Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Banyak minum air putih bikin keringat membanjir?

Banyak minum air putih bikin keringat membanjir? Ilustrasi air putih. Shutterstock/pixfly

Merdeka.com - Banyak saran kesehatan yang memberitahu Anda untuk selalu minum air banyak air demi menjaga kesehatan. Tak hanya mampu memurnikan pikiran, namun minum banyak air juga akan membuat kulit Anda selalu bersih.

Namun baru-baru ini, para ahli kesehatan justru meminta Anda memperhatikan asupan air putih Anda. Tak hanya mampu menyebabkan masalah untuk ginjal Anda, namun minum secara berlebihan juga dapat menyebabkan munculnya keringat secara berlebihan atau yang dikenal dalam istilah medis dengan sebutan hiperhidrosis.

"Ratusan pasien datang pada saya setiap tahunnya dan ingin melakukan operasi mengangkat kelenjar keringat dalam tubuhnya sebab mereka merasa keringatnya terlalu berlebihan. Namun sebelum melakukan operasi tersebut, saya melakukan observasi dan menemukan bahwa mereka menderita hiperhidrosis," terang Profesor Mark Whiteley, seorang ahli bedah vaskular di The Witheley Clinic, London.

Orang lain juga bertanya?

"Sebenarnya selain lewat air putih, Anda pun telah mendapatkan asupan cairan dari makanan atau kopi dan teh yang Anda minum setiap harinya. Minum air lebih dari 2 liter per hari jelas tidak dibenarkan secara medis. Sebab hal tersebut akan membebani kerja ginjal. Ginjal harus bekerja ekstra keras untuk menyingkirkan beban cairan ini. Dan kemudian air akan keluar secara berlebihan bagi mereka yang menderita hiperhidrosis," lanjutnya.

"Sebenarnya hiperhidrosis tidak menimbulkan kesehatan yang serius. Namun gangguan ini mampu menimbulkan ketidaknyamanan pada seseorang dan ketidaknyamanan sering berdampak negatif pada kualitas hidup."

(mdk/feb)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Walau Menyehatkan, Terlalu Banyak Konsumsi Air Putih Bisa Menyebabkan Sejumlah Kondisi Ini
Walau Menyehatkan, Terlalu Banyak Konsumsi Air Putih Bisa Menyebabkan Sejumlah Kondisi Ini

Terlalu banyak minum air putih juga bisa sebabkan sejumlah masalah.

Baca Selengkapnya
7 Kondisi yang Bisa Terjadi Akibat Terlalu Banyak Minum Air Putih
7 Kondisi yang Bisa Terjadi Akibat Terlalu Banyak Minum Air Putih

Terlalu banyak minum air putih bisa menyebabkan keracunan sehingga perlu diketahui gejala konsumsi berlebihnya.

Baca Selengkapnya
7 Ciri-Ciri Kelebihan Minum Air Putih, Mual Muntah hingga Kram Otot
7 Ciri-Ciri Kelebihan Minum Air Putih, Mual Muntah hingga Kram Otot

Minum air putih tetap harus memperhatikan aturan yang sehat.

Baca Selengkapnya
Tanda Tubuh Kekurangan Air Putih Selain Rasa Haus, Jangan Dibiarkan
Tanda Tubuh Kekurangan Air Putih Selain Rasa Haus, Jangan Dibiarkan

Air adalah elemen penting dalam menjalankan fungsi tubuh. Ketika tubuh kekurangan air, akan muncul tanda-tanda yang mungkin jarang kita sadari.

Baca Selengkapnya
Tanda-Tanda Tubuh Mengalami Dehidrasi, Ketahui Sesegera Mungkin!
Tanda-Tanda Tubuh Mengalami Dehidrasi, Ketahui Sesegera Mungkin!

Penting sekali untuk dapat mengenali tanda-tanda dari dehidrasi agar tubuh terhindar dari komplikasi.

Baca Selengkapnya
3 Minuman yang Perlu Dihindari saat Cuaca Tengah Panas, dari Soda, Alkohol, hingga Kopi
3 Minuman yang Perlu Dihindari saat Cuaca Tengah Panas, dari Soda, Alkohol, hingga Kopi

Pilihan minuman yang tepat saat cuaca panas sangat penting untuk mencegah berbagai dampak negatif yang mungkin muncul:

Baca Selengkapnya
5 Minuman yang Menyegarkan di Cuaca Panas, tapi Bikin Tubuh Tambah Dehidrasi
5 Minuman yang Menyegarkan di Cuaca Panas, tapi Bikin Tubuh Tambah Dehidrasi

Berikut ini adalah lima contoh minuman segar yang sebaiknya Anda hindari saat cuaca panas.

Baca Selengkapnya
Dampak Buruk Minum Air Putih Terlalu Banyak
Dampak Buruk Minum Air Putih Terlalu Banyak

Ketika mengonsumsi air dalam jumlah berlebih, salah satu dampak buruknya adalah keracunan air.

Baca Selengkapnya