5 Fakta di balik masturbasi
Merdeka.com - Bagi kebanyakan orang, membicarakan hal tentang masturbasi mungkin masih menjadi topik yang terkesan canggung. Namun Anda tidak perlu khawatir, karena Dr. A Chakravarthy, seorang konsultan reproduksi dan seksual dari Kerala, India, akan mengungkapkan lima fakta kesehatan mengenai masturbasi. Simak daftarnya seperti yang dilansir dari India Times (16/03) berikut ini.
Masturbasi tidak menyebabkan kebutaan
Mitos mengenai masturbasi yang mampu menyebabkan kebutaan sebaiknya jangan Anda percayai, karena masturbasi adalah salah satu aktifitas seksual yang normal dilakukan baik pria maupun wanita. Masturbasi tidak ada hubungannya dengan kehilangan penglihatan, namun justru merupakan aktifitas seksual yang aman dilakukan.
-
Kenapa masturbasi berlebihan bisa berdampak negatif? Ketika dorongan ini menjadi sulit dikendalikan, bisa menimbulkan rasa malu, keterasingan, bahkan gangguan emosional.
-
Kenapa pria lebih sering masturbasi? Salah satu alasan utama mengapa pria lebih sering masturbasi dibanding wanita adalah adanya stigma sosial yang masih melekat pada seksualitas wanita.
-
Siapa yang merekomendasikan masturbasi? Banyak ahli merekomendasikan agar orang dewasa belajar bagaimana melakukan masturbasi untuk memahami tubuh mereka sendiri, mengurangi ketergantungan pada pasangan untuk mendapatkan kepuasan seksual, serta sebagai cara efektif menghilangkan stres.
-
Kenapa pria sulit ereksi setelah masturbasi? Hal ini disebabkan oleh lonjakan hormon prolaktin setelah orgasme, yang menurut penelitian yang diterbitkan di International Journal of Impotence Research, terkait dengan kesulitan dalam mempertahankan ereksi atau ejakulasi.
-
Siapa yang bisa diajak untuk membahas seks? 'Banyak orang khawatir menyakiti perasaan pasangannya. Mereka takut bahwa jika meminta sesuatu secara spesifik, pasangan akan menganggapnya sebagai kritik terhadap kemampuan atau pengetahuan seksual mereka,' kata Ev’Yan Whitney, seorang pakar seks dilansir dari Prevention.
-
Bagaimana masturbasi bisa diatasi dengan olahraga? Aktivitas fisik yang teratur tidak hanya meningkatkan kesehatan fisik, tetapi juga membantu melepaskan hormon-hormon yang membuat Anda merasa lebih baik secara emosional. Jadi, daripada beralih ke masturbasi, cobalah berolahraga untuk mendapatkan efek relaksasi yang sama.
Banyak pasangan melakukan masturbasi setelah menikah
Hal ini tentu saja benar dan dibolehkan, selama tidak menjadi kecanduan yang menyebabkan Anda terpaksa harus berkonsultasi dengan seksolog.
Mitos yang sering muncul mengenai masturbasi
Setidaknya ada lima mitos dan kesalahpahaman utama yang beredar di masyarakat, antara lain masturbasi menyebabkan kebutaan, kemandulan, lemah syahwat, kurus dan mengecilkan alat vital, serta menurunkan libido. Tentu saja seluruhnya itu tidak benar dan tidak perlu Anda percayai.
Wanita yang sering masturbasi akan mudah orgasme
Beberapa orang mungkin akan menyetujuinya, karena banyak wanita susah orgasme ketika berhubungan seksual. Maka dari itu wanita biasanya melakukan masturbasi untuk lebih mengenali dirinya sendiri dan bisa mencapai orgasme ketika melakukan seks dengan pasangannya.
Jumlah masturbasi
Tidak ada aturan mengenai berapa kali seseorang sebaiknya melakukan masturbasi, sebab kebutuhan satu orang berbeda dengan yang lain. Namun rata-rata masturbasi bisa dilakukan tiga sampai tujuh kali dalam seminggu.
Ternyata banyak juga mitos tentang masturbasi yang perlu diketahui. Semoga informasi tersebut di atas berguna bagi Anda!
Foto guru wanita bugil hebohkan Trenggalek
Cerita ritual seks di Gunung Kemukus untuk cari kekayaan
4 Pelajaran seks dari bintang film porno
Artis porno tolak pakai kondom saat syuting
5 Benda aneh yang dipakai untuk onani
9 Teknik untuk masturbasi yang lebih menyenangkan
7 Tanda Anda kebanyakan masturbasi
10 Cara membuat masturbasi lebih menyenangkan
5 Alasan mengapa Anda harus masturbasi
4 Manfaat masturbasi bagi wanita (mdk/riz)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pria ternyata lebih sering masturbasi dibanding wanita akibat kondisi sosial dan bukan kondisi seksual.
Baca SelengkapnyaPria dan wanita ternyata melakukan masturbasi karena alasan yang berbeda. Apa saja?
Baca SelengkapnyaMerdeka.com membahas tentang apakah masturbasi dapat mempengaruhi tinggi badan serta beberapa efek sampingnya
Baca SelengkapnyaPada saat seseorang sedang melakukan masturbasi, kenali sejumlah kondisi yang terjadi pada tubuh:
Baca SelengkapnyaBerbicara mengenai seks merupakan hal yang penting bagi pasangan suami istri untuk meningkatkan kedekatan.
Baca SelengkapnyaCalon pasutri harus tahu mitos dan fakta malam pertama yang wajib dikenali. Apa saja?
Baca SelengkapnyaBerhenti melakukan masturbasi merupakan hal penting bagi seseorang untuk mencegah timbulnya masalah lebih lanjut.
Baca SelengkapnyaBercinta dengan pasangan menjadi satu momen penting dalam menjalin hubungan. Namun, tak jarang kesalahan-kesalahan kecil bisa membuat momen tersebut kurang.
Baca SelengkapnyaSaat melakukan first date, perhatikan topik perbincangannya, karena salah obrolan bisa menggagalkan mu maju ke fase pertemuan berikutnya.
Baca SelengkapnyaBanyak alasan yang membuat wanita sering memalsukan orgasmenya, apa saja ya?
Baca SelengkapnyaApakah benar ada cara ilmiah untuk membuktikan keperjakaan seorang pria? Mitos atau fakta?
Baca SelengkapnyaSejumlah kondisi yang kita alami bisa menyebabkan orgasme yang seharusnya menjadi puncak bercinta tak selalu menyenangkan.
Baca Selengkapnya