6 Alasan kenapa kamu selalu merasa haus meski udara tidak panas
Merdeka.com - Saat udara sedang panas-panasnya, tentu saja rasa haus atau dahaga yang kamu rasakan. Paparan sinar matahari yang berlebihan membuatmu merasa panas dan kamu setidaknya harus minum sebanyak 2 liter per hari agar tidak dehidrasi.
Namun meski udara sedang tidak panas dan matahari tidak sedang bersinar terik, kamu masih saja merasa haus. Kira-kira apa yang jadi penyebabnya? Berikut adalah penjelasannya.
Kelebihan garam dalam tubuh
-
Apa saja tanda-tanda dehidrasi? Untuk mengatasi gejala seperti kelelahan dan keringat berlebih, masyarakat diperbolehkan mengonsumsi oralit sesuai dengan saran dokter atau tenaga medis yang merawat.
-
Mengapa dehidrasi berbahaya? 'Suhu panas di awal musim kemarau diprediksi Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) terjadi sampai dengan bulan Agustus 2024 di seluruh Indonesia dengan beberapa lokasi bersuhu lebih dari 36 derajat celsius. Mohon hindari dehidrasi, heat exhaustion sampai penyebab terjadinya kematian,' kata Ngabila beberapa waktu lalu dilansir dari Antara.
-
Dimana dehidrasi bisa terjadi pada tubuh? Metalia menjelaskan bahwa ketika kulit ditarik, sulit bagi kulit tersebut untuk kembali ke bentuk aslinya.
-
Apa saja tanda dehidrasi yang perlu diperhatikan? Menurut dokter spesialis penyakit dalam dari Rumah Sakit (RS) Sardjito, Metalia Puspitasari, ada sejumlah tanda yang perlu diperhatikan untuk mendeteksi dehidrasi, di antaranya adalah frekuensi dan karakteristik urine.
-
Kenapa dehidrasi bisa menyebabkan penurunan kesadaran? Metalia menegaskan bahwa dehidrasi dapat menyebabkan gangguan pada keseimbangan cairan dan elektrolit dalam tubuh, yang dapat berujung pada penurunan kadar natrium dan penurunan kesadaran.
-
Bagaimana dehidrasi menyebabkan tubuh lemas? Ketahuilah bahwa kebutuhan cairan dalam tubuh yang nggak tercukupi dapat berujung pada dehidrasi, kondisi ketika tubuh kehilangan lebih banyak cairan daripada yang masuk. Kondisi seperti ini tentu saja dapat mempengaruhi fungsi tubuh secara keseluruhan, termasuk membuatmu merasakan lelah dan lemas dengan lebih mudah.
Saat kamu mengonsumsi makanan yang banyak mengandung garam, kamu bisa merasa haus terus-menerus. Sebabnya garam akan membuat sel tubuh dehidrasi sehingga membuatmu ingin minum banyak air.
Olahraga pagi
Olahraga yang dilakukan di pagi hari memang kebiasaan yang baik. Namun kamu juga bisa merasa haus karenanya sebab tubuh kehilangan air dan elektrolit ketika kamu berkeringat di pagi hari.
Diabetes
Serangan diabetes menjadi salah satu penyebab kenapa kamu sering merasa haus.
Xerostomia
Xerostomia merupakan gangguan kesehatan yang menyebabkan munculnya rasa kering di mulut karena tidak aktifnya kelenjar ludah. Sehingga kamu mudah merasa haus.
Anemia
Penyakit anemia juga bisa membuatmu mudah haus lho. Sebab anemia membuat sel tubuh kehilangan cairannya.
Konsumsi obat-obatan tertentu
Mengonsumsi obat-obatan tertentu seperti anti depresan atau anti biotik bisa menginduksi dehidrasi sehingga membuatmu merasa mudah haus. (mdk/feb)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Terjadinya dehidrasi bisa munculkan gejala yang tidak berupa haus namun sejumlah hal lain yang tak disadari.
Baca SelengkapnyaAda penjelasan ilmiahnya atau hanya lagi pengen aja sih?
Baca SelengkapnyaAir adalah elemen penting dalam menjalankan fungsi tubuh. Ketika tubuh kekurangan air, akan muncul tanda-tanda yang mungkin jarang kita sadari.
Baca SelengkapnyaKondisi cuaca yang panas bisa menyebabkan kita menjadi tak mudah lapar dan tak memiliki nafsu makan.
Baca SelengkapnyaSejumlah makanan justru bisa memicu rasa haus setelah dikonsumsi, pastikan untuk menghindari konsumsinya pada saat sahur.
Baca SelengkapnyaKondisi panas yang terik bisa membuat kita mengalami sakit kepala. Ini alasannya.
Baca SelengkapnyaBerbagai ide makanan ini bisa kamu cobain pas musim hujan. Apa saja?
Baca SelengkapnyaDengan asupan yang seimbang, Anda dapat merasa kenyang lebih lama. Namun, beberapa orang masih merasa lapar meskipun sudah makan.
Baca Selengkapnya