Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Alasan menangis baik untuk kesehatan!

5 Alasan menangis baik untuk kesehatan! Ilustrasi menangis. ©2014 Merdeka.com/Shutterstock/IVY PHOTOS

Merdeka.com - Menangis adalah hal manusiawi yang tentunya pernah dialami oleh setiap orang. Menangis juga salah satu cara alami yang dilakukan tubuh sebagai salah satu cara mengungkapkan emosi. Tangisan bukanlah hal yang buruk. Faktanya, menangis ternyata justru baik untuk kesehatan.

Berikut adalah beberapa manfaat yang bisa Anda dapatkan ketika menangis, seperti dilansir oleh Health Me Up (05/08).

1. Menyehatkan mata

Orang lain juga bertanya?

Ketika menangis, air mata akan membasahi bola mata dan kelopak mata. Ini akan mencegah bola mata dari kekeringan. Selain itu, air mata juga mencegah dehidrasi pada membran mukus seseorang. Ini akan meningkatkan kemampuan penglihatan Anda.

2. Melindungi dari bakteri

Setiap hari mata kita terpapar berbagai macam bakteri dari lingkungan. Seringkali bakteri-bakteri tersebut berdiam diri di sekitar mata. Air mata yang dikeluarkan akan membantu Anda membunuh bakteri-bakteri tersebut. Ini karena air mata mengandung cairan bernama lysozyme. Menangis selama lima sampai 10 menit bisa membunuh hingga 90 - 95 persen bakteri.

3. Meningkatkan mood

Menangis bisa menurunkan tingkat mangan dalam tubuh yang berkaitan dengan mood buruk. Tingkat mangan yang tinggi bisa memicu perasaan seperti cemas, agresivitas, emosi buruk, dan mood buruk lainnya.

4. Menurunkan stres

Beberapa ahli membandingkan efek olahraga dan menangis untuk meredakan stres. Mereka menemukan bahwa ketika menangis, air mata akan menghilangkan zat kimia yang terkumpul dalam tubuh seperti endorfin, leucin-enkaphalin, dan prolactin yang bisa memicu stres dan memperburuk mood. Ini artinya dengan menangis, Anda juga bisa menurunkan stres yang dirasakan.

5. Sebagai terapi

Menangis bisa jadi salah satu cara terapi untuk mengatasi perasaan negatif yang sedang dirasakan. Ketika mengalami konflik, Anda bisa menangis untuk mengurangi perasaan negatif tersebut. Jangan salah, hal ini juga bisa membantu kesehatan, karena perasaan negatif yang berkumpul seringkali juga bisa memberikan tekanan pada kesehatan saraf dan kardiovaskular Anda. Sehingga dengan melepaskan perasaan negatif tersebut, Anda juga menjaga kesehatan saraf dan kesehatan jantung.

Itulah beberapa manfaat menangis untuk kesehatan. Jangan ragu lagi untuk menangis jika Anda tengah merasakan stres, mood buruk, atau lainnya. Menangis bisa membantu menyehatkan mata, saraf, jantung, serta meningkatkan mood Anda!

(mdk/kun)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Fakta Orang yang Mudah Tertawa dan Jarang Diketahui, Ketahui Alasan dan Dampaknya
Fakta Orang yang Mudah Tertawa dan Jarang Diketahui, Ketahui Alasan dan Dampaknya

Ketahui fakta orang yang mudah tertawa berikut ini, ternyata ada alasan di baliknya.

Baca Selengkapnya
Kok Bisa Ya Manusia Menangis Saat Sedang Sedih?
Kok Bisa Ya Manusia Menangis Saat Sedang Sedih?

Menangis adalah fenomena yang lumrah dialami manusia. Kok bisa

Baca Selengkapnya
Pengaruh Marah pada Tubuh dan Cara Mengelolanya dengan Baik
Pengaruh Marah pada Tubuh dan Cara Mengelolanya dengan Baik

Meski marah adalah reaksi alami, jika tidak dikelola dengan baik, emosi ini dapat berdampak negatif pada kesehatan tubuh dan mental kita.

Baca Selengkapnya
80 Kata-Kata Sad yang Bikin Hati Menangis, Gambaran Pahit Getirnya Hidup
80 Kata-Kata Sad yang Bikin Hati Menangis, Gambaran Pahit Getirnya Hidup

Kata-kata sad mengandung makna yang dalam, menyentuh, dan menggambarkan perasaan yang paling terdalam.

Baca Selengkapnya
Ini Bukti Emosi Seseorang Mampu Pengaruhi Kesehatan
Ini Bukti Emosi Seseorang Mampu Pengaruhi Kesehatan

Emosi dapat mempengaruhi pikiran dan tubuh seseorang. Yuk, simak bagaimana emosi dapat mempengaruhi kesehatan!

Baca Selengkapnya
Banyak Manfaatnya, Ini Pentingnya Bersikap Bijak dan Pandai Mengelola Emosi
Banyak Manfaatnya, Ini Pentingnya Bersikap Bijak dan Pandai Mengelola Emosi

Daripada merespon dengan marah atau balas dendam, seseorang dapat belajar bagaimana berbicara dengan bijak dan mencari solusi yang konstruktif.

Baca Selengkapnya
4 Tips Mengurangi Mata Bengkak Akibat Menangis
4 Tips Mengurangi Mata Bengkak Akibat Menangis

Mata bengkak karena menangis? Tenang, pakai solusi ini untuk mengatasinya.

Baca Selengkapnya
50 Kata-kata Bahasa Inggris Lucu dan Artinya, Kocak Menghibur
50 Kata-kata Bahasa Inggris Lucu dan Artinya, Kocak Menghibur

Kata-kata bahasa Inggris lucu selalu berhasil membuat kita tertawa. Kata-kata ini membantu kita untuk melihat sisi humor dalam kehidupan dan meredakan stres.

Baca Selengkapnya
50 Jokes Terlucu dan Receh, Menghibur
50 Jokes Terlucu dan Receh, Menghibur

Menyimak jokes lucu dapat memberikan banyak manfaat.

Baca Selengkapnya
5 Fakta Pria Menangis, Sering Menahan Tangis karena Citra Maskulin hingga Ciri Sifat Bertanggung Jawab
5 Fakta Pria Menangis, Sering Menahan Tangis karena Citra Maskulin hingga Ciri Sifat Bertanggung Jawab

Terdapat berbagai fakta pria menangis yang penting untuk dipahami

Baca Selengkapnya
Keseringan Marah-marah, Ini 6 Dampak Buruknya bagi Kesehatan Tubuh
Keseringan Marah-marah, Ini 6 Dampak Buruknya bagi Kesehatan Tubuh

Kebiasaan marah dan emosi meledak-ledak yang kita miliki bisa memiliki dampak bagi kesehatan tubuh.

Baca Selengkapnya
Selain Hindari Risiko Penyakit Jantung, Ini 5 Manfaat Lain dari Membaca Berita Positif
Selain Hindari Risiko Penyakit Jantung, Ini 5 Manfaat Lain dari Membaca Berita Positif

Membaca berita positif membantu mengatasi resiko penyakit jantung dan memperluas pandangan serta komunitas.

Baca Selengkapnya