Bayi 'belajar' menangis sejak dalam kandungan
Merdeka.com - Sejak kapan bayi mulai bisa menangis? Peneliti dari Durham bisa memberikan jawabannya. Penelitian yang dilakukan oleh ilmuwan di Durham dan Lancaster University menemukan bahwa sejak dalam kandungan bayi telah 'melatih' ekspresi kesakitan.
Para peneliti percaya bayi belajar untuk berkomunikasi setelah lahir, seperti melalui tangisan atau menunjukkan wajah sedih dan terluka ketika dalam kandungan.
Hasil scan yang menunjukkan ekspresi janin dalam kandungan
-
Bagaimana perubahan emosi ibu hamil? Perubahan hormon selama kehamilan mungkin menyebabkan fluktuasi emosi yang lebih intens pada wanita . Mereka mungkin mengalami perasaan gembira, cemas, dan sensitivitas emosional yang lebih tinggi dari biasanya.
-
Bagaimana bayi mengekspresikan emosi di usia 4 bulan? Sosial atau emosional: Bayi dapat mengekspresikan emosi yang berbeda, seperti marah, sedih, atau bahagia, mengenali orang yang akrab dan asing, dan menikmati bermain dengan orang lain.
-
Apa ciri khas orang hamil dari raut wajah? Ciri-ciri orang hamil memang dapat dilihat dari berbagai macam bentuk perubahan yang terjadi pada fisik. Biasanya, wanita hamil akan mengalami peningkatan berat badan selama kehamilan. Selain itu, ukuran payudara juga akan berubah seiring waktu. Bukan hanya itu, tanda orang hamil juga bisa dilihat dari perubahan raut wajah. Ciri-ciri orang hamil dari raut wajah seperti kulit wajah yang lebih berminyak, kulit berjerawat, pembuluh darah pipi melebar, mata sembap, hingga pregnancy glow.
-
Apa makna gerakan janin? 'Gerakan janin memberi kita wawasan tentang bagaimana perkembangan bayi di antara kunjungan medis. Gerakan janin yang baik membantu kita merasa yakin, sedangkan penurunan gerakan janin dapat menjadi tanda bahwa evaluasi medis diperlukan,' terang Dr. Ashley Parr, seorang dokter kandungan berbasis di California, dilansir dari Parents.
-
Apa saja perubahan yang dialami saat hamil? Kehamilan bisa menjadi saat yang sulit bagi sebagian wanita, tetapi membicarakannya dengan kata-kata yang baik bisa sangat ampuh dan membantu mengubah pola pikir.
-
Bagaimana kata-kata ibu hamil bisa menyentuh hati suami? Melansir dari berbagai sumber, Selasa (6/8), simak ulasan informasinya berikut ini.
Penelitian yang dilakukan dengan scan ultrasound ini menunjukkan bahwa bayi melatih beberapa gerakan, mulai dari yang sederhana seperti tersenyum hingga gerakan yang cukup sulit seperti menurunkan alis atau mengerutkan hidung. Meski begitu peneliti tak mengetahui apakah janin hanya berlatih ekspresi atau benar-benar bisa merasakan sakit.
"Masih belum jelas apakah janin benar-benar bisa merasakan rasa sakit. Kami juga tak mengetahui apakah ekspresi yang ditampakkan oleh janin dalam kandungan ibu berkaitan dengan apa yang mereka rasakan," ungkap ketua peneliti Dr Nadja Reissland, seperti dilansir oleh BBC News (06/06).
Penelitian ini mengindikasikan bahwa gerakan wajah lebih berkaitan dengan berkembangnya otak dibandingkan dengan perasaan. Hal ini karena ekspresi janin semakin berkembang dan rumit seiring dengan pertumbuhan mereka dalam kandungan.
Hasil ini ditemukan peneliti setelah mengamati scan 4D dari delapan janin perempuan dan tujuh janin laki-laki. Reissland menjelaskan bahwa sangat penting bagi bayi untuk mengembangkan kemampuan ekspresi. Ini membuat mereka mampu menunjukkan rasa sakit dan apa yang mereka rasakan ketika sudah lahir. Ekspresi dan tangisan juga digunakan untuk berkomunikasi dengan orang lain ketika mereka masih bayi.
(mdk/kun)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Munculnya selera humor pada bayi ternyata sudah terjadi sejak usia yang cukup dini yaitu pada 1 bulan sejak dilahirkan.
Baca SelengkapnyaDampak membiarkan bayi menangis terlalu lama mungkin memang tidak terlihat langsung, namun bisa menjadi buruk jika kebiasaan ini tidak diperbaiki.
Baca SelengkapnyaTangisan yang dikeluarkan oleh bayi memiliki berbagai tanda yang berbeda. Kenali enam penyebab tangisan dari bayi yang biasanya ditunjukkan.
Baca SelengkapnyaRasa cinta dari bayi pada orangtua dapat ditunjukkan dan ditampilkan melalui berbagai hal berikut ini:
Baca SelengkapnyaMengajarkan anak tentang emosi atau perasaan memang tidak mudah. Hal ini dikarenakan emosi adalah sebuah konsep yang abstrak.
Baca SelengkapnyaMendongeng adalah kegiatan yang menyenangkan dan bermanfaat bagi anak-anak serta bisa meningkatkan hubungan dengan orangtua.
Baca SelengkapnyaKeterikatan yang terjalin sejak di dalam kandungan membuat anak menjadi lebih sensitif terhadap perasaan ibunya.
Baca SelengkapnyaMengatasi tantrum pada anak dengan tepat dan memahami saat yang tepat untuk berkonsultasi dengan psikolog dapat mendukung perkembangan emosional mereka.
Baca SelengkapnyaSeorang anak yang cerdas biasanya sudah menunjukkan tanda sejak mereka masih bayi.
Baca SelengkapnyaAdanya gangguan autisme pada bayi dan balita merupakan hal yang perlu dikenali oleh orangtua.
Baca SelengkapnyaPada usia satu hingga enam bulan, bayi memiliki berbagai tahapan milestone yang perlu diketahui orangtua.
Baca SelengkapnyaRasa cinta dari orangtua terhadap bayi bisa berperan sangat signifikan terhadap perkembangan buah hati.
Baca Selengkapnya