Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Air tajin ternyata mengandung 6 manfaat kesehatan ini

Air tajin ternyata mengandung 6 manfaat kesehatan ini Ilustrasi susu beras. ©Shutterstock/wasanajai

Merdeka.com - Air tajin atau air yang berasal dari rebusan beras telah menjadi salah satu minuman yang begitu familiar di Indonesia. Seluruh lapisan masyarakat mengenal air tajin. Namun tidak sedikit pula yang menganggap bahwa air tajin adalah minuman untuk mereka yang berasal dari kalangan bawah.

Nyatanya, air tajin ternyata sangat bermanfaat untuk kesehatan tubuh. Berikut adalah manfaat mengonsumsi air tajin untuk kesehatan tubuh seperti dilansir dari boldsky.com.

Menjaga tingkat kolesterol

Air tajin kaya akan vitamin dan karbohidrat namun tidak mengandung laktosa sehingga baik untuk dikonsumsi bagi mereka yang ingin menjaga tingkat kolesterol.

Baik untuk diet

Bagi Anda yang sedang menjalani program diet, konsumsilah air tajin. Air ini mengandung banyak nutrisi namun tidak membuat tubuh Anda gemuk.

Meningkatkan imunitas

Air tajin mengandung mineral yang diperlukan untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh Anda. Air tajin juga baik untuk melindungi tubuh dari alergi dan serangan virus.

Menjaga kesehatan jantung

Air tajin juga mengandung vitamin E dan magnesium yang baik untuk meningkatkan kesehatan jantung. Dengan rajin mengonsumsi air tajin, Anda juga dapat terhindar dari penyakit stroke.

Menyembuhkan luka bakar karena matahari

Jika Anda terkena luka bakar akibat terlalu lama berjemur, oleskan air tajin di atas kulit yang terbakar. Air tajin bermanfaat untuk mendinginkan dan menenangkan kulit Anda.

Mempercantik bibir

Warna gelap di bibir bisa Anda pudarkan dengan rajin mengoleskan air tajin di atas bibir.Air tajin ternyata menyimpan banyak manfaat untuk peningkatan kesehatan tubuh Anda. Kini, bertambah lagi daftar makanan sehat untuk tubuh Anda.

 

Baca juga: Bau mulut? Coba kunyah 6 makanan sehat ini 8 Hal yang membuat pisang bermanfaat bagi kesehatan tubuh 4 Bahan aditif di dalam keju yang harus diwaspadai 7 Manfaat mengonsumsi kembang kol untuk kesehatan (mdk/feb)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
5 Cara Membuat Air Jahe yang Enak dan Sehat, Mudah Dibuat Anti Ribet
5 Cara Membuat Air Jahe yang Enak dan Sehat, Mudah Dibuat Anti Ribet

Air jahe adalah minuman yang telah lama digunakan dalam pengobatan tradisional karena memiliki berbagai khasiat untuk kesehatan.

Baca Selengkapnya
Keajaiban Daun Jati, 10 Khasiatnya untuk Kesehatan dan Cara Pengolahannya
Keajaiban Daun Jati, 10 Khasiatnya untuk Kesehatan dan Cara Pengolahannya

Berikut adalah 10 khasiat yang dihasilkan daun jati untuk kesehatan dan cara mengolahnya.

Baca Selengkapnya
7 Resep Minuman Hangat yang Bahannya Di Sekitar Rumah dan Banyak Manfaatnya
7 Resep Minuman Hangat yang Bahannya Di Sekitar Rumah dan Banyak Manfaatnya

7 resep minuman hangat yang bahannya tidak hanya mudah didapat tapi juga sangat menyehatkan

Baca Selengkapnya
Khasiat Minum Air Jahe di Pagi Hari, Bawa Banyak Perubahan dalam Tubuh
Khasiat Minum Air Jahe di Pagi Hari, Bawa Banyak Perubahan dalam Tubuh

Minum air jahe saat perut kosong dapat meningkatkan kekebalan tubuh hingga menurunkan berat badan.

Baca Selengkapnya
10 Manfaat Air Tebu untuk Ibu Hamil, Bantu Menjaga Kesehatan Janin
10 Manfaat Air Tebu untuk Ibu Hamil, Bantu Menjaga Kesehatan Janin

Berdasarkan pendapat para ahli, mengonsumsi air tebu aman bagi ibu hamil selama sang ibu tidak memiliki gejala atau penyakit diabetes.

Baca Selengkapnya
Penelitian Temukan Bahwa Sayuran Murah Meriah Ini Ternyata Merupakan Sayur Paling Menyehatkan
Penelitian Temukan Bahwa Sayuran Murah Meriah Ini Ternyata Merupakan Sayur Paling Menyehatkan

Selada air merupakan salah satu sayuran bergizi dengan manfaat luar biasa di dalamnya.

Baca Selengkapnya
Lawan Polusi, 7 Minuman Ini Bantu Jaga Paru-paru Tetap Bersih
Lawan Polusi, 7 Minuman Ini Bantu Jaga Paru-paru Tetap Bersih

Menjaga paru-paru di tengah polusi yang sangat tebal bisa dibantu dengan mengonsumsi minuman herbal.

Baca Selengkapnya
8 Manfaat Jinten Hitam bagi Pria, Bantu Tingkatkan Kualitas Sperma
8 Manfaat Jinten Hitam bagi Pria, Bantu Tingkatkan Kualitas Sperma

Jinten hitam atau habbatussauda merupakan rempah yang telah digunakan sejak ribuan tahun lalu untuk berbagai manfaat kesehatan.

Baca Selengkapnya
Mengenal Tisane, Minuman Herbal Mirip Teh yang Punya Segudang Manfaat
Mengenal Tisane, Minuman Herbal Mirip Teh yang Punya Segudang Manfaat

Tisane adalah minuman seduh mirip teh yang menggunakan tanaman herbal berkhasiat.

Baca Selengkapnya
Manfaat Infused Water Timun bagi Kesehatan, Bantu Hidrasi Tubuh hingga Cegah Kanker
Manfaat Infused Water Timun bagi Kesehatan, Bantu Hidrasi Tubuh hingga Cegah Kanker

Ketika timun direndam dalam air, nutrisi ini larut dalam air dan dapat diserap oleh tubuh dengan lebih efisien.

Baca Selengkapnya
Lebih Baik Air Lemon Hangat atau Dingin, Ketahui Fakta dan Manfaatnya
Lebih Baik Air Lemon Hangat atau Dingin, Ketahui Fakta dan Manfaatnya

Air lemon hangat dan dingin masing-masing memiliki manfaat tersendiri.

Baca Selengkapnya
11 Resep Minuman Hangat Buat Takjil Buka Puasa, Cocok Diminum Saat Cuaca Tak Menentu
11 Resep Minuman Hangat Buat Takjil Buka Puasa, Cocok Diminum Saat Cuaca Tak Menentu

Berikut kumpulan resep minuman hangat buat takjil buka puasa.

Baca Selengkapnya