Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

3 Langkah yang Bisa Dilakukan Orangtua untuk Biasakan Anak Mulai Berpuasa

3 Langkah yang Bisa Dilakukan Orangtua untuk Biasakan Anak Mulai Berpuasa Ilustrasi Puasa. ©Shutterstock.com

Merdeka.com - Mengajarkan puasa merupakan sebuah hal yang sudah harus dilakukan terhadap anak sejak usia kecil. Untuk mengenalkan puasa Ramadan pada anak, terdapat sejumlah hal yang perlu dibiasakan oleh orangtua.

Psikolog, Intan Erlita, M.Psi, menjelaskan hal pertama yang dapat diajarkan orangtua ialah mulai mengenalkan suasana Ramadan, sesuai dengan bahasa anak agar mudah dipahami.

"Biarkan mereka mengenali suasana terlebih dahulu. misalnya puasa itu ada sahur. Jika ia terbangun saat sahur ceritakan apa itu sahur, biasanya nantinya anak akan ikut-ikutan puasa. Walaupun pagi-pagi sudah minta susu," ujar Psikolog Intan, saat dihubungi redaksi Fimela.

Intan menambahkan, begitu pun ketika berbuka puasa, ajak anak untuk menyiapkan makanan berbuka, ketika azan ajak anak untuk ke meja makan untuk berbuka bersama-sama. Biarkan anak merasakan dengan cara dia sendiri.

"Hal ini memudahkan dia ketika masuk ke usia berpuasa, ia pun akan terbiasa, dan siap ketika sudah masuk umur wajib puasa," paparnya.

Yang kedua Intan mengatakan yang perlu digaris bawahi ialah jangan memaksakan anak berpuasa satu hari penuh apalagi ketika anak belum masuk usia aqil baliqh. Sebaiknya, ajarkan anak secara perlahan dan bertahap.

Sebab, bila dipaksakan nantinya si kecil akan tidak menyukai bulan Ramadan.

"Kalau belum usia wajib puasa seperti anak balita, TK, SD itu jangan dipaksa. Nantinya ia justru kesal sama bulan Ramadan karena terpaksa harus menahan lapar dan haus," tambahnya.

Ketiga, orangtua bisa menceritakan melalui dongeng apa itu puasa Ramadan. Jadi sebagai orangtua kita harus memikirkan bagaimana mengajarkan anak puasa dengan cara menyenangkan tanpa memaksakan si kecil.

"Jadi mengenal puasa itu ada prosesnya dan bertahap. Jadi bukan hanya suasa lebaran saja yang ia rasakan, tapi kita ajakarkan sebelum lebaran kita harus melewati proses puasa satu bulan penuh," tandasnya.

Reporter: Anisha Saktian PutriSumber: Fimela.com

(mdk/RWP)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Mulai Siapkan Anak Berpuasa, Begini Tips dari Psikolog
Mulai Siapkan Anak Berpuasa, Begini Tips dari Psikolog

Pada orangtua yang mulai mengenalkan dan mengajak puasa anak, terdapat sejumlah hal yang bisa diterapkan.

Baca Selengkapnya
8 Tips Mengajarkan Anak Puasa, Gunakan Cara Kreatif dan Mudah Diterima
8 Tips Mengajarkan Anak Puasa, Gunakan Cara Kreatif dan Mudah Diterima

Beberapa tips mengajarkan anak puasa dengan cara yang kreatif dan mudah diterima, bisa dicoba.

Baca Selengkapnya
6 Tips Agar Anak Rajin Salat, Biasakan Sejak Dini
6 Tips Agar Anak Rajin Salat, Biasakan Sejak Dini

Orangtua muslim wajib mengajarkan dan menuntun anak agar rajin salat sejak dini.

Baca Selengkapnya
Fokus Tingkatkan Kualitas Hidup, 8 Foto Irish Bella Yang Mengaku Ramadan Tahun Ini Terasa Berbeda
Fokus Tingkatkan Kualitas Hidup, 8 Foto Irish Bella Yang Mengaku Ramadan Tahun Ini Terasa Berbeda

Ramadan tahun ini dirasa sangat berbeda oleh Irish Bella. Apalagi, sekarang ia jalani Ramadan hanya dengan kedua buah hatinya saja.

Baca Selengkapnya
Pastikan untuk Tetap Penuhi Kebutuhan Gizi Anak saat Mulai Biasakan Berpuasa
Pastikan untuk Tetap Penuhi Kebutuhan Gizi Anak saat Mulai Biasakan Berpuasa

Dalam membiasakan anak untuk berpuasa tetap penting untuk memperhatikan kebutuhan gizi dan nutrisinya.

Baca Selengkapnya
Doa-Doa Harian Anak TK, Lengkap Beserta Artinya yang Mudah Diamalkan
Doa-Doa Harian Anak TK, Lengkap Beserta Artinya yang Mudah Diamalkan

Mengenalkan doa harian kepada anak-anak TK adalah langkah awal yang penting dalam mendidik mereka.

Baca Selengkapnya
Anak yang Belajar Puasa Tidak Disarankan Berbuka dan Sahur dengan Junk Food
Anak yang Belajar Puasa Tidak Disarankan Berbuka dan Sahur dengan Junk Food

Bagi anak yang belajar berpuasa, konsumsi makanan bernutrisi sangat penting dilakukan saat sahur dan berbuka.

Baca Selengkapnya
10 Hal yang Harus Bisa Dilakukan Anak Sebelum Mulai Bersekolah
10 Hal yang Harus Bisa Dilakukan Anak Sebelum Mulai Bersekolah

Sebelum mulai bersekolah ada hal yang harus dipersiapkan orangtua agar bisa dilakukan anak.

Baca Selengkapnya
8 Cara yang Bisa Dilakukan Orangtua Mempersiapkan Anak Masuk TK di Hari Pertama
8 Cara yang Bisa Dilakukan Orangtua Mempersiapkan Anak Masuk TK di Hari Pertama

Sebelum anak mulai bersekolah TK, terdapat sejumlah hal yang perlu dilakukan anak untuk mempersiapkan buah hati.

Baca Selengkapnya
Pentingnya Pola Pikir Positif untuk Bantu Adaptasi Anak di Sekolah Baru
Pentingnya Pola Pikir Positif untuk Bantu Adaptasi Anak di Sekolah Baru

Dalam membiasakan anak untuk beradaptasi di sekolah baru, pola pikir positif sangat penting.

Baca Selengkapnya
11 Hal yang Perlu Diketahui Orangtua saat Anak Mulai Konsumsi Makanan Padat
11 Hal yang Perlu Diketahui Orangtua saat Anak Mulai Konsumsi Makanan Padat

Mengenalkan makanan padat kepada bayi adalah proses yang memerlukan kesabaran, perhatian, dan adaptasi sesuai dengan kebutuhan individu bayi.

Baca Selengkapnya
Doa Niat Puasa Ramadhan Sebulan, Lengkap Beserta Tata Caranya
Doa Niat Puasa Ramadhan Sebulan, Lengkap Beserta Tata Caranya

Saat pelaksanaan puasa Ramadhan, umat Muslim perlu mengawalinya dengan membaca niat berpuasa Ramadan.

Baca Selengkapnya