Baru saja melahirkan? 8 makanan ini wajib untuk dikonsumsi
Merdeka.com - Saat baru saja melahirkan, bukan buah hati Anda saja yang membutuhkan asupan nutrisi yang baik. Namun Anda juga. Sebab Anda memerlukannya untuk menyusui buah hati. Kandungan nutrisi yang baik dapat meningkatkan kualitas air susu Anda.
Oleh karena itu berikut adalah jenis makanan yang wajib untuk dikonsumsi wanita yang baru saja melahirkan seperti dilansir dari indiatimes.com.
Ikan salmon
-
Apa saja yang harus dimakan ibu hamil? Makanan yang dikonsumsi harus terdiri dari biji-bijian utuh, protein tanpa lemak, sayuran, dan lemak sehat.
-
Makanan apa yang baik untuk ibu hamil? Tentunya makanan yang baik itu makanan yang sebisa mungkin pengolahannya itu sesimpel mungkin atau disebut real food. Kalau makan ayam ya ayam goreng biasa, bukan ayam di restoran siap saji,' jelas dr. Merry dilansir dari Antara.
-
Apa saja makanan sehat untuk dikonsumsi saat hamil? Pilihlah makanan bergizi yang kaya akan serat, vitamin, dan mineral, seperti sayuran, buah-buahan, biji-bijian, dan protein tanpa lemak.
-
Makanan apa yang baik untuk ibu menyusui? Makanan Dianjurkan untuk Ibu Menyusui 1. Nasi Setelah melahirkan, ibu sebaiknya tidak terburu-buru melakukan diet untuk menurunkan berat badan. Misalnya, dengan tidak mengonsumsi karbohidrat sama sekali, sebab nutrisi tersebut penting untuk menambah energi bagi tubuh.
-
Makanan apa yang aman untuk ibu hamil? Ibu hamil diwajibkan makan makanan yang sehat dan bergizi untuk pertumbuhan janin. Makanan yang sebaiknya dikonsumsi ialah sayuran, buah-buahan dan makanan yang mengandung nutrisi baik.
-
Makanan apa yang dianjurkan? Berikut enam makanan rendah lemak dan karbohidrat, dikutip dari Very Well Fit, cek yuk! 1. Dada Ayam Tapi untuk mendapatkan kadar protein yang optimal, kamu pun juga harus mempertimbangkan cara mengolahnya yang benar. Alih-alih digoreng, coba masak dada ayam dengan cara direbus. Sebab, makanan yang digoreng sendiri dapat mengganggu aktivitas dietmu.
salmon kaya akan kandungan asam lemak yang disebut dengan DHA. DHA yang ada di dalam ASI Anda sangat penting untuk perkembangan sistem saraf bayi.
Produk olahan susu
ASI yang sehat dapat terjadi karena Anda memiliki asupan nutrisi yang memadai. Oleh karena itu konsumsilah susu atau produk olahan susu sebab susu mengandung protein, kalsium, vitamin D, dan vitamin B.
Blueberry
Blueberry adalah jenis buah yang kaya akan vitamin, mineral, dan serat. Blueberry juga mampu memenuhi kebutuhan energi Anda.
Beras cokelat
Sesekali cobalah untuk mengganti konsumsi nasi dengan nasi cokelat. Karbohidrat yang terkandung di dalamnya memastikan bahwa tingkat energi Anda tetap terjaga dan mampu meningkatkan kualitas ASI Anda.
Jeruk
Ibu menyusui membutuhkan lebih banyak vitamin C dibandingkan dengan wanita hamil. Oleh karena itu pastikan bahwa Anda memasukkan jeruk ke dalam menu makanan Anda setiap hari.
Telur
Telur kaya akan protein yang baik untuk meningkatkan nutrisi di dalam tubuh Anda.
Roti gandum
Buah hati Anda membutuhkan folat untuk tetap sehat terutama dalam masa pertumbuhan. Sehingga konsumsilah roti gandum daripada dengan roti tawar biasa sebab roti gandum mengandung banyak folat dibandingkan roti tawar biasa.
Sayuran hijau
Sayuran berdaun hijau seperti bayam atau kangkung kaya akan vitamin A, kalsium, zat besi, vitamin C, dan zat antioksidan yang baik untuk meningkatkan kesehatan tubuh Anda secara keseluruhan. Mengonsumsi sayuran ini setelah melahirkan juga merupakan cara yang baik untuk menurunkan berat badan.
Kesehatan buah hati memang sesuatu yang harus Anda prioritaskan. Namun Anda juga tidak boleh mengesampingkan kesehatan tubuh Anda sendiri. Sehingga konsumsilah makanan sehat di atas terutama setelah melahirkan.
(mdk/feb)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pastikan daftar makanan tinggi kalsium ini termasuk dalam menu harian si kecil.
Baca SelengkapnyaIbu hamil 8 bulan perlu menghindari beberapa larangan yang dianjurkan oleh dokter.
Baca SelengkapnyaIbu menyusui butuh nutrisi yang banyak supaya bisa menghasilkan ASI yang kental dan banyak untuk kesehatan dan perkembangan si kecil.
Baca SelengkapnyaSejumlah makanan bisa efektif dan sehat untuk menambah berat badan janin.
Baca SelengkapnyaUlasan berikut ini bisa menjadi referensi para ibu hamil dalam mempersiapkan makanan sehat setiap hari.
Baca SelengkapnyaPastikan Anda mendapatkan cukup asupan nutrisi saat hamil dengan makanan-makanan pilihan ini.
Baca SelengkapnyaApa saja resep makanan ibu menyusui yang padat gizi namun tetap mudah untuk ditemukan sekaligus diolah itu?
Baca SelengkapnyaPerubahan peran bagi orangtua di seminggu pertama membutuhkan pengetahuan yang tepat.
Baca SelengkapnyaAda sejumlah makanan tinggi kalori untuk bayi yang bisa bantu memenuhi kebutuhan gizi si kecil.
Baca SelengkapnyaSalah satu aspek penting dalam pola makan ibu hamil adalah konsumsi buah-buahan.
Baca SelengkapnyaPemulihan pada ibu yang baru melahirkan perlu dilakukan melalui dukungan dari orang-orang di sekitar.
Baca SelengkapnyaTerdapat beberapa minuman yang berbahaya jika dikonsumsi ibu hamil.
Baca Selengkapnya