Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Aspirin turunkan risiko kanker kulit berbahaya

Aspirin turunkan risiko kanker kulit berbahaya Ilustrasi aspirin. ©shutterstock.com/Magone

Merdeka.com - Aspirin dikenal sebagai obat penghilang rasa sakit. Meski begitu, rupanya aspirin memiliki khasiat lain untuk wanita. Penelitian menunjukkan bahwa wanita yang mengonsumsi aspirin memiliki risiko kanker kulit melanoma sepertiga kali lebih rendah. Semakin lama mereka mengonsumsinya, semakin rendah pula risiko kanker kulit yang dimiliki.

Hasil ini ditemukan peneliti dari Stanford University School of Medicine di Amerika Serikat setelah melakukan observasi terhadap wanita berusia 50 - 79 tahun selama 12 tahun. Selama itu, peneliti menyimpan catatan kesehatan mereka berkaitan dengan kanker.

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa wanita yang mengonsumsi aspirin selama lima tahun lebih memiliki risiko terkena kanker kulit melanoma 30 persen lebih rendah dibandingkan wanita yang tidak menggunakan aspirin. Hasil ini tetap sama bahkan ketika peneliti menghitung faktor lain seperti jenis kulit, kebiasaan melakukan tanning, penggunaan tabir surya, dan lainnya.

"Aspirin bekerja dengan mengurangi peradangan. Kemungkinan besar hal ini yang menyebabkan aspirin bisa mengurangi risiko kanker kulit melanoma," ungkap ketua peneliti Dr Jean Tang, seperti dilansir oleh NY Daily Mail (11/03).

Meski begitu, peneliti tidak menemukan hasil yang sama pada obat pereda nyeri lainnya, seperti paracetamol. Peneliti juga tak melihat efek samping lain dari penggunaan aspirin dalam jangka waktu yang panjang. (mdk/kun)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Mitos dan Fakta Penggunaan Sunscreen, Mana yang Benar?
Mitos dan Fakta Penggunaan Sunscreen, Mana yang Benar?

Penggunaan tabir surya atau sunscreen adalah salah satu langkah penting untuk melindungi kulit dari kerusakan akibat sinar matahari dan mencegah kanker kulit.

Baca Selengkapnya
Kenali 4 Manfaat Utama Skincare dengan Antioksidan untuk Kulit Sehatmu!
Kenali 4 Manfaat Utama Skincare dengan Antioksidan untuk Kulit Sehatmu!

Lantas, apa saja sih manfaat lainnya yang bisa didapatkan dari menggunakan skincare dengan antioksidan?

Baca Selengkapnya
Cara Bikin Masker Kopi dan Manfaatnya untuk Wajah, Bikin Kulit Cerah dan Bantu Atasi Jerawat
Cara Bikin Masker Kopi dan Manfaatnya untuk Wajah, Bikin Kulit Cerah dan Bantu Atasi Jerawat

Kopi bukan hanya sekadar minuman yang mengusir kantuk. Ternyata, kopi juga dapat digunakan sebagai masker untuk perawatan kulit wajah.

Baca Selengkapnya
6 Manfaat Antioksidan untuk Kulit, Bantu Cegah Kanker
6 Manfaat Antioksidan untuk Kulit, Bantu Cegah Kanker

Antioksidan adalah senyawa penting yang memiliki berbagai manfaat kesehatan, termasuk untuk kesehatan kulit.

Baca Selengkapnya
Berapa Jumlah SPF pada Tabir Surya yang Cocok untuk Kondisi Iklim Indonesia?
Berapa Jumlah SPF pada Tabir Surya yang Cocok untuk Kondisi Iklim Indonesia?

Penggunaan tabir surya merupakan hal penting untuk kesehatan kulit kita. Berapa jumlah SPF paling optimal untuk digunakan di Indonesia?

Baca Selengkapnya
7 Hal yang Terjadi pada Kulit Jika Tak Pakai Sunscreen sampai Usia 30-an
7 Hal yang Terjadi pada Kulit Jika Tak Pakai Sunscreen sampai Usia 30-an

Sebuah penelitian baru dari Swedia menemukan bahwa ada tiga faktor dalam darah yang berhubungan dengan umur panjang.

Baca Selengkapnya
Murah dan Simpel, Begini Cara Memasak Kulit Manggis untuk Turunkan Kolesterol
Murah dan Simpel, Begini Cara Memasak Kulit Manggis untuk Turunkan Kolesterol

Kulit manggis punya manfaat berlimpah bagi kesehatan, termasuk dalam mengatur tingkat kolesterol dalam tubuh. Berikut adalah penjelasan ringkasnya.

Baca Selengkapnya
Khasiat Daun Sirsak Untuk Kesehatan Tubuh
Khasiat Daun Sirsak Untuk Kesehatan Tubuh

Daun sirsak, kaya akan senyawa bioaktif, menawarkan manfaat antikanker, antidiabetes, dan antiinflamasi, mendukung kesehatan dengan cara alami.

Baca Selengkapnya