Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Anak sulit cerna pelajaran? Lakukan ini!

Anak sulit cerna pelajaran? Lakukan ini! Ilustrasi anak belajar. ©shutterstock.com/Realinemedia

Merdeka.com - Dewasa ini banyak orangtua ingin anak-anak mereka mendapatkan nilai tinggi di sekolah, sehingga akhirnya menekan mereka untuk mencapai hal tersebut. Tetapi ketika anak-anak gagal untuk mendapatkan hasil akademik yang baik, mereka sering dihukum. Entah itu hukuman fisik ataupun psikis seperti memarahi dengan keras. Setiap anak memiliki kecepatan belajar yang berbeda, baik secara akademisi dan dalam kegiatan ekstra. Berikut adalah cara menghadapi anak yang lambat mencerna pelajaran, seperti dilansir Boldsky.

1. Makanan sehat dan tidur yang cukup

Sarapan sehat dan tidur yang cukup sangat penting untuk mendorong cara belajar yang lebih baik. Pastikan Anda juga mendukungnya dengan lingkungan rumah yang sehat karena dapat membantu anak belajar dengan nyaman. Anak sehat lebih bisa mencerna pelajaran dengan baik.

Orang lain juga bertanya?

2. Membantu mengerjakan pekerjaan rumah

Membantu anak dalam mengerjakan pekerjaan rumah membuat ia lebih bersemangat untuk belajar. Tidak hanya itu. Orang tua juga bisa membantu anak mengingat apa yang telah ia pelajari di sekolah. Ada anak yang malu untuk bertanya ketika ia tidak mengerti pelajaran di kelas. Dengan membantu mereka mengerjakan PR, orang tua dapat menjelaskan kembali apa yang tidak dimengerti anak.

3. Terlibat dalam kegiatan yang menyenangkan

Tinggalkan anak-anak Anda untuk melibatkan diri dalam kegiatan yang menyenangkan antara studi atau pekerjaan rumah. Pastikan bahwa Anda meninggalkan mereka dengan kegiatan yang menarik bagi mereka baik itu membuat sketsa atau bermain video game. Kegiatan semacam ini membuat mereka merasa lebih fresh dan mereka akan segera kembali ke kegiatan akademis mereka.

4. Revisi

Sebelum tidur, pastikan Anda memberikan revisi yang tepat untuk anak-anak Anda dengan mengajukan pertanyaan atau membuatnya menyenangkan melalui kuis atau kompetisi sederhana. Jika anak gagal untuk menjawabnya, jelaskan kembali konsep tersebut secara perlahan-lahan dan dengan nada sedikit keras sehingga mereka dapat memahami. Ingat, nada keras bukan berarti Anda harus marah.

Ini adalah beberapa tips yang mungkin bisa membantu para orang tua untuk menghadapi anak mereka yang tergolong pembelajar lambat. Kesabaran menjadi kuncinya! (mdk/des)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
20 Cara Membuat Anak Jadi Suka Belajar, Buat Pintar Sejak Masih Kecil
20 Cara Membuat Anak Jadi Suka Belajar, Buat Pintar Sejak Masih Kecil

Salah satu cara memastikan masa depan anak adalah dengan membuat mereka jadi suka untuk belajar.

Baca Selengkapnya
Cara Belajar yang Menyenangkan Buat Anak, Dijamin Bikin Antusias Belajar Bertambah
Cara Belajar yang Menyenangkan Buat Anak, Dijamin Bikin Antusias Belajar Bertambah

Butuh cara supaya anak rajin belajar? Para orang tua wajib simak cara belajar menyenangkan berikut ini.

Baca Selengkapnya
8 Cara Mengatasi Anak Malas Belajar, Panduan Penting untuk Orang Tua
8 Cara Mengatasi Anak Malas Belajar, Panduan Penting untuk Orang Tua

Mengatasi anak yang malas belajar memerlukan pemahaman mengenai penyebab yang mendasarinya.

Baca Selengkapnya
6 Metode Efektif untuk Meningkatkan Kecerdasan Anak Balita yang Harus Diketahui oleh Orang Tua
6 Metode Efektif untuk Meningkatkan Kecerdasan Anak Balita yang Harus Diketahui oleh Orang Tua

Kecerdasan anak balita penting untuk diperhatikan dan dikembangkan secara efektif oleh orangtua.

Baca Selengkapnya
4 Cara Mengatasi Anak Cengeng dan Rewel, Orang Tua Tak Boleh Asal Bentak Si Kecil
4 Cara Mengatasi Anak Cengeng dan Rewel, Orang Tua Tak Boleh Asal Bentak Si Kecil

Berikut cata mengatasi anak cengeng dan rewel yang bisa diterapkan oleh orang tua.

Baca Selengkapnya
6 Cara Mendisiplinkan Anak Tanpa Harus Berteriak
6 Cara Mendisiplinkan Anak Tanpa Harus Berteriak

Dalam mendidik anak, mendisiplinkan dan berbicara seharusnya tidak dilakukan orangtua dengan teriakan.

Baca Selengkapnya
Kesalahan Orangtua yang Bisa Menghambat Perkembangan Kecerdasan Anak
Kesalahan Orangtua yang Bisa Menghambat Perkembangan Kecerdasan Anak

Kesalahan dalam parenting atau pengasuhan dari orangtua ternyata bisa menyebabkan kecerdasan anak tidak berkembang sempurna.

Baca Selengkapnya
11 Cara Menambah Nafsu Makan Anak Secara Alami, Bisa Diterapkan Orang Tua
11 Cara Menambah Nafsu Makan Anak Secara Alami, Bisa Diterapkan Orang Tua

Sebagian orang tua mungkin pernah merasakan anak susah makan. Bahkan permasalahan itu masih dirasakannya hingga saat ini.

Baca Selengkapnya
6 Kesalahan Parenting yang Bisa Menghambat Perkembangan Anak
6 Kesalahan Parenting yang Bisa Menghambat Perkembangan Anak

Kendati orangtua kadang melakukan yang terbaik, namun kesalahan parenting mungkin terjadi dan dialami anak.

Baca Selengkapnya
16 Cara Mengatasi Anak Susah Makan, Orang Tua Jangan Panik Dulu
16 Cara Mengatasi Anak Susah Makan, Orang Tua Jangan Panik Dulu

Hampir setiap orang tua pernah mengalami anak susah makan. Namun sebenarnya terdapat cara mengatasi anak susah makan yang bisa diterapkan.

Baca Selengkapnya
7 Cara Menghilangkan Kebiasaan Buruk Anak yang Bisa Diterapkan oleh Orangtua
7 Cara Menghilangkan Kebiasaan Buruk Anak yang Bisa Diterapkan oleh Orangtua

Terdapat cara yang bisa diterapkan oleh orangtua untuk menghilangkan sejumlah kebiasaan buruk yang dimiliki oleh anak.

Baca Selengkapnya
5 Cara Jitu Mendidik Si Kecil Agar Jadi Anak yang Penurut
5 Cara Jitu Mendidik Si Kecil Agar Jadi Anak yang Penurut

Cobalah untuk menerapkan beberapa cara ini saat mendidik si kecil agar menjadi pribadi yang penurut. Yuk, simak penjelasannya!

Baca Selengkapnya