5 Makanan ini ampuh untuk mengusir stres
Merdeka.com - Selain olahraga atau berlibur singkat, makanan yang masuk ke dalam tubuh ternyata dapat menanggulangi stress yang diakibatkan oleh persiapan pesta pernikahan. Apa saja makanan yang ampuh untuk menenangkan tersebut?
Asparagus
Mengandung banyak folat di dalamnya, asparagus akan membuat kepala Anda tetap dingin dan tidak tergesa-gesa dalam mengambil keputusan. Jika tidak suka dimakan begitu saja, Anda bisa olah dalam bentuk sup yang lezat.
-
Makanan apa yang bantu hilangkan stres? Produk-produk kakao seperti biji kakao dan bubuk kakao, dapat membantu menghilangkan stres dan meningkatkan mood.
-
Apa yang menjadikan makanan super untuk meredakan stres? Makanan super untuk meredakan stres adalah makanan yang kaya nutrisi dan sehat yang memiliki sifat penurun stres.
-
Kenapa kacang-kacangan bisa jadi makanan pereda stres? Magnesium, yang seringkali kurang dalam pola makan sehari-hari, telah terbukti memiliki efek menenangkan pada sistem saraf dan dapat membantu mengurangi tingkat stres dan kecemasan.
-
Makanan apa yang bikin hati senang? Pisang termasuk makanan yang bisa Anda konsumsi dan akan memunculkan rasa bahagia.
-
Makanan apa yang bisa meningkatkan mood? Tidak hanya memiliki rasa manis yang menggoda, cokelat juga memiliki manfaat untuk meningkatkan mood sehingga kamu merasa lebih baik.
-
Makanan apa yang bisa tingkatkan mood? Pilihan makanan di pagi hari dapat memiliki dampak yang signifikan terhadap mood kita sepanjang hari. Sarapan yang mengandung nutrisi penting seperti protein, karbohidrat kompleks, dan lemak sehat dapat memberikan energi yang stabil dan membantu mengatur kadar gula darah, yang keduanya penting untuk menjaga mood yang baik. Selain itu, makanan tertentu memiliki komponen yang dapat memicu produksi neurotransmitter yang berkontribusi pada perasaan bahagia dan puas.
Cokelat
Siapapun tahu bahwa cokelat adalah makanan yang ampuh untuk memompa suasana hati menjadi ceria kembali. Kaya akan flavanoids yang akan menenangkan, satu-satunya ketakutan calon pengantin untuk mengonsumsi cokelat hanya karena faktor lemaknya. Tak perlu khawatir dengan gaun pengantin impian Anda. Pilih cokelat yang setidaknya mengandung 70% lebih cocoa, karena jenis cokelat hitam yang seperti ini baik untuk diet Anda.
Jeruk
Vitamin C yang terdapat di dalam jeruk akan mereduksi hormon stress yang dihasilkan oleh tubuh. Jeruk juga praktis dan sangat mudah untuk dibawa ke mana saja. Ada baiknya jika Anda selalu membawa bekal satu buah jeruk di dalam tas saat akan menghadiri meeting bersama vendor.
Alpukat
Nutrisi di dalamnya akan melindungi tubuh dari kerusakan oksidatif. Kandungan di antaranya adalah glutathione, lutein, beta-carotene, vitamin E dan folat. Selain sangat lezat, buah ini sangat mudah untuk dikombinasikan dengan makanan apapun dari kudapan ringan hingga makanan berat sekalipun.
Teh Hitam
Walau terasa pekat dan sedikit pahit di lidah, teh hitam telah dikenal sebagai senjata rahasia para calon pengantin di Inggris, untuk menampik serangan panik yang sangat mungkin datang kapanpun. Hindari soda dan konsumsi teh hitam, karena akan membuat Anda merasa lebih tenang dan menurunkan tingkat stress di dalam tubuh.
(mdk/tsr)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Sedang stress? Konsumsi berbagai macam makanan ini biar mood jadi naik.
Baca SelengkapnyaMakanan merupakan salah satu hal yang juga dapat berpengaruh terhadap stress. Yuk, simak beberapa makanan yang bisa menurunkan kadar stress!
Baca SelengkapnyaMakanan tidak hanya memenuhi kebutuhan fisik tubuh, tetapi juga dapat menjaga kesehatan mental.
Baca SelengkapnyaMeredakan stres bisa dilakukan dengan sejumlah cara termasuk konsumsi minuman tertentu.
Baca SelengkapnyaMeredakan stres bisa dilakukan mulai dari makanan yang kita konsumsi sehari-hari.
Baca SelengkapnyaPerhatikan pola makan sehat untuk membantu redakan kecemasan.
Baca SelengkapnyaBeberapa orang menganggap bahwa memasak adalah cara yang baik untuk menenangkan diri, terutama saat merasakan stres.
Baca SelengkapnyaBerikut beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengurangi stress.
Baca SelengkapnyaMengelola stres secara efektif dapat meningkatkan kualitas hidup. Berikut sikap sederhana yang membantu Anda menghadapi tekanan dalam kehidupan sehari-hari.
Baca SelengkapnyaTerdapat sejumlah cara yang bisa kita lakukan untuk meredakan masalah kecemasan. Namun, siapa sangka bahwa hal ini bisa diredakan sejak pagi melalui sarapan.
Baca SelengkapnyaBagi orang yang mengalami gangguan mental seperti depresi, kecemasan, dan stres, mencari alternatif obat-obatan dengan bahan alami bisa jadi solusi yang aman.
Baca Selengkapnya