Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

7 Cara merenovasi rumah tanpa takut biaya mahal

7 Cara merenovasi rumah tanpa takut biaya mahal Ilustrasi rencana renovasi rumah. ©premierrealtync.com

Merdeka.com - Tak sedikit orang yang memiliki impian untuk merenovasi rumah sesuai dengan estetika yang diinginkan. Namun, biaya yang tak sedikit hingga menambah pekerjaan baru kerap menjadi halangan dari keinginan tersebut.

Faktor biaya mungkin menjadi penghalang utama, Anda bisa saja mengajukan pinjaman ke bank untuk mendapatkan dana segar. Akan tetapi, persoalan baru muncul, karena kini Anda harus menyisihkan pendapatan untuk pembayaran cicilan.

Tetapi, dengan 7 cara ini Anda tetap bisa merenovasi rumah dengan budget yang bisa dimaksimalkan dari kocek yang dimiliki.

1. Selektif dalam memilih kontraktor

Pastikan selektif dalam memilih kontraktor atau orang yang bersedia untuk merenovasi rumah idaman Anda. Pastikan harga yang mereka tawarkan sesuai dengan budget yang dimiliki, tanpa harus menyingkirkan material terbaik yang harus digunakan.

Jangan segan untuk membandingkan kontraktor yang satu dengan lainnya. Dengarkan referensi dari orang yang pernah menggunakan jasa mereka. Pastikan jika harga murah tetapi tidak mengurangi kualitas pembangunan yang diberikan.

2. Tak perlu banyak ruangan

Dalam hitungan matematika, semakin banyak ruang rumah yang dibangun maka biaya dikeluarkan juga besar. Tidak ada salahnya jika Anda membiarkan beberapa ruangan terbuka, semisal dapur yang terbuka dengan ruang tamu atau ruang makan.

Selain efisien, hal ini juga bisa menjadi alternatif untuk mereka yang memiliki rumah dengan luas terbatas. Rumah Anda akan tetap terlihat luas tanpa ada pembatas dinding yang tidak diperlukan.

3. Tampilkan keindahan secara sederhana

Anda bisa mengganti bahan-bahan alternatif yang lebih murah dan tetap aman serta indah untuk digunakan.

4. Kerjakan sendiri

Jika Anda rasa menghadirkan seorang kontraktor membutuhkan biaya besar. Tak ada salahnya juga apabila Anda merenovasi rumah dengan kemampuan sendiri. Mungkin tak harus keseluruhan, beberapa bagian rumah yang menurut Anda bisa dikerjakan tanpa bantuan tukang sudah barang tentu akan menghemat pengeluaran.

5. Sumber material

Anda bisa membeli material bangunan rumah tanpa meminta bantuan tukang atau kontraktor. Semisal harga sebuah cat melalui kontraktor senilai Rp 350 ribu untuk 25 kg. Anda bisa mencari sendiri di toko lain yang lebih murah.

6. Gunakan material sesuai kebutuhan

Beberapa bagian Anda perlu menggunakan material terbaik untuk merenovasi rumah dengan alasan yang tak bisa ditawar. Semisal, Anda harus menggunakan bahan logam pada sistem saluran, agar hewan semacam tikus tak bisa merusaknya di suatu hari nanti.

7. Gunakan kembali material yang masih bisa dipakai

Gunakan apa pun yang masih bisa untuk dipergunakan. Sistem re-use ini bisa menekan jumlah pengeluaran. Semisal Anda bosan dengan pintu di bagian depan, maka pintu itu bisa dipergunakan untuk ruang lain. (mdk/hrs)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Nilai Jual Rumah Jadi Makin Tinggi, Ternyata Ini Rahasia Renovasinya!
Nilai Jual Rumah Jadi Makin Tinggi, Ternyata Ini Rahasia Renovasinya!

Yuk, cari tahu apa saja rahasia yang bisa menambah value tempat tinggal kamu.

Baca Selengkapnya
7 Desain Hunian Tema Jadul Modern yang Sedang Naik Daun, Rumahnya Unik, Adem dan Artistik
7 Desain Hunian Tema Jadul Modern yang Sedang Naik Daun, Rumahnya Unik, Adem dan Artistik

Dari gaya Belanda kuno hingga rumah minimalis dengan warna cerah, desain ini menawarkan berbagai pilihan untuk menciptakan rumah impian yang unik & artistik.

Baca Selengkapnya
Tak Banyak Orang Tahu, Ini Daftar Pengeluaran Menguras Dompet Sebelum Punya Rumah
Tak Banyak Orang Tahu, Ini Daftar Pengeluaran Menguras Dompet Sebelum Punya Rumah

Ada sejumlah pengeluaran yang perlu diperhatikan saat ingin memiliki rumah.

Baca Selengkapnya
7 Desain Rumah Jadul dan Klasik yang Lagi Trend, Hadirkan Suasana Nostalgia Zaman Lampau
7 Desain Rumah Jadul dan Klasik yang Lagi Trend, Hadirkan Suasana Nostalgia Zaman Lampau

Desain rumah jadul modern merupakan gabungan desain yang populer karena gaya retro, klasik, dan vintage.

Baca Selengkapnya
Tak Melulu Minimalis, Ini 8 Ide Rumah Unik Sederhana yang Punya Gaya Antimainstream
Tak Melulu Minimalis, Ini 8 Ide Rumah Unik Sederhana yang Punya Gaya Antimainstream

Menggali inspirasi dari berbagai konsep rumah dapat meningkatkan kreativitas dan memberikan ide baru untuk menciptakan hunian yang nyaman dan penuh gaya.

Baca Selengkapnya
Ingin Punya Rumah Minimalis, Mending Bangun Baru atau Renovasi Bangunan Lama? Ini Dia Jawabannya
Ingin Punya Rumah Minimalis, Mending Bangun Baru atau Renovasi Bangunan Lama? Ini Dia Jawabannya

Rumah bergaya minimalis makin banyak digemari masyarakat karena terlihat simpel dan elegan.

Baca Selengkapnya
4 Ide Renovasi Rumah Berkonsep Minimalis Agar Bangunan Lama Terlihat Lebih Modern dan Stylish
4 Ide Renovasi Rumah Berkonsep Minimalis Agar Bangunan Lama Terlihat Lebih Modern dan Stylish

Menerapkan konsep minimalis dalam renovasi rumah dapat menjadi pilihan yang tepat untuk mengikuti tren zaman yang terus berkembang.

Baca Selengkapnya
8 Ide Desain Eksterior Rumah Minimalis yang Kekinian, Rumah jadi Lebih Mewah dan Estetik
8 Ide Desain Eksterior Rumah Minimalis yang Kekinian, Rumah jadi Lebih Mewah dan Estetik

Desain eksterior tidak hanya merepresentasikan identitas penghuni rumah tetapi juga memberikan kesan pertama yang mendalam bagi para tamu.

Baca Selengkapnya
7 Ide Desain Rumah Tanpa Pagar yang Estetik, Simple, dan Minimalis
7 Ide Desain Rumah Tanpa Pagar yang Estetik, Simple, dan Minimalis

Faktanya, ada banyak desain rumah tanpa pagar yang menarik dan tentunya estetik. Yuk, simak penjelasan lengkapnya!

Baca Selengkapnya
9 Ide Rumah Minimalis dengan Lahan Terbatas, Meski Kecil Tapi Mewah dan Estetik
9 Ide Rumah Minimalis dengan Lahan Terbatas, Meski Kecil Tapi Mewah dan Estetik

Rumah minimalis lebih dari sekadar hunian, rumah menjadi tempat di mana penghuninya menciptakan cerita dan kenangan indah dalam kehidupan mereka.

Baca Selengkapnya
Pilih Sewa atau Beli Rumah? Begini Panduannya
Pilih Sewa atau Beli Rumah? Begini Panduannya

Sebelum membuat pilihan untuk menyewa atau membeli, pelajari semua faktor yang harus dipertimbangkan terlebih dahulu.

Baca Selengkapnya
10 Desain Rumah Modern Klasik Tampak Depan, Bisa Jadi Inspirasi
10 Desain Rumah Modern Klasik Tampak Depan, Bisa Jadi Inspirasi

Beberapa desain rumah gaya klasik yang variatif ini menjadikan istilah klasik tidak kuno atau ketinggalan zaman lagi untuk eksterior rumah. Yuk, simak!

Baca Selengkapnya