7 Rahasia hindari kebosanan dalam seks
Merdeka.com - Bosan bisa melanda siapapun, termasuk kehidupan intim antara suami dan istri. Jika Anda juga mengalaminya, coba simak rahasia untuk menghindari kebosanan dalam seks seperti yang dilansir dari Glamour berikut ini.
Role-play
Ketika bercinta, tidak ada salahnya jika Anda dan pasangan mencoba untuk melakukan role-play atau permainan peran. Dengan tidak menjadi diri sendiri, aktivitas bercinta pasti akan terasa berbeda dan menyenangkan.
-
Apa tanda pasangan bosan? Sering Ingkar Janji Jika pasangan anda sering mengingkari janji yang sudah dibuat, kemungkinan pasangan anda sudah merasa bosan dengan anda. Janji dalam sebuah hubungan menjadi suatu komitmen, dan hal ini dapat menjadi indikator yang kuat untuk melihat tingkat ketertarikan atau kebosanan dalam hubungan.
-
Apa kata-kata yang menggambarkan rasa lelah dalam hubungan? Sudah cukup, aku merasa kelelahan dan ingin menyerah.
-
Bagaimana pasangan menunjukkan bosan? Jika anda dan pasangan anda sedang ngobrol berdua, tetapi pasangan anda lebih asik dengan ponselnya sendiri, ini merupakan tanda-tanda pasangan anda sudah bosan dengan hubungan yang sudah terjalin.
-
Apa yang membuat lelah setelah seks? Selama aktivitas seksual, hormon oxytocin dan prolaktin mengalami peningkatan, yang dapat mempromosikan rasa relaksasi dan kantuk. Dr. Ashish Bansal menjelaskan, 'Oxytocin dan prolaktin adalah dua hormon yang dilepaskan saat berhubungan seksual dan bertanggung jawab untuk meningkatkan rasa rileks dan mengantuk.' Selain itu, fluktuasi estrogen dan testosteron juga dapat mempengaruhi tingkat energi.
-
Kenapa rasa sepi muncul di hubungan? Memiliki pasangan seharusnya membuat kamu merasa aman, bahagia, dan terlindungi. Namun terkadang, meski sudah menjalin hubungan spesial, rasa sepi masih terasa di hati. Apalagi ketika pasangan tidak memerhatikan dan meluangkan waktu bersama, kesepian itu terus menerus menghampiri.
-
Bagaimana cara membicarakan seks dengan pasangan? Membicarakan hal-hal intim tidak harus selalu dilakukan saat berada di kamar tidur. Menurut Sadie Allison, Ph.D., seorang seksolog, salah satu cara efektif untuk membahas seks adalah dengan melakukannya di luar konteks keintiman fisik, seperti saat berbicara santai sambil minum kopi atau koktail.
Menuruti apa kata pasangan
Apakah si dia selalu meminta hal yang sering Anda tolak? Sekali seumur hidup, coba turuti apa kata pasangan saat berada di atas ranjang. Menyenangkan pasangan tentu akan membuat Anda ikut puas.
Posisi seks baru
Ada banyak sekali posisi seks yang sebenarnya bisa dieksplorasi. Jadi jangan ragu mencoba, satu kali pun tidak masalah, posisi seks baru yang sebelumnya tidak pernah Anda lakukan bersama pasangan.
Tidak pernah menolak
Sering menolak ajakan bercinta pasangan? Mulai sekarang, coba hentikan kebiasaan tersebut. Turuti ajakan si dia untuk berhubungan seks meski Anda tidak ingin melakukannya. Sebab jika terus-terusan menolak, pasangan mungkin tidak akan mengajak Anda untuk bercinta lagi.
Mendominasi
Jika selama ini Anda hanya jadi 'penurut' ketika bercinta, lakukan sebaliknya. Mendominasi hubungan seks membuat pasangan lebih bergairah karena merasakan sesuatu yang berbeda dari biasanya.
Seks oral
Pria memang paling suka dengan seks oral. Meskipun begitu, tak sedikit pula wanita yang berharap bisa mencoba seks oral dengan pasangan. Jadi sekali-kali coba lakukan seks oral untuk merasakan sensasi seks yang lebih menggairahkan.
Baju tidur
Khusus wanita, coba kenakan baju tidur yang seksi. Sebab ketika wanita memakai baju tidur seperti kaus dan celana, pria biasanya akan langsung kehilangan gairahnya. Jadi kenakan lingerie untuk memancing pria agar mau mengajak pasangannya bercinta.
Itulah berbagai rahasia untuk menghindari kebosanan dalam seks. Punya saran lain yang tak kalah penting?
Baca juga:
10 Hal aneh yang bisa bikin pria bergairah
7 Hal yang membatalkan aktivitas bercinta
Bisakah wanita hamil karena seks oral?
Ingin lebih kaya? Sering-seringlah bercinta!
10 Makanan yang membunuh gairah seksual (mdk/riz)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Kehidupan yang padat dengan berbagai aktivitas seringkali membuat pasangan yang bekerja sulit untuk menyempatkan waktu berdua, terutama dalam hal hubungan intim
Baca SelengkapnyaBanyak pasangan yang baru menikah kerap kebingungan saat bercinta, ini sejumlah hal yang perlu diketahui.
Baca SelengkapnyaKesepian yang berkepanjangan dapat berdampak negatif pada kesehatan mental dan fisik.
Baca SelengkapnyaTerdapat sejumlah cara yang bisa dilakukan oleh istri untuk memuaskan suami di ranjang.
Baca SelengkapnyaPada saat pasangan sudah memiliki momongan, bercinta tetap mungkin dilakukan secara menyenangkan dengan berbagai cara berikut:
Baca SelengkapnyaUntuk menciptakan momen intim yang tak terlupakan, penting bagi istri untuk memahami apa yang diinginkan oleh suami di ranjang.
Baca SelengkapnyaKenapa banyak pasangan yang langsung tertidur setelah sesi romantis di ranjang? Ternyata ini penyebabnya.
Baca SelengkapnyaBanyak alasan yang membuat wanita sering memalsukan orgasmenya, apa saja ya?
Baca SelengkapnyaPria juga bisa malas saat diajak berhubungan intim, ketahui sejumlah alasan yang bisa mendasarinya.
Baca SelengkapnyaPanduan mengatasi penyebab menurunnya gairah seksual pada wanita yang perlu diketahui.
Baca SelengkapnyaMeski sudah menjalin hubungan spesial, rasa sepi masih terasa di hati.
Baca SelengkapnyaSejumlah foreplay bisa dilakukan untuk membuat suami jadi klepek-klepek.
Baca Selengkapnya