Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Manfaat sehat mengonsumsi bawang merah

5 Manfaat sehat mengonsumsi bawang merah Ilustrasi bawang merah. Shutterstock/Tei Sinthipsomboon

Merdeka.com - Selain bawang putih, bawang merah adalah bumbu dapur yang tidak dapat dipisahkan dari masakan Indonesia. Tak hanya menambah rasa masakan, bawang merah nyatanya juga memiliki manfaat kesehatan sama halnya dengan bawang putih.

Bawang merah kaya akan vitamin B6, vitamin C, dan kromium. Bawang merah juga rendah akan kalori serta glikemik indeks. Seperti dilansir dari healthmeup.com, inilah manfaat kesehatan di balik bawang merah.

Mencegah kanker

Bawang merah mengandung quercetin, zat antioksidan yang efektif untuk memerangi radikal bebas. Zat ini diyakini dapat mengurangi risiko kanker perut hingga 50%.

Menguatkan sistem kekebalan tubuh

Selain mencegah kanker, quercetin mampu melawan bakteri dan jamur penyebab peradangan. Sehingga mengonsumsi bawang merah mampu meningkatkan sistem kekebalan tubuh Anda.

Mencegah diabetes

Zat mineral yang ada di dalam bawang merah seperti kromium efektif untuk mengurangi risiko resistensi insulin. Hal ini bermanfaat untuk mengontrol gula darah penyebab diabetes.

Menguatkan jantung

Mineral yang sama yaitu kromium juga bermanfaat untuk mengurangi risiko penyakit jantung yang bisa menjadi komplikasi diabetes.

Menurunkan berat badan

Jika Anda sedang berada dalam program penurunan berat badan, cobalah untuk mengonsumsi bawang merah. Kurangnya kromium dalam tubuh membuat Anda sulit untuk menurunkan berat badan.

Itulah manfaat kesehatan yang tersembunyi di balik bawang merah. Oleh karenanya jangan ragu untuk memasukkannya ke dalam masakan Anda.

(mdk/feb)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
5 Khasiat Bawang Putih Mentah untuk Kesehatan, Bantu Cegah Stres
5 Khasiat Bawang Putih Mentah untuk Kesehatan, Bantu Cegah Stres

Bawang putih mengandung beberapa senyawa seperti vitamin B6, selenium, vitamin C, dan mineral penting lainnya.

Baca Selengkapnya
Biasa Jadi Penyedap Makanan, Bumbu Dapur ini Ternyata Ampuh Mencegah Berbagai Penyakit
Biasa Jadi Penyedap Makanan, Bumbu Dapur ini Ternyata Ampuh Mencegah Berbagai Penyakit

Rempah yang biasa menjadi bumbu masakan ini ternyata begitu bermanfaat bagi Kesehatan dan mencegah penyakit.

Baca Selengkapnya
Manfaat Kacang Lima bagi Kesehatan, Menyehatkan Tulang dan Jantung
Manfaat Kacang Lima bagi Kesehatan, Menyehatkan Tulang dan Jantung

Kacang lima memiliki beragam kandungan nutrisi yang baik.

Baca Selengkapnya
6 Rempah Alami Pengganti Garam, Bikin Badan Lebih Sehat dan Rendah Kolesterol
6 Rempah Alami Pengganti Garam, Bikin Badan Lebih Sehat dan Rendah Kolesterol

Konsumsi garam yang berlebihan dapat menyebabkan peningkatan tekanan darah, yang merupakan faktor risiko utama untuk penyakit jantung dan stroke.

Baca Selengkapnya
8 Manfaat Daun Bawang untuk Kesehatan, Pelengkap Masakan yang Bisa Cegah Kanker
8 Manfaat Daun Bawang untuk Kesehatan, Pelengkap Masakan yang Bisa Cegah Kanker

Daun bawang merupakan salah satu bumbu dapur yang tidak hanya menambah aroma dan rasa pada masakan, tetapi juga memiliki berbagai manfaat kesehatan.

Baca Selengkapnya
9 Manfaat Sawi Putih Bagi Kesehatan, Sayuran Kaya Nutrisi Bisa Bikin Awet Muda
9 Manfaat Sawi Putih Bagi Kesehatan, Sayuran Kaya Nutrisi Bisa Bikin Awet Muda

Sering mengonsumsi sawi putih? Ketahui manfaat sawi putih bagi kesehatan yang konon mampu membuat anda semakin awet muda. Simak berikut ini.

Baca Selengkapnya
Tak Hanya Buahnya yang Segar, Daun Belimbing Wuluh Juga Memiliki Banyak Khasiat Untuk Tubuh
Tak Hanya Buahnya yang Segar, Daun Belimbing Wuluh Juga Memiliki Banyak Khasiat Untuk Tubuh

Tak hanya buahnya, daun belimbing wuluh juga menjadi bintang dengan manfaat kesehatan yang luar biasa.

Baca Selengkapnya
10 Manfaat Daun Belimbing Wuluh, Bantu Turunkan Darah Rendah
10 Manfaat Daun Belimbing Wuluh, Bantu Turunkan Darah Rendah

Daun belimbing wuluh memiliki segudang manfaat untuk kesehatan.

Baca Selengkapnya
8 Manfaat Sehat dari Daun Kemangi, Jaga Kesehatan Jantung Hingga Atasi Bau Badan
8 Manfaat Sehat dari Daun Kemangi, Jaga Kesehatan Jantung Hingga Atasi Bau Badan

Salah satu sayuran atau daun-daunan yang mudah kita temui adalah kemangi. Siapa sangka, sayuran ini ternyata juga miliki beragam manfaat kesehatan.

Baca Selengkapnya
Manfaat Bunga Lawang untuk Kesehatan, Rempah Unik yang Kaya Khasiat
Manfaat Bunga Lawang untuk Kesehatan, Rempah Unik yang Kaya Khasiat

Selain digunakan sebagai salah satu bahan rempah dalam masakan, bunga lawang juga menyimpan khasiat yang baik untuk kesehatan.

Baca Selengkapnya
Cara Mudah Awet Muda & Mencegah Penuaan Dini, Cuma Pakai 1 Bumbu Dapur
Cara Mudah Awet Muda & Mencegah Penuaan Dini, Cuma Pakai 1 Bumbu Dapur

Rupanya rempah yang identik menjadi bumbu masakan ini memiliki salah satu khasiat untuk awet muda dan mencegah penuaan dini.

Baca Selengkapnya
Manfaat Bawang Merah untuk Bayi, Bantu Turunkan Demam
Manfaat Bawang Merah untuk Bayi, Bantu Turunkan Demam

Bawang merah salah satu bahan dapur yang umum digunakan dalam masakan, ternyata memiliki beragam manfaat kesehatan termasuk bagi bayi.

Baca Selengkapnya