Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Gejala penyakit yang sering diabaikan

5 Gejala penyakit yang sering diabaikan Ilustrasi sakit kepala. Shutterstock/ketmanee

Merdeka.com - Disadari atau tidak, terkadang Anda sering mengabaikan gejala penyakit yang timbul di dalam tubuh Anda. Contohnya adalah sakit kepala atau sakit gigi. Anda cenderung tidak memperhatikannya hingga kemudian timbul menjadi penyakit yang berbahaya.

Seperti dilansir dari healthmeup.com, inilah gejala penyakit yang sering Anda abaikan.

Sakit kepala

Orang lain juga bertanya?

Jika Anda sering mengalami sakit kepala secara tiba-tiba dan menyiksa, berhati-hatilah. Sakit kepala yang parah bisa menjadi tanda pembuluh darah pecah di otak.

Sakit gigi

Sering merasa ngilu saat makan sesuatu yang dingin atau panas padahal gigi Anda bukanlah gigi sensitif? Biasa jadi telah terjadi kerusakan saraf atau membusuknya gigi yang dapat menyebabkan kesehatan gigi Anda berkurang.

Pertumbuhan rambut tubuh yang berlebihan pada wanita

Mempunyai rambut tubuh adalah hal yang normal. Namun apabila tumbuh secara berlebihan dan kasar terutama di wajah, perut, atau dada pada wanita, hal ini bisa menjadi tanda Polikistik Ovarium Syndrome (PCOS).

Penurunan berat badan mendadak

Penurunan berat badan memang disukai wanita. Namun waspadalah dengan penurunan berat badan yang mendadak padahal Anda sedang tidak diet atau berolahraga. Penurunan berat badan mendadak ini bisa menjadi tanda penyakit diabetes atau kekurangan gizi.

Nyeri dada

Nyeri dada seringkali menjadi hal yang kurang Anda perhatikan. Namun jika Anda mengalami rasa sakit di dada yang amat sangat, itu bisa menjadi tanda serangan jantung.

Sekecil apapun gangguan kesehatan yang terjadi pada tubuh Anda, sebaiknya jangan pernah Anda abaikan. Sebab gejala tersebut bisa berpotensi menjadi penyakit yang parah. (mdk/feb)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Penyakit Sepele yang Mematikan, Salah Satunya biasa Dialami Banyak Orang
Penyakit Sepele yang Mematikan, Salah Satunya biasa Dialami Banyak Orang

Penyakit yang tampaknya tidak berbahaya sekalipun dapat menimbulkan konsekuensi yang parah jika tidak ditangani atau diabaikan.

Baca Selengkapnya
Gejala Awal Kanker yang Jarang Disadari, Perlu Diwaspadai
Gejala Awal Kanker yang Jarang Disadari, Perlu Diwaspadai

Mengetahui gejala awal kanker bisa segera mengambil tindakan untuk mengobatinya.

Baca Selengkapnya
Termasuk Darah Tinggi, Kenali Sejumlah Masalah Kesehatan yang Tergolong Silent Killer
Termasuk Darah Tinggi, Kenali Sejumlah Masalah Kesehatan yang Tergolong Silent Killer

Sejumlah penyakit kerap disebut sebagai silent killer karena tidak menunjukkan dampak langsung. Kenali sejumlah penyakit ini.

Baca Selengkapnya
7 Tanda yang Kerap Terlewat ketika Diet dan Pola Makan Ternyata Tidak Sehat, Penting Disadari!
7 Tanda yang Kerap Terlewat ketika Diet dan Pola Makan Ternyata Tidak Sehat, Penting Disadari!

Diet dan pola makan yang berdampak tidak sehat di dalam tubuh kita bisa menunjukkan sejumlah tanda yang tidak boleh dilewatkan.

Baca Selengkapnya
Gejala Diabetes Biasanya Tidak Terlihat Hingga Stadium Lanjut Melalui Munculnya Kencing Manis
Gejala Diabetes Biasanya Tidak Terlihat Hingga Stadium Lanjut Melalui Munculnya Kencing Manis

Gejala awalnya kerap tidak terlihat, pasien diabetes sering baru merasakannya saat gejala sudah muncul.

Baca Selengkapnya
5 Tanda Serangan Jantung Ringan yang Kerap Terlewatkan
5 Tanda Serangan Jantung Ringan yang Kerap Terlewatkan

Terjadinya serangan jantung ringan pada tubuh kita kerap terlewatkan karena gejalanya yang tidak tampak parah.

Baca Selengkapnya
6 Penyebab Lupa di Kehidupan Sehari-hari yang Tak Boleh Dianggap Sepele
6 Penyebab Lupa di Kehidupan Sehari-hari yang Tak Boleh Dianggap Sepele

Beberapa kondisi lupa bisa terjadi secara alami, namun beberapa juga bisa jadi disebabkan karena masalah kesehatan lainnya.

Baca Selengkapnya
Tanda-Tanda Bencana Alam yang Kerap Diabaikan Banyak Orang, Waspada!
Tanda-Tanda Bencana Alam yang Kerap Diabaikan Banyak Orang, Waspada!

Waspada jika tanda-tanda alam berikut ini terjadi.

Baca Selengkapnya
Awas Ini 7 Gejala Kolesterol Tinggi yang Harus Diwaspadai, Bisa Picu Serangan Jantung
Awas Ini 7 Gejala Kolesterol Tinggi yang Harus Diwaspadai, Bisa Picu Serangan Jantung

Pelajari bagaimana kolesterol tinggi dapat memicu serangan jantung dan kenali gejala awalnya.

Baca Selengkapnya
5 Tanda Risiko Serangan Jantung yang Bisa Tampak pada Sebulan Sebelumnya
5 Tanda Risiko Serangan Jantung yang Bisa Tampak pada Sebulan Sebelumnya

Sejumlah kondisi serangan jantung bisa dikenali dan diidentifikasi sejak satu bulan sebelumnya.

Baca Selengkapnya
4 Tanda Adanya Masalah Asam Lambung di Tubuh Kita yang Kerap Terabaikan
4 Tanda Adanya Masalah Asam Lambung di Tubuh Kita yang Kerap Terabaikan

Penting bagi kita untuk mengenali sejumlah gejala masalah asam lambung yang kerap terlewat dan tidak kita sadari.

Baca Selengkapnya
8 Tanda yang Dikirimkan oleh Tubuh ketika Kita Harus Beristirahat dari Kesibukan
8 Tanda yang Dikirimkan oleh Tubuh ketika Kita Harus Beristirahat dari Kesibukan

Kelelahan yang dialami oleh tubuh kadang tidak tampak wujudnya namun bisa menunjukkan tanda-tanda di tubuh.

Baca Selengkapnya