Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

3 Cara sederhana lawan ISK selain minum jus cranberry

3 Cara sederhana lawan ISK selain minum jus cranberry Ilustrasi minum air putih. ©Shutterstock.com/ollyy

Merdeka.com - Letak saluran kencing wanita berdekatan dengan dubur. Dan dubur sendiri mengandung banyak kuman di dalamnya. Sehingga tak jarang hal ini membuat penyakit ISK lebih banyak menjangkiti wanita.

Umumnya, saat kamu terkena ISK, kamu akan disarankan untuk minum jus dari buah cranberry. Ya, minum jus cranberry dianggap sebagai cara klasik namun efektif untuk mengobati ISK. Hal ini disebabkan karena cranberry mengandung jenis gula yang disebut dengan D-manosa. Zat ini ampuh untuk meluruhkan bakteri penyebab ISK yang menepel di saluran kemih melalui kencing.

Selain dengan minum jus cranberry, ternyata masih ada cara sederhana lainnya yang bisa kamu coba untuk mengobati ISK. Berikut adalah solusinya.

Orang lain juga bertanya?

Konsumsi vitamin C

Saat kamu mulai merasakan rasa sakit karena ISK, cobalah untuk mengonsumsi vitamin C atau buah lainnya yang mengandung vitamin C. Selain mampu melawan bakteri penyebab ISK, rutin mengonsumsi vitamin C juga dapat menghindarkan kamu dari ISK yang dapat terjadi secara berulang. DOsis yang disarankan untuk mengonsumsi vitamin C adalah 90 miligram per hari.

Mengonsumsi makanan yang mengandung bakteri baik

Memang ISK disebabkan oleh bakteri jahat dalam saluran kemih. Namun tak semua jenis bakteri itu jahat lho. Sebab ada bakteri baik yang juga bisa melawan bakteri penyebab ISK. Bakteri tersebut adalah bakteri probiotik yang ditemukan dalam makanan berfermentasi seperti kombucha atau yogurt.

Tetap terhidrasi

Terakhir, cara yang paling mudah adalah dengan minum banyak air putih. Sebab saat kamu banyak minum, maka urin akan semakin encer sehingga mempermudah menghilangkan penumpukan bakteri di kandung kemih.

Selain mencoba cara di atas, kamu juga harus memperhatikan pakaian dalam yang kamu pakai. Gunakan celana dalam dari bahan katun yang membuat kulit selalu bernapas sehingga tidak terjadi penumpukan bakteri penyebab ISK.

(mdk/feb)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
5 Resep Jamu Iris Hanya dengan 3 Bahan, Ampuh untuk Turunkan Kolesterol dan Asam Urat
5 Resep Jamu Iris Hanya dengan 3 Bahan, Ampuh untuk Turunkan Kolesterol dan Asam Urat

Banyak manfaat mengonsumsi jamu tradisional karena bahan yang terkandung di dalamnya memiliki banyak kandungan bermanfaat.

Baca Selengkapnya
10 Resep Minuman Sehat untuk Tingkatkan Imun Tubuh, Cocok Diminum Saat Masuki Musim Hujan
10 Resep Minuman Sehat untuk Tingkatkan Imun Tubuh, Cocok Diminum Saat Masuki Musim Hujan

Berikut resep minuman sehat untuk membantu meningkatkan imun tubuh.

Baca Selengkapnya
3 Resep Jamu untuk Meningkatkan Daya Tahan Tubuh dan Punya Rasa Enak
3 Resep Jamu untuk Meningkatkan Daya Tahan Tubuh dan Punya Rasa Enak

Konsumsi jamu bisa menjadi cara meningkatkan daya tahan tubuh kita. Untungnya hal ini bisa diraih dengan konsumsi sejumlah jamu dengan rasa lezat.

Baca Selengkapnya
5 Resep Minuman Hangat untuk Turunkan Kolesterol, Serba 3 Bahan Saja
5 Resep Minuman Hangat untuk Turunkan Kolesterol, Serba 3 Bahan Saja

Berikut ini adalah resep minuman hangat yang dapat turunkan kolesterol hanya dengan 3 bahan saja.

Baca Selengkapnya
Cara Bikin Minuman Jeruk Nipis yang Ampuh untuk Menurunkan Kolesterol dalam Darah
Cara Bikin Minuman Jeruk Nipis yang Ampuh untuk Menurunkan Kolesterol dalam Darah

Minuman jeruk nipis kaya akan berbagai manfaat untuk kesehatan tubuh, salah satunya adalah membantu menurunkan kadar kolesterol yang berlebih.

Baca Selengkapnya
Cara Mengatasi Anyang-anyangan yang Cepat dan Efektif
Cara Mengatasi Anyang-anyangan yang Cepat dan Efektif

Merdeka.com merangkum informasi tentang cara mengatasi anyang-anyangan yang cepat dan efektif.

Baca Selengkapnya
9 Minuman yang Baik untuk Tingkatkan Imun, Jaga Tubuh dari Serangan Penyakit
9 Minuman yang Baik untuk Tingkatkan Imun, Jaga Tubuh dari Serangan Penyakit

Minuman untuk meningkatkan imun tubuh adalah minuman yang mengandung zat-zat yang dapat membantu menjaga dan memperkuat sistem kekebalan tubuh.

Baca Selengkapnya
5 Resep Jamu Iris Kunyit Sederhana yang Ampuh untuk Mengatasi Kolesterol dan Asam Urat
5 Resep Jamu Iris Kunyit Sederhana yang Ampuh untuk Mengatasi Kolesterol dan Asam Urat

Hanya butuh rempah kunyit yang diiris-iris, jamu ampuh untuk kolesterol dan asam urat sudah bisa dinikmati. Yuk, simak penjelasan lengkapnya!

Baca Selengkapnya
Manfaat Degan Ijo bagi Kesehatan, Kontrol Tekanan Darah hingga Gejala Diabetes
Manfaat Degan Ijo bagi Kesehatan, Kontrol Tekanan Darah hingga Gejala Diabetes

Degan ijo adalah minuman populer yang kaya nutrisi dan manfaat.

Baca Selengkapnya
10 Resep Minuman Segar yang Menyehatkan sebagai Penurun Kolesterol Setelah Konsumsi Banyak Daging
10 Resep Minuman Segar yang Menyehatkan sebagai Penurun Kolesterol Setelah Konsumsi Banyak Daging

Ada beberapa minuman segar yang dapat menurunkan kolesterol. Simak beberapa resepnya berikut ini!

Baca Selengkapnya
10 Manfaat Minum Jamu untuk Kesehatan, Atasi Banyak Penyakit
10 Manfaat Minum Jamu untuk Kesehatan, Atasi Banyak Penyakit

Sejak dahulu, jamu sudah dipercaya sebagai obat herbal yang memiliki segudang manfaat untuk kesehatan.

Baca Selengkapnya
Resep Jamu Godokan Sirih untuk Atasi Masalah Sakit Tenggorokan
Resep Jamu Godokan Sirih untuk Atasi Masalah Sakit Tenggorokan

Masalah sakit tenggorokan yang terjadi bisa diatasi secara alami dengan menggunakan jamu godokan sirih.

Baca Selengkapnya