkasa jika ditugaskan maju di Pilgub Jateng.

Baca Selengkapnya
Kapan PDIP Tentukan Sikap Oposisi atau Gabung Prabowo-Gibran?
Kapan PDIP Tentukan Sikap Oposisi atau Gabung Prabowo-Gibran?

Dia menyebut, penyusunan kabinet merupakan hak prerogatif Prabowo sebagai presiden.

Baca Selengkapnya
Megawati Singgung Kader Ogah Dijadikan Cagub
Megawati Singgung Kader Ogah Dijadikan Cagub

Megawati mengaku bingung dengan kader menolak dicalonkan di Pilkada tersebut. Padahal menurut Megawati, hak sebagai warga negara.

Baca Selengkapnya
VIDEO: PDIP Usung Andika-Hendi Pilkada Jateng & Airin-Sumardi Pilkada Banten
VIDEO: PDIP Usung Andika-Hendi Pilkada Jateng & Airin-Sumardi Pilkada Banten

Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri mengumumkan para calon kepala daerah untuk menghadapi Pilkada Serentak 2024

Baca Selengkapnya
Jokowi Bantah Kabar Ingin Bertemu Megawati: Belum Ada
Jokowi Bantah Kabar Ingin Bertemu Megawati: Belum Ada

Jokowi mengaku belum ada rencana pertemuan dengan Megawati.

Baca Selengkapnya