Banyak minum air bisa merusak ginjal?
Merdeka.com - Selama ini banyak yang percaya jika minum banyak air bermanfaat baik bagi tubuh. Air dapat mengeluarkan racun dari tubuh. Namun, terlalu banyak air ternyata membahayakan ginjal.
Minum terlalu banyak air tidak sehat dan dapat menyebabkan masalah ginjal yang fatal. Air bisa mengancam nyawa Anda jika dikonsumsi berlebihan. Simak ulasannya seperti yang dilansir boldsky (24/4).
Ginjal adalah penyaring bagi tubuh. Mereka menyaring kotoran dari darah dan mengubahnya menjadi urin. Di luar fungsi ginjal, air mempunyai natrium yang membantu untuk menjaga keseimbangan cairan. Bila Anda terlalu banyak minum air maka akan meningkatkan kerja ginjal dari yang seharusnya.
-
Apa manfaat minum air untuk kesehatan? Minum air dalam jumlah yang cukup sangat penting untuk menjaga tubuh tetap terhidrasi. Ketika tubuh terhidrasi dengan baik, produksi keringat berlebih dapat dikurangi.
-
Kenapa minum air banyak penting? Kurangnya asupan cairan dapat menyebabkan dehidrasi, yang berisiko meningkatkan kemungkinan batu ginjal dan infeksi saluran kemih.
-
Kenapa penting untuk minum banyak air? Hidrasi yang cukup sangat penting untuk mencegah sembelit. Usahakan untuk minum setidaknya 8 gelas air sehari. Air membantu melunakkan tinja dan memudahkan pergerakannya melalui usus.
-
Apa yang terjadi kalau minum air berlebihan? Menghidrasi secara berlebihan, tidak ada jaminan bahwa air akan terserap secara khusus ke kulit. Setelah dicerna, air dapat mengalir ke organ-organ lain yang membutuhkan lebih banyak air daripada kulit, seperti ginjal dan otak.
-
Bagaimana air membantu menjaga kesehatan tubuh? Air membantu mengatur suhu tubuh, mengangkut nutrisi, dan membuang sisa metabolisme.
-
Mengapa konsumsi air putih penting untuk kesehatan ginjal? Minum itu sangat berpengaruh bagi tubuh, asupan cairan harus cukup, melalui minum air putih, namun tentu ada takaran dan batasan tertentu, agar tidak merusak ginjal,' kata Pringgodigdo dilansir dari Antara.
Beban ginjal akan semakin meningkat dengan banyaknya air yang harus disaring melalui glomerulus. Bahkan, glomerulus dapat rusak karena terlalu banyak menyaring. Selain itu cairan dalam tubuh juga menjadi tidak seimbang sebab ada begitu banyak cairan sedangkan jumlah natrium tak seimbang.
Dampak terlalu banyak minum air :
Oleh karena itu, untuk menghindari risiko tersebut minumlah air 2 - 2,5 liter dalam sehari. Agar ginjal Anda tidak mengalami kerusakan. Segala sesuatu yang berlebihan dampaknya tidak baik.
Baca juga :
Jadikan tubuh lebih sehat kurang dari 10 menit
Pentingnya sajikan sarapan bervariasi
5 Makanan yang bikin tulang keropos (mdk/vic)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Terlalu banyak minum air putih juga bisa sebabkan sejumlah masalah.
Baca SelengkapnyaKetika fungsi ginjal terganggu, dampaknya dapat merambat ke berbagai sistem tubuh, menyebabkan berbagai komplikasi yang berbahaya.
Baca SelengkapnyaTerdapat banyak dampak kurang minum air putih, seperti dehidrasi dan sembelit. Pelajari masalah kesehatan akibat kurang minum air putih di sini!
Baca SelengkapnyaKebiasaan konsumsi garam berlebih termasuk dari makanan instan bisa jadi penyebab terjadinya gagal ginjal.
Baca SelengkapnyaTerlalu banyak minum air putih bisa menyebabkan keracunan sehingga perlu diketahui gejala konsumsi berlebihnya.
Baca SelengkapnyaKetika mengonsumsi air dalam jumlah berlebih, salah satu dampak buruknya adalah keracunan air.
Baca SelengkapnyaGaya hidup dan makanan yang bisa picu masalah kesehatan ginjal tentu perlu untuk dihindari.
Baca SelengkapnyaKebiasaan-kebiasaan kecil, dapat berpengaruh pada kesehatan ginjal.
Baca SelengkapnyaGinjal memiliki peran penting dalam tubuh kita. Untuk menjaganya tetap sehat, kita perlu memperhatikan apa saja yang kita minum.
Baca SelengkapnyaMinum air putih tetap harus memperhatikan aturan yang sehat.
Baca SelengkapnyaKonsumsi air laut juga dapat memicu beberapa masalah kesehatan.
Baca SelengkapnyaMenjaga kesehatan ginjal bukan hanya soal menghindari penyakit tertentu, tapi juga menerapkan kebiasaan hidup sehat yang mendukung fungsi ginjal secara optimal.
Baca Selengkapnya