Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Manfaat ajaib bawang putih yang jarang diketahui

5 Manfaat ajaib bawang putih yang jarang diketahui Ilustrasi bawang putih. ©Shutterstock/Vitaly Korovin

Merdeka.com - Bawang putih merupakan rempah-rempah yang sangat populer di Indonesia. Hampir semua masakan Indonesia mengandung bawang putih. Ternyata selain melezatkan, bawang putih juga bermanfaat tinggi untuk kesehatan tubuh Anda.

Berikut adalah sederet manfaat ajaib bawang putih untuk kesehatan tubuh Anda seperti dilansir dari care2.com.

Meningkatkan kesehatan tubuh secara keseluruhan

Tingginya manfaat sehat dari bawang putih seperti mampu meningkatkan sistem metabolisme, mencegah kanker, melawan bakteri dan virus, serta menguatkan jantung dan hati, maka konsumsi bawang putih mampu meningkatkan kesehatan tubuh Anda secara keseluruhan.

Menyembuhkan pilek

Selama ribuan tahun bawang, bawang putih dikenal mampu mengobati batuk dan pilek Anda. Sebab bawang putih akan menghilangkan bakteri dan virus penyebab pilek. Anda bisa mencincang bawang putih dan membuat sup bawang yang sehat.

Menghapus jerawat

Potong satu siung bawang putih dan oleskan di kulit yang berjerawat secara teratur. Sifat anti bakteri di dalamnya mampu membantu Anda untuk mengeringkan dan membersihkan bekas jerawat.

Menghilangkan jamur kaki

Lagi-lagi berkat kandungan sifat antibakteri di dalamnya, jamur di kaki Anda bisa hilang jika Anda merendam kaki Anda dengan air bawang.

Menolak gigitan nyamuk

Tahukah Anda bahwa salah satu cara terbaik untuk menolak gigitan nyamuk adalah dengan mengonsumsi bawang putih atau menggosokkan bawang di kulit Anda? Hal ini disebabkan karena nyamuk sama sekali tidak suka dengan aroma bawang putih.

Selain bermanfaat untuk kesehatan, bawang putih juga memiliki segudang manfaat non sehat lainnya seperti mampu dimanfaatkan sebagai lem untuk menempelkan kertas. Tertarik untuk mencobanya? (mdk/feb)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
5 Khasiat Bawang Putih Mentah untuk Kesehatan, Bantu Cegah Stres
5 Khasiat Bawang Putih Mentah untuk Kesehatan, Bantu Cegah Stres

Bawang putih mengandung beberapa senyawa seperti vitamin B6, selenium, vitamin C, dan mineral penting lainnya.

Baca Selengkapnya
Cara Mudah Awet Muda & Mencegah Penuaan Dini, Cuma Pakai 1 Bumbu Dapur
Cara Mudah Awet Muda & Mencegah Penuaan Dini, Cuma Pakai 1 Bumbu Dapur

Rupanya rempah yang identik menjadi bumbu masakan ini memiliki salah satu khasiat untuk awet muda dan mencegah penuaan dini.

Baca Selengkapnya
Biasa Jadi Penyedap Makanan, Bumbu Dapur ini Ternyata Ampuh Mencegah Berbagai Penyakit
Biasa Jadi Penyedap Makanan, Bumbu Dapur ini Ternyata Ampuh Mencegah Berbagai Penyakit

Rempah yang biasa menjadi bumbu masakan ini ternyata begitu bermanfaat bagi Kesehatan dan mencegah penyakit.

Baca Selengkapnya
Cara Mengolah Kunyit Putih: Panduan Lengkap dan Manfaatnya
Cara Mengolah Kunyit Putih: Panduan Lengkap dan Manfaatnya

Panduan cara mengolah kunyit putih beserta manfaatnya yang perlu diketahui.

Baca Selengkapnya
9 Manfaat Sawi Putih Bagi Kesehatan, Sayuran Kaya Nutrisi Bisa Bikin Awet Muda
9 Manfaat Sawi Putih Bagi Kesehatan, Sayuran Kaya Nutrisi Bisa Bikin Awet Muda

Sering mengonsumsi sawi putih? Ketahui manfaat sawi putih bagi kesehatan yang konon mampu membuat anda semakin awet muda. Simak berikut ini.

Baca Selengkapnya
Mengenal Golden Garlic dan Manfaatnya bagi Kesehatan, Disebut Harta Karun Bumbu Dapur
Mengenal Golden Garlic dan Manfaatnya bagi Kesehatan, Disebut Harta Karun Bumbu Dapur

Kenali bentuk serta kegunaan golden garlic yang kaya manfaat kesehatan ini.

Baca Selengkapnya
Manfaat BAwang Putih untuk Menurunkan Kadar Kolesterol dan Gula Darah
Manfaat BAwang Putih untuk Menurunkan Kadar Kolesterol dan Gula Darah

Bawang putih memiliki khasiat dalam menurunkan kadar kolesterol dan gula darah, serta berkontribusi pada kesehatan tubuh secara keseluruhan.

Baca Selengkapnya
Manfaat Kunyit Putih untuk Kesehatan Tubuh, Mampu Obati Alergi dan Redakan Nyeri
Manfaat Kunyit Putih untuk Kesehatan Tubuh, Mampu Obati Alergi dan Redakan Nyeri

Merdeka.com merangkum informasi tentang manfaat kunyit putih untuk kesehatan tubuh.

Baca Selengkapnya
Peran Penting Bawang Putih dalam Mengendalikan Kolesterol dalam Tubuh
Peran Penting Bawang Putih dalam Mengendalikan Kolesterol dalam Tubuh

Cari tahu bagaimana bawang putih dapat membantu mengatur kadar kolesterol dan temukan metode konsumsi yang tepat untuk menjaga kesehatan jantung Anda.

Baca Selengkapnya
5 Resep Olahan Sawi Putih yang Praktis, Mudah, dan Ampuh Jadi Obat Kolesterol
5 Resep Olahan Sawi Putih yang Praktis, Mudah, dan Ampuh Jadi Obat Kolesterol

Ikuti resep olahan sawi putih yang praktis ini, kamu bisa menjadikannya sebagai obat kolesterol. Yuk, simak resep lengkapnya!

Baca Selengkapnya
Cara Simpel Buat Minyak Bawang Putih untuk Tingkatkan Cita Rasa Makanan
Cara Simpel Buat Minyak Bawang Putih untuk Tingkatkan Cita Rasa Makanan

Minyak bawang putih tidak hanya bermanfaat sebagai penyedap rasa dalam kuah, tetapi juga sebagai bumbu yang efektif untuk meningkatkan cita rasa hidangan.

Baca Selengkapnya
8 Manfaat Daun Bawang untuk Kesehatan, Pelengkap Masakan yang Bisa Cegah Kanker
8 Manfaat Daun Bawang untuk Kesehatan, Pelengkap Masakan yang Bisa Cegah Kanker

Daun bawang merupakan salah satu bumbu dapur yang tidak hanya menambah aroma dan rasa pada masakan, tetapi juga memiliki berbagai manfaat kesehatan.

Baca Selengkapnya