5 Hal sederhana ini bikin berat badan tak kunjung turun
Merdeka.com - Banyak orang termasuk Anda yang melakukan berbagai macam upaya untuk menurunkan berat badan, namun sayangnya banyak dari mereka yang tidak mencapai hasil yang diinginkan. Selain karena usaha yang kurang tinggi serta kurang fokus, ada beberapa faktor lain yang menyebabkan berat badan seseorang sulit untuk turun.
Dilansir dari boldsky.com, berikut adalah beberapa hal-hal tak terduga penyebab berat badan Anda sulit untuk turun.
Jarang sarapan
-
Apa yang perlu dihindari untuk mengecilkan perut? 'Konsumsi berlebihan karbohidrat dan makanan olahan adalah penyebab utama penumpukan lemak perut,' ungkap dokter spesialis penyakit dalam, Spencer Kroll.
-
Bagaimana cara menurunkan berat badan? 'Kurangi 500 kalori selama misalnya target turun berat badan 4 kg, jadi targetnya dalam satu minggu harus turun sekitar 1 kg, itu harus rutin melakukan olahraga rutin 3-5 kali per minggu dengan durasi 150 menit per minggu artinya setiap kali olahraga itu bisa 40-45 menit minimal,' jelas Firlianita.
-
Mengapa menghindari makanan olahan penting untuk menurunkan berat badan? Ya, makanan olahan seringkali tinggi kalori, gula, dan lemak tidak sehat. Menghindari makanan olahan dan memilih makanan utuh, seperti buah-buahan, sayuran, dan protein tanpa lemak, membantu menurunkan berat badan lebih efektif..
-
Mengapa menghindari makanan olahan penting untuk mengecilkan perut? konsumsi karbohidrat sederhana dan makanan olahan dapat menjadi penyebab utama penumpukan lemak di sekitar perut.
-
Bagaimana cara yang sehat untuk menurunkan berat badan? Penurunan berat badan yang sehat dan berkelanjutan memerlukan keseimbangan antara asupan kalori dan aktivitas fisik, serta pola makan yang seimbang dan nutrisi yang cukup.
-
Apa saja tips diet sehat? Pendekatan ini, jika diikuti secara rutin, dapat membantu mencapai target penurunan berat badan sekitar 1 kg per minggu.
Sarapan membantu agar metabolisme Anda berjalan dengan baik. Oleh karena itu jangan lupa untuk sarapan. Tentunya dengan menu yang sehat dan aman untuk pencernaan Anda di pagi hari.
Makan karbohidrat di malam hari
Saat pulang dari beraktivitas di malam hari memang melelahkan dan hal yang Anda inginkan adalah makan makanan enak. Makan enak memang boleh-boleh saja namun jangan mengonsumsi makanan tinggi karbohidrat di malam hari. Sebab pada saat itu adalah masa dari sistem pencernaan Anda beristirahat sehingga kemungkinan makanan yang Anda konsumsi tidak tercerna dengan baik.
Makan banyak setelah berolahraga
Dengan dasar bahwa Anda telah berolahraga dan merasa lelah, maka Anda pun makan dengan jumlah banyak. Padahal hal ini adalah kesalahan terbesar dan bisa memperlambat kemampuan tubuh Anda untuk membakar lemak.
Makan terlalu sedikit
Makan secara sering adalah hal yang diperbolehkan bahkan bermanfaat untuk program diet namun konsumsilah makanan dengan jumlah kecil. Hal ini bertujuan agar Anda terhindar dari keinginan untuk ngemil berlebihan.
Jarang tidur
Tidur adalah aktivitas yang harus Anda lakukan secara rutin. Tidur mampu meningkatkan fungsi organ tubuh salah satunya dalam hal mencerna. Oleh karena itu pastikan agar setiap harinya Anda tidur dengan cukup.
Itulah beberapa hal sederhana yang tidak Anda sadari ternyata mampu mempengaruhi program diet Anda. Hindari melakukan kegiatan di atas demi memperoleh bentuk tubuh idaman.
(mdk/feb)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Beberapa kebiasaan ini, meskipun sering dilakukan, ternyata memiliki dampak menambah berat badan yang tidak diinginkan.
Baca SelengkapnyaTidak turunnya berat badan setelah diet bisa jadi disebabkan oleh beberapa faktor berikut.
Baca SelengkapnyaMenurunkan berat badan bukanlah hal yang mudah dan sering kali menjadi tantangan bagi banyak orang.
Baca SelengkapnyaBeberapa mitos tentang diet tidak benar dan menyesatkan.
Baca SelengkapnyaMenjaga berat badan ideal tidak hanya melibatkan pola makan sehat dan olahraga, tetapi juga menghindari kebiasaan sepele yang dapat membuat berat badan naik.
Baca SelengkapnyaTahukah Anda bahwa menurunkan berat badan bisa dilakukan secara sederhana & sehat tanpa perlu melakukan olahraga yang melelahkan atau diet ekstrim? Ini tipsnya.
Baca SelengkapnyaWalau lebih berat dilakukan, menurunkan berat badan di atas usia 40 tahun bisa tetap dilakukan tanpa berolahraga.
Baca SelengkapnyaBagi mereka yang berolahraga untuk menurunkan berat badan, bisa saja olahraga tidak memperoleh hasil yang diinginkan.
Baca SelengkapnyaAgar berhasil menurunkan berat badan, penting bagi Anda untuk mengetahui hal-hal yang sebaiknya dihindari saat menjalani diet.
Baca SelengkapnyaTerkadang tanpa kita sadari, kebiasaan sehari-hari yang kita lakukan dapat membuat berat badan kita naik dengan cepat.
Baca SelengkapnyaMenurunkan berat badan dalam waktu singkat tanpa olahraga berat bisa menjadi solusi bagi mereka yang memiliki keterbatasan waktu atau kondisi fisik tertentu.
Baca SelengkapnyaApakah anggapan habis makan langsung buang air besar bisa menurunkan berat badan ini benar? Berikut penjelasannya.
Baca Selengkapnya