Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Hal tak terduga yang membahayakan kesuburan

5 Hal tak terduga yang membahayakan kesuburan Ilustrasi kesuburan. ©Shutterstock/Ioannis Pantzi

Merdeka.com - Gaya hidup sehat sangat disarankan jika ingin menangkal kuman penyakit dan menjaga kesuburan. Akan tetapi, ternyata ada beberapa hal tak terduga yang juga mengancam kesuburan. Apa saja? Simak selengkapnya seperti yang dilansir dari Cosmopolitan berikut ini.

Seks tanpa perlindungan

Bercinta tanpa menggunakan alat kontrasepsi seperti kondom terkadang memicu penyakit kelamin. Jika dibiarkan, infeksi bisa menyebar sampai ke rahim. Akibatnya, wanita pun kesulitan memiliki keturunan akibat penyakit tersebut.

Rokok

Setiap batang rokok yang Anda isap, produksi sperma atau sel telur semakin berkurang. Faktanya, perokok wanita berisiko mencapai menopause empat tahun lebih cepat. Jika hamil, besar kemungkinan mereka mengalami keguguran atau berat badan bayi kurang.

Berat badan

Bukan cuma obesitas yang membahayakan kesuburan, ternyata terlalu kurus juga sama. Kekurangan berat badan membuat wanita sulit berovulasi. Sementara obesitas mengganggu insulin dan estrogen, sehingga kesuburan pun ikut bermasalah.

Makanan

Sebuah penelitian dari Harvard pernah menyebutkan kalau wanita yang mengikuti empat peraturan makan memiliki kesuburan yang lebih baik. Aturan tersebut adalah makan gandum utuh, mengurangi konsumsi lemak jenuh, memasak dengan minyak zaitun, dan mendapatkan protein dari tumbuhan.

Senyawa kimia

Saat peneliti menganalisis BPA (senyawa kimia yang sifatnya menyerupai hormon estrogen yang ditemukan pada botol plastik) pada urine wanita, ternyata kelebihan senyawa tersebut bisa mengganggu kesuburan. Jadi sebisa mungkin kurangi kontaminasi BPA dengan tubuh.

Itulah berbagai hal tak terduga yang ternyata membahayakan kesuburan. Jauhi semuanya demi menjaga kesehatan reproduksi Anda.

Baca juga:

Ekstrak teh hijau ampuh sembuhkan jerawat

Deteksi masalah kesehatan lewat kondisi kulit

6 Kondisi seks aneh yang pernah ada

6 Fakta tentang herpes yang harus diketahui

Hati-hati, produk pembersih vagina bisa sebabkan infeksi (mdk/riz)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Seseorang yang Miliki Gaya Hidup Tak Sehat Cenderung Tidak Subur, Ini Penyebabnya
Seseorang yang Miliki Gaya Hidup Tak Sehat Cenderung Tidak Subur, Ini Penyebabnya

Gaya hidup tidak sehat yang dimiliki seseorang bisa memicu berbagai masalah kesehatan termasuk kondisi tidak subur.

Baca Selengkapnya
Penyebab Menurunnya Kesuburan Pria, Bisa karena Polusi hingga Obesitas
Penyebab Menurunnya Kesuburan Pria, Bisa karena Polusi hingga Obesitas

Kenali penyebabnya agar kita bisa segera mengambil tindakan untuk mencegahnya.

Baca Selengkapnya
10 Penyebab Pria Jadi Mandul, dari Gaya Hidup Buruk Hingga Usia
10 Penyebab Pria Jadi Mandul, dari Gaya Hidup Buruk Hingga Usia

Kemandulan pada pria bisa dipengaruhi oleh sejumlah hal baik dari gaya hidup sehari-hari maupun karena faktor lain.

Baca Selengkapnya
Bahaya Wanita Obesitas yang Penting Diketahui, Bawa Banyak Penyakit
Bahaya Wanita Obesitas yang Penting Diketahui, Bawa Banyak Penyakit

Memahami apa saja bahaya wanita obesitas akan semakin mendorong keinginan dan semangat untuk merubah pola hidup menjadi lebih sehat.

Baca Selengkapnya
8 Buah untuk Promil yang Kaya Nutrisi, Bantu Tingkatkan Kesuburan
8 Buah untuk Promil yang Kaya Nutrisi, Bantu Tingkatkan Kesuburan

Konsumsi buah-buahan juga membantu meningkatkan kesuburan.

Baca Selengkapnya
7 Penyebab Berat Badan Susah Naik, Kurang Asupan Kalori Hingga Stres
7 Penyebab Berat Badan Susah Naik, Kurang Asupan Kalori Hingga Stres

Susah menaikkan berat badan adalah problem yang cukup serius bagi sebagian orang. Apa penyebabnya?

Baca Selengkapnya
7 Cara Menggemukkan Badan Secara Alami Tanpa Efek Samping, Kenali Pula Penyebab Susah Gemuk
7 Cara Menggemukkan Badan Secara Alami Tanpa Efek Samping, Kenali Pula Penyebab Susah Gemuk

Berikut cara menggemukan badan secara alami tanpa efek samping dan kenali pula penyebab badan susah gemuk.

Baca Selengkapnya
Mengenal Hamil Kebo dan Penyebabnya, Kondisi Hamil Tak Rasakan Gejala
Mengenal Hamil Kebo dan Penyebabnya, Kondisi Hamil Tak Rasakan Gejala

Hamil kebo adalah kondisi hamil yang gejalanya tidak disadari.

Baca Selengkapnya
Tips Mencegah Infertilitas pada Pria dan Wanita, Terapkan Gaya Hidup Sehat
Tips Mencegah Infertilitas pada Pria dan Wanita, Terapkan Gaya Hidup Sehat

Infertilitas adalah kondisi ketika pasangan tidak bisa hamil setelah berhubungan seksual tanpa alat kontrasepsi secara teratur selama satu tahun.

Baca Selengkapnya
6 Penyebab Berat Badan Menyusut secara Tiba-tiba, Perlu Diwaspadai
6 Penyebab Berat Badan Menyusut secara Tiba-tiba, Perlu Diwaspadai

Sama seperti berat badan tiba-tiba naik yang perlu diwaspadai, turunnya berat badan secara tiba-tiba juga harus diwaspadai.

Baca Selengkapnya
Apakah Wanita Merokok Tidak Bisa Hamil? Berikut Penjelasannya
Apakah Wanita Merokok Tidak Bisa Hamil? Berikut Penjelasannya

Apakah wanita merokok tidak bisa hamil? Berikut penjelasannya tentang pengaruh rokok terhadap kesuburan wanita dan kehamilan.

Baca Selengkapnya