Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

7 Tips agar balita mau tidur siang

7 Tips agar balita mau tidur siang ilustrasi balita tidur. ©Shutterstock/OzgurCoskun

Merdeka.com - Balita yang mengantuk sering rewel dan merepotkan. Mereka juga cenderung hiperaktif dan berisiko menimbulkan perilaku yang semakin sulit dikontrol. Agar balita lebih sehat dan tidak rewel, simak tips untuk membuat balita agar mau tidur siang seperti yang dilansir dari Care2 berikut ini.

  • Buat jadwal tidur siang, mulai dari jam berapa harus tidur dan bangun. Dengan begitu, balita akan belajar disiplin sekaligus mengistirahatkan tubuhnya secara konsisten.
  • Jangan memberikan makanan yang mengandung gula dan karbohidrat terlalu banyak kepada balita. Selain itu, larang balita agar tidak mengonsumsi kafein. Beri jarak antara makan siang dan tidur untuk melancarkan pencernaan.
  • Tidak perlu memakai selimut yang terlalu tebal, balita akan kepanasan dan sulit tidur siang.
  • Biarkan balita memeluk boneka kesukaan atau benda lain yang membuatnya lebih tenang.
  • Ciptakan suasana yang tenang, seperti mematikan lampu, menutup gorden, dan mematikan televisi. Jika perlu, putar musik menenangkan agar balita mau tidur siang.
  • Coba temani balita sambil mengelus punggungnya agar si kecil cepat terlelap.
  • Jangan lakukan aktivitas yang menimbulkan suasana bising ketika balita tertidur.
  • Meskipun balita tidak benar-benar tertidur, setidaknya 30 menit waktu istirahat si kecil bisa membuatnya lebih tenang.

    Baca juga:

    8 Cara alami wanita untuk redakan nyeri persalinan

    Berenang saat hamil tingkatkan risiko asma pada anak

    Jangan lewatkan makanan ini saat hamil!

    Sering makan junk food saat hamil bikin anak agresif

    4 Kekhawatiran ibu hamil (mdk/riz)

    Geser ke atas Berita Selanjutnya

    Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
    lihat isinya

    Buka FYP
    10 Tips Menidurkan Bayi dengan Mudah, Jaga Kualitas Istirahatnya
    10 Tips Menidurkan Bayi dengan Mudah, Jaga Kualitas Istirahatnya

    Menenangkan dan menidurkan bayi bisa menjadi tantangan tersendiri bagi orang tua baru.

    Baca Selengkapnya
    Penyebab Anak Rewel Tengah Malam, Ketahui Cara Mengatasinya
    Penyebab Anak Rewel Tengah Malam, Ketahui Cara Mengatasinya

    Anak rewel tengah malam bisa dipicu oleh berbagai macam faktor.

    Baca Selengkapnya
    Cara Mengatasi Bayi Rewel Malam Hari Menurut Islam, Orang Tua Wajib Tahu
    Cara Mengatasi Bayi Rewel Malam Hari Menurut Islam, Orang Tua Wajib Tahu

    Ada beberapa doa dan amalan untuk menenangkan bayi yang rewel pada malam hari.

    Baca Selengkapnya
    5 Cara Membuat Anak Tidur Nyenyak Sepanjang Malam, Orang Tua Tak Perlu Terus Begadang Lagi
    5 Cara Membuat Anak Tidur Nyenyak Sepanjang Malam, Orang Tua Tak Perlu Terus Begadang Lagi

    Berikut cara membuat anak tidur nyenyak sepanjang malam sehingga orang tua tidak perlu terus begadang lagi.

    Baca Selengkapnya
    9 Cara Cepat Bantu Bayi Tertidur Pulas di Malam Hari
    9 Cara Cepat Bantu Bayi Tertidur Pulas di Malam Hari

    Anak yang rewel dan tak mau tidur dengan mudah di malam hari merupakan masalah orangtua. Berikut sejumlah cara untuk membantu anak tertidur pulas.

    Baca Selengkapnya
    Manfaat Luar Biasa Tidur Siang untuk Anak Dan Cara Melatih Kebiasaan Ini
    Manfaat Luar Biasa Tidur Siang untuk Anak Dan Cara Melatih Kebiasaan Ini

    Anak-anak membutuhkan lebih banyak waktu tidur daripada orang dewasa, dan tidur siang adalah cara yang efektif untuk memenuhi kebutuhan ini.

    Baca Selengkapnya
    Anak Sulit Bangun Pagi untuk Sekolah, Ini Cara bagi Orangtua untuk Menyiasatinya
    Anak Sulit Bangun Pagi untuk Sekolah, Ini Cara bagi Orangtua untuk Menyiasatinya

    Membangunkan anak untuk bersekolah di pagi hari bisa jadi tantangan bagi banyak orangtua.

    Baca Selengkapnya
    Masih Menyusui Bayi, Ini Cara bagi Ibu agar Bisa Tidur Cukup
    Masih Menyusui Bayi, Ini Cara bagi Ibu agar Bisa Tidur Cukup

    Ibu menyusui cenderung kekurangan tidur sehingga penting untuk melakukan sejumlah cara mengatasinya.

    Baca Selengkapnya
    7 Tips bagi Orangtua untuk Membangunkan Anak di Pagi Hari Tanpa Banyak Drama
    7 Tips bagi Orangtua untuk Membangunkan Anak di Pagi Hari Tanpa Banyak Drama

    Untuk membangunkan anak secara mudah di pagi hari, orangtua bisa melakukan berbagai cara berikut.

    Baca Selengkapnya
    Doa agar Bayi Tidak Rewel, Begini Lafal Arab Lengkap dengan Latin hingga Cara Menenangkan
    Doa agar Bayi Tidak Rewel, Begini Lafal Arab Lengkap dengan Latin hingga Cara Menenangkan

    Doa agar bayi tidak rewel dan cara menenangkannya secara alami wajib dipahami oleh setiap orangtua.

    Baca Selengkapnya
    Cara Mencegah dan Mengatasi Anak Rewel pada Perjalanan Darat dan Udara
    Cara Mencegah dan Mengatasi Anak Rewel pada Perjalanan Darat dan Udara

    Pada musim liburan, banyak orangtua mengajak anak mereka untuk berlibur. Dalam perjalanan, tak jarang anak mengalami rewel. Begini cara menenangkannya.

    Baca Selengkapnya
    Cara Mengajari dan Membiasakan Anak yang Belum Mulai Sekolah untuk Tidur Sendiri Menurut Peneliti dari Harvard
    Cara Mengajari dan Membiasakan Anak yang Belum Mulai Sekolah untuk Tidur Sendiri Menurut Peneliti dari Harvard

    Mengajari anak untuk tidur sendiri bisa dilakukan sejak usia prasekolah dengan menerapkan berbagai hal berikut ini:

    Baca Selengkapnya