Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

12 Makanan yang menyehatkan otak dan sistem saraf

12 Makanan yang menyehatkan otak dan sistem saraf Ilustrasi red wine. ©Shutterstock.com/ Barnaby Chambers

Merdeka.com - Otak ikut menua siring bertambahnya usia. Jadi penting bagi Anda untuk meningkatkan asupan nutrisi demi menjaga kesehatan otak sekaligus sistem saraf. Demi mencegah penurunan kognitif otak dan gangguan mental lainnya, coba nikmati makanan sehat seperti yang dilansir dari Health Me Up berikut ini.

Bayam

Bayam bisa disebut sebagai sayuran ajaib dengan berbagai manfaat kesehatan. Salah satunya, di dalam bayam ada antioksidan yang memperlambat penuaan otak dan sistem saraf.

Orang lain juga bertanya?

Sayuran berdaun hijau

Senyawa tertentu pada sayuran berdaun hijau adalah senjata ampuh untuk mencegah demensia, Alzheimer, dan Parkinson. Jadi jangan malas makan sayur demi menyehatkan otak dan sistem saraf.

Gandum utuh

Gandum utuh bisa ditemukan dalam brown rice yang kaya akan vitamin B6. Fungsi vitamin B6 adalah memecah senyawa tertentu yang berkhasiat mencegah penurunan kognitif otak.

Cocoa

Cocoa memiliki antioksidan alami yang mencegah otak dari kerusakan akibat stres. Salah satu produk cocoa adalah cokelat gelap yang kadar flavonoid di dalamnya juga cukup tinggi.

Kacang

Kacang almond dan kenari adalah camilan tepat yang bisa dikonsumsi untuk menjaga kelancaran peredaran darah. Kandungan asam lemak omega-3 di dalamnya juga berperan sebagai nutrisi yang menyehatkan otak.

Bawang putih

Rasa dan aroma bawang putih memang tidak mengenakkan. Tetapi bawang putih adalah makanan tepat untuk mencegah penuaan otak, menyehatkan sistem saraf dan sistem kardiovaskular.

Minyak zaitun

Minyak zaitun memiliki antioksidan bernama polyphenol yang ampuh menurunkan tekanan darah dan kolesterol. Jadi minyak zaitun juga termasuk konsumsi tepat untuk menjaga kesehatan sistem saraf.

Red wine

Antioksidan dalam red wine mampu meningkatkan kinerja otak dan mencegahnya dari penuaan. Akan tetapi, red wine sebaiknya dikonsumsi secukupnya dan tidak berlebihan.

Teh

Teh bukan cuma ampuh meningkatkan metabolisme, tetapi juga memiliki kekuatan untuk memperbaiki kemampuan kognitif otak. Sebab di dalam teh ada antioksidan yang melancarkan peredaran darah.

Sarden

Asam lemak omega-3 adalah kunci penting bagi kesehatan otak dan sistem saraf. Salah satu makanan yang kaya akan nutrisi tersebut adalah sarden, salmon, tuna, dan mackerel.

Blueberry

Keluarga buah berry yang satu ini dikenal kemampuannya dalam memerangi radikal bebas. Jadi blueberry pun termasuk dalam makanan yang mampu memaksimalkan kemampuan kognitif otak.

Delima

Berbagai produk delima kini semakin marak beredar di pasaran. Hal itu terjadi bukan tanpa alasan. Pasalnya delima memang bernutrisi tinggi dan mampu menjaga pikiran tetap aktif.

Itulah berbagai makanan yang berkhasiat menjaga kesehatan otak dan sistem saraf. Semoga bermanfaat!

Baca juga:

Sayuran ternyata punya 'perasaan'

Tips agar tetap sehat dan bugar di musim hujan

10 Cara melegakan hidung tersumbat

Badan gendut bikin remaja rentan gangguan pendengaran?

Hindari 10 hal yang bikin asma kumat! (mdk/riz)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
8 Buah untuk Cerdaskan Otak Anak, Tinggi Nutrisi untuk Perkembangan
8 Buah untuk Cerdaskan Otak Anak, Tinggi Nutrisi untuk Perkembangan

Salah satu cara yang untuk mendukung kesehatan otak anak melalui konsumsi buah-buahan yang kaya akan nutrisi penting.

Baca Selengkapnya
10 Makanan yang Bisa Bantu Perkembangan Otak & Meningkatkan Daya Ingat
10 Makanan yang Bisa Bantu Perkembangan Otak & Meningkatkan Daya Ingat

Makanan tidak hanya mempengaruhi pertumbuhan anak saja. Makanan nyatanya mampu membantu perkembangan otak.

Baca Selengkapnya
12 Cara Membuat Otak Awet Muda Walau Usia Bertambah
12 Cara Membuat Otak Awet Muda Walau Usia Bertambah

Otak bisa bertambah tua seiring usia. Sejumlah cara bisa dilakukan mengatasinya.

Baca Selengkapnya
8 Makanan untuk Memperkuat Ingatan, Cocok bagi si Pelupa
8 Makanan untuk Memperkuat Ingatan, Cocok bagi si Pelupa

Dengan bertambahnya usia atau karena tekanan dan gaya hidup, banyak dari kita yang merasakan penurunan daya ingat. Namun, makanan yang tepat bisa mengatasinya.

Baca Selengkapnya
Intip Rekomendasi Makanan yang Bisa Bantu Meningkatkan Kecerdasan Anak, Apa Saja?
Intip Rekomendasi Makanan yang Bisa Bantu Meningkatkan Kecerdasan Anak, Apa Saja?

Berikut ini adalah sejumlah rekomendasi makanan yang dikenal dapat membantu meningkatkan kecerdasan otak anak.

Baca Selengkapnya
8 Jenis Makanan Untuk Meningkatkan Konsentrasi saat Beraktivitas, Mudah Diperoleh dan Murah
8 Jenis Makanan Untuk Meningkatkan Konsentrasi saat Beraktivitas, Mudah Diperoleh dan Murah

Merasa sulit berkonsentrasi? Jenis makanan berikut ini bisa kamu coba di rumah. Simak selengkapnya.

Baca Selengkapnya
Kunci Otak Selalu Sehat hingga Usia Tua, Salah Satunya Sering Sosialisasi
Kunci Otak Selalu Sehat hingga Usia Tua, Salah Satunya Sering Sosialisasi

Otak memiliki peran dalam mengendalikan seluruh fungsi tubuh.

Baca Selengkapnya
3 Jenis Diet ini Ternyata Ampuh Merawat dan Meningkatkan Fungsi Otak, Simak Selengkapnya
3 Jenis Diet ini Ternyata Ampuh Merawat dan Meningkatkan Fungsi Otak, Simak Selengkapnya

Makanan memiliki peran yang sangat penting dalam memastikan otak manusia berfungsi dengan optimal.

Baca Selengkapnya
11 Makanan yang Bisa Menggerogoti Kondisi Otak, Perlu Dibatasi Konsumsinya
11 Makanan yang Bisa Menggerogoti Kondisi Otak, Perlu Dibatasi Konsumsinya

Sejumlah makanan ternyata bisa berdampak buruk pada kesehatan otak sehingga perlu dibatasi konsumsinya.

Baca Selengkapnya
6 Vitamin untuk Meningkatkan Kecerdasan Otak Anak
6 Vitamin untuk Meningkatkan Kecerdasan Otak Anak

Ada berbagai cara meningkatkan untuk meningkatkan kecerdasan anak yaitu seperti stimulasi aktivitas, nutrisi tepat, dan vitamin penting bagi pertumbuhan anak.

Baca Selengkapnya
10 Makanan Sehat Terbaik Sumber Antioksidan yang Bisa Melawan Radikal Bebas dengan Harga Ekonomis
10 Makanan Sehat Terbaik Sumber Antioksidan yang Bisa Melawan Radikal Bebas dengan Harga Ekonomis

Ternyata banyak sekali makanan sehat kaya antioksidan dengan harga terjangkau yang bisa dikonsumi setiap hari untuk tubuh yang lebih sehat.

Baca Selengkapnya
10 Sayuran yang Membuat Otak Anak Jadi Cerdas, Murah, dan Banyak Di Pasaran
10 Sayuran yang Membuat Otak Anak Jadi Cerdas, Murah, dan Banyak Di Pasaran

Selain ikan, ada sejumlah sayuran yang dapat memberikan nutrisi penting untuk kesehatan otak anak.

Baca Selengkapnya