Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Awas, remaja saat ini rentan terkena infertilitas!

Awas, remaja saat ini rentan terkena infertilitas! Ilustrasi remaja murung. ©shutterstock.com/Olena Mykhaylova

Merdeka.com - Stres, pola makan yang salah, kegemaran akan mengonsumsi makanan tidak sehat, sering tidur larut, malam, serta kurangnya olahraga merupakan pola hidup yang banyak diikuti remaja jaman sekarang. Hal ini bisa menjadi faktor yang mempengaruhi fertilitas atau kesuburan seseorang.

Seperti dilansir dari timesofindia.com, disebutkan bahwa ada seorang remaja putri yang mengunjungi seorang dokter ahli kandungan. Dikatakan bahwa ia hanya akan mengalami menstruasi apabila ia mengonsumsi obat penambah hormon. Ternyata setelah diperiksa lebih lanjut, remaja putri tersebut menderita Polycystic Ovarian Syndrome (PCOS). PCOS adalah gangguan hormonal pada wanita yang menyebabkan timbulnya kista di sepanjang tepi luar ovarium. PCOS menyebabkan gangguan siklus menstruasi seperti oligomenorrhea (gangguan siklus menstruasi ringan), hypermenorrhea (gangguan siklus menstruasi sedang), hingga amenorrhea (gangguan siklus menstruasi berat atau bahkan tidak menstruasi sama sekali).

Ternyata hal ini dipengaruhi oleh pola hidup yang tidak sehat. Pola hidup seperti itu selain menimbulkan beberapa penyakit, juga mengakibatkan obesitas yang berpengaruh terhadap kesuburan. Dokter pun menyarankan agar para remaja saat ini banyak mengonsumsi buah-buahan, sayuran, dan gandum yang berguna untuk mencegah obesitas yang berdampak pada kesuburan.

Orang lain juga bertanya?

Oleh karena itu sedari dini terapkan pola hidup sehat agar Anda terhindar dari infertilitas atau ketidaksuburan. (mdk/feb)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Deretan Masalah Kesehatan yang Rawan Dialami Anak Remaja, Perlu Diwaspadai Orangtua
Deretan Masalah Kesehatan yang Rawan Dialami Anak Remaja, Perlu Diwaspadai Orangtua

Sejumlah masalah kesehatan rentan dialami oleh remaja karena perubahan yang dilaluionya.

Baca Selengkapnya
BKKBN: Pemberian Kontrasepsi Prinsip Cegah Kehamilan di Bawah 20 Tahun
BKKBN: Pemberian Kontrasepsi Prinsip Cegah Kehamilan di Bawah 20 Tahun

BKKBN menegaskan prinsip pemberian kontrasepsi untuk mencegah kehamilan pasangan usia subur di bawah 20 tahun

Baca Selengkapnya
Tips Mencegah Infertilitas pada Pria dan Wanita, Terapkan Gaya Hidup Sehat
Tips Mencegah Infertilitas pada Pria dan Wanita, Terapkan Gaya Hidup Sehat

Infertilitas adalah kondisi ketika pasangan tidak bisa hamil setelah berhubungan seksual tanpa alat kontrasepsi secara teratur selama satu tahun.

Baca Selengkapnya
Sekolah Miliki Peran Penting Beri Edukasi Sehat Cegah Obesitas Anak
Sekolah Miliki Peran Penting Beri Edukasi Sehat Cegah Obesitas Anak

Pencegahan obesitas pada anak bisa sangat bergantung pada peran edukasi dari sekolah.

Baca Selengkapnya
Terapi Pil KB Bisa Dilakukan pada Remaja untuk Normalkan Siklus Menstruasi
Terapi Pil KB Bisa Dilakukan pada Remaja untuk Normalkan Siklus Menstruasi

Pada remaja, pil KB bisa dilakukan untuk menormalkan siklus menstruasi tanpa sebabkan penurunan kesuburan remaja.

Baca Selengkapnya
Ciri-ciri Obesitas pada Anak dan Cara Mengatasinya, Orang Tua Harus Tahu
Ciri-ciri Obesitas pada Anak dan Cara Mengatasinya, Orang Tua Harus Tahu

Dari lingkar pinggang yang membesar hingga risiko penyakit kronis, obesitas pada anak membawa beban yang berat bagi kesejahteraan anak.

Baca Selengkapnya
Mengapa Semakin Banyak Anak Muda yang Mengidap Kanker di Saat Ini?
Mengapa Semakin Banyak Anak Muda yang Mengidap Kanker di Saat Ini?

Pada beberapa waktu terakhir, terdapat peningkatan jumlah pengidap kanker usia muda. Ini penyebab terjadinya peningkatan jumlah pengidap kanker tersebut.

Baca Selengkapnya
Penyebab Menurunnya Kesuburan Pria, Bisa karena Polusi hingga Obesitas
Penyebab Menurunnya Kesuburan Pria, Bisa karena Polusi hingga Obesitas

Kenali penyebabnya agar kita bisa segera mengambil tindakan untuk mencegahnya.

Baca Selengkapnya
Dampak Sosial pada Anak Obesitas, Mulai dari Bullying hingga Pengaruhi Pendidikan
Dampak Sosial pada Anak Obesitas, Mulai dari Bullying hingga Pengaruhi Pendidikan

Obesitas pada anak tidak hanya mempengaruhi kesehatan fisik mereka, tetapi juga mempengaruhi aspek sosial kehidupan mereka secara mendalam.

Baca Selengkapnya
Penting Disadari Orangtua, Kenali Tanda-tanda Obesitas pada Anak
Penting Disadari Orangtua, Kenali Tanda-tanda Obesitas pada Anak

Obesitas pada anak merupakan masalah kesehatan yang semakin banyak ditemui dan memerlukan perhatian serius dari orangtua.

Baca Selengkapnya
Bahaya Wanita Obesitas yang Penting Diketahui, Bawa Banyak Penyakit
Bahaya Wanita Obesitas yang Penting Diketahui, Bawa Banyak Penyakit

Memahami apa saja bahaya wanita obesitas akan semakin mendorong keinginan dan semangat untuk merubah pola hidup menjadi lebih sehat.

Baca Selengkapnya
10 Penyebab Pria Jadi Mandul, dari Gaya Hidup Buruk Hingga Usia
10 Penyebab Pria Jadi Mandul, dari Gaya Hidup Buruk Hingga Usia

Kemandulan pada pria bisa dipengaruhi oleh sejumlah hal baik dari gaya hidup sehari-hari maupun karena faktor lain.

Baca Selengkapnya