9 Buah yang ampuh turunkan berat badan
Merdeka.com - Mengontrol berat badan adalah cara terbaik untuk tetap sehat dan fit. Mengapa? Berat badan ideal membuat Anda terhindar dari berbagai macam penyakit, terutama jantung. Oleh karenanya, Anda harus lebih memperhatikan apa yang Anda makan untuk menjaga berat badan tetap ideal. Berikut adalah buah-buahan yang rendah kalori dan kaya vitamin, mineral serta antioksidan yang sangat penting untuk melindungi kita dari penyakit, seperti dilansir Boldsky.
1. Nanas
Nanas bebas dari kolesterol dan lemak. Nanas juga kaya akan nutrisi, vitamin, serat, antioksidan dan mineral. Ini adalah buah yang ampuh untuk menurunkan berat badan. Buah ini berisi 85% air yang membantu untuk menjaga perut tetap kenyang untuk waktu yang lebih lama dan mengurangi keinginan untuk makan.
-
Bagaimana buah dan sayur membantu menjaga berat badan? Konsumsi buah dan sayur dapat membantu menjaga berat badan yang sehat dan mencegah keinginan untuk mengonsumsi makanan tidak sehat atau makan secara berlebihan.
-
Bagaimana cara menjaga berat badan sehat? Dengan mengadopsi gaya hidup ini, Anda dapat menjaga berat badan sehat dan menikmati kualitas hidup yang lebih baik.
-
Bagaimana cara yang sehat untuk menurunkan berat badan? Penurunan berat badan yang sehat dan berkelanjutan memerlukan keseimbangan antara asupan kalori dan aktivitas fisik, serta pola makan yang seimbang dan nutrisi yang cukup.
-
Apa saja tips diet sehat? Pendekatan ini, jika diikuti secara rutin, dapat membantu mencapai target penurunan berat badan sekitar 1 kg per minggu.
-
Makanan apa yang baik untuk diet? Ada beberapa makanan yang meskipun mengandung kalori tinggi, tetapi juga memiliki nutrisi penting lainnya yang dapat membantu kita menurunkan berat badan secara sehat dan efektif.
-
Apa saja makanan yang bisa bantu turunkan berat badan? Mengonsumsi Daging Ikan Meski banyak orang menghindari daging saat berdiet, mengonsumsi daging ikan masih bisa menjadi pilihan yang baik. Daging ikan kaya akan omega-3 dan protein, yang berperan penting dalam memperbaiki sel-sel tubuh serta memberikan rasa kenyang yang lebih lama.
2. Semangka
Ini adalah salah satu buah yang bebas lemak. Semangka kaya akan vitamin A dan C. Semangka juga membantu mengurangi tekanan darah dan memberi energi untuk tubuh. Juga, memiliki banyak air. Oleh karena itu, semangka dapat mengurangi keinginan Anda untuk makan lebih banyak.
3. Pisang
Pisang kaya pati yang dapat larut, yang mampu mempercepat proses pembakaran lemak. Pisang membuat perut terasa kenyang dan berenergi sepanjang hari.
4. Apel
Apel merupakan sumber makanan kaya serat. Ini juga membantu menjaga nafsu makan berlebih. Apel mengisi perut Anda dan juga membantu dalam membersihkan sistem Anda.
5. Jeruk
Sebuah jeruk berukuran besar mengandung kurang dari 100 kalori. Jeruk juga kaya zat air. Jeruk adalah sumber energi dan juga membantu dalam pembakaran lemak.
6. Kiwi
Buah kiwi merupakan sumber makanan kaya vitamin C. Ini memiliki jumlah tinggi serat yang membantu untuk menekan nafsu makan Anda. Buah ini juga bagus untuk pencernaan.
7. Lemon
Lemon sangat membantu dalam penurunan berat badan. Peras setengah lemon dalam air, tambahkan satu sendok teh madu dan minum. Ramuan ini adalah salah satu cara terbaik untuk menjaga berat badan. Ini membantu dalam membersihkan sistem yang pada gilirannya akan membantu membakar lemak.
8. Berries
Berries seperti stroberi, blueberry, raspberry, dll, baik untuk buang air besar. Buah ini dapat menghilangkan racun dan membantu dalam mengurangi kolesterol jahat dalam tubuh, sehingga menyebabkan penurunan berat badan yang sehat.
9. Persik
Persik memberikan energi yang dibutuhkan untuk memulai proses pencernaan dan juga menyediakan kandungan gula yang diperlukan oleh tubuh kita.
Inilah sembilan buah-buahan yang baik untuk kesehatan. Jaga berat badan tetap ideal untuk menghindari berbagai macam penyakit. (mdk/des)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Buah tidak hanya rendah kalori, tetapi juga tinggi serat dan nutrisi penting lainnya yang dapat membantu menjaga kesehatan tubuh.
Baca SelengkapnyaKonsumsi makananrendah kalori dalam diet harian dapat membantu mempertahankan berat badan ideal sekaligus memenuhi kebutuhan nutrisi tubuh.
Baca SelengkapnyaTahukah Anda bahwa menurunkan berat badan bisa dilakukan secara sederhana & sehat tanpa perlu melakukan olahraga yang melelahkan atau diet ekstrim? Ini tipsnya.
Baca SelengkapnyaJenis buah dan sayuran yang rendah kalori dan cocok dikonsumsi saat diet.
Baca SelengkapnyaBuah kering adalah buah yang telah dikeringkan dengan cara alami atau menggunakan mesin pengering. Tujuan dikeringkannya buah ini adalah agar buah lebih awet.
Baca SelengkapnyaMeski sehat, konsumsi buah tetap harus memperhatikan aturan kesehatan.
Baca SelengkapnyaSelain lemon, ada beberapa buah yang cocok dijadikan sebagai menu diet. Buah-buahan ini mengandung beragam vitamin dan mineral yang mendukung diet.
Baca SelengkapnyaMakanan pembakar lemak perut di bawah ini bisa bantu menurunkan berat badan jika Anda sedang dalam masa diet.
Baca SelengkapnyaPada saat berpuasa, kita membatasi konsumsi makanan di siang hari, namun kondisi ini bisa membuat jadi berlebih asupan kalori saat makan.
Baca SelengkapnyaSejumlah makanan berwarna hitam bisa memberi manfaat kesehatan bagi tubuh termasuk untuk menurunkan berat badan.
Baca SelengkapnyaTak perlu makanan yang mahal, mulai dari telur hingga alpukat ternyata memiliki efek yang bagus untuk membakar lemak dan membentuk tubuh ideal.
Baca SelengkapnyaTidak semua makanan tinggi kalori itu buruk untuk diet. Ada beberapa makanan yang meskipun mengandung kalori tinggi.
Baca Selengkapnya