Benarkah makan es krim bikin tubuh jadi dingin?
Merdeka.com - Di musim kemarau berkepanjangan seperti ini, Anda pasti setuju bahwa makan es krim di tengah udara yang panas adalah hal yang menyenangkan. Dinginnya suhu es krim saat mengalir memasuki kerongkongan Anda terasa begitu melegakan. Sehingga Anda pasti berpikiran bahwa makan es krim atau minum air es mampu membuat suhu tubuh yang naik akan menurun.
Lantas, benarkan makan es krim mampu membuat tubuh Anda jadi dingin?
"Well, hingga sejauh ini tidak ada bukti yang mampu menunjukkan bahwa saat makan es krim atau minum air dingin, maka tubuh Anda jadi dingin," ungkap Profesor Susan Lanham-New, kepala ilmu gizi di University of Surrey.
-
Kenapa es dawet cocok diminum saat cuaca panas? Ada berbagai minuman manis yang segar diminum khususnya di saat cuaca panas. Salah satunya adalah es dawet.
-
Apa dampak es terhadap pencernaan? Minum es secara berlebihan juga dapat menyebabkan sembelit. Suhu dingin dari minuman es dapat menghambat gerakan usus dan membuat penyerapan nutrisi menjadi lebih lambat. Hal ini dapat menyebabkan tinja menjadi keras dan sulit untuk dikeluarkan.
-
Apa saja dampak es teh manis bagi tubuh? Tidak hanya merugikan bagi kesehatan lambung, minum teh saat perut kosong ketika berbuka berpotensi menimbulkan dehidrasi. Hal ini disebabkan oleh kafein yang terdapat dalam teh memiliki sifat diuretik, yang membuat tubuh menghasilkan urin lebih cepat dan mengakibatkan seringnya buang air kecil. Tingkat kegiatan buang air kecil yang berlebihan ini berpotensi menjadi pemicu dehidrasi.
-
Kenapa makanan panas harus dihindari? Makanan atau minuman yang terlalu panas atau dingin dapat meningkatkan sensitivitas gigi dan membuat rasa sakit lebih parah.
-
Kenapa es asem gula jawa cocok diminum di cuaca panas? Kombinasi rasa asam dan manisnya memberikan kesegaran di cuaca panas.
-
Mengapa es teh diminati saat cuaca panas? Di musim panas yang menyengat, tidak ada yang lebih menyegarkan daripada minuman dingin. Salah satu minuman dingin yang paling banyak diburu saat cuaca panas adalah es teh. Sensasi dingin dengan rasa manis serta harga terjangkau menjadikan es teh sebagai minuman yang banyak dicari untuk melawan udara panas dan rasa haus.
"Setiap makanan yang masuk ke dalam tubuh pasti akan melalui proses pencernaan dan mampu meningkatkan sistem metabolisme tubuh. Sehingga tubuh selalu terasa hangat setiap kali Anda selesai makan sesuatu," terangnya. "Begitu pula ketika Anda makan es krim. Suhu dingin es krim akan langsung menyesuaikan dengan suhu tubuh Anda. Sehingga sejauh ini memang tidak ada bukti ilmiah yang bisa menemukan bahwa makan es krim atau makanan dingin lainnya mampu membuat tubuh Anda juga ikut-ikutan dingin."
"Sebaiknya saat Anda merasa panas, cobalah untuk tetap minum banyak air putih. Sebab air putih akan menggantikan cairan tubuh yang hilang ketika Anda kepanasan."
(mdk/feb)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Secara medis, tidak ada larangan khusus terkait minum es saat haid.
Baca SelengkapnyaFaktor utama yang sering dikaitkan dengan batuk setelah mengonsumsi es krim adalah suhu dingin yang dapat menyebabkan iritasi pada tenggorokan.
Baca SelengkapnyaUdara panas yang terjadi beberapa waktu belakngan ini bisa membuat kita menjadi sering konsumsi minuman manis.
Baca SelengkapnyaTerlalu banyak konsumsi minuman dingin di saat udara panas belakangan ini bisa menyebabkan berbagai dampak bagi tubuh.
Baca SelengkapnyaMinum air es tidak akan menyebabkan penambahan berat badan selama kita hanya minum air putih dingin saja tanpa campuran lain seperti sirup atau buah.
Baca SelengkapnyaUntuk menyegarkan tubuh setelah berolahraga, air es menjadi pilihan utama. Namun, minuman ini ternyata punya efek jika diminum setelah berolahraga.
Baca SelengkapnyaJarang diketahui, ternyata ada banyak manfaat es krim bagi kesehatan. Apa saja?
Baca SelengkapnyaBeberapa alasan mengapa air dingin tidak dianjurkan untuk dikonsumsi berlebihan.
Baca SelengkapnyaTerlalu sering minum es dapat menyebabkan beberapa masalah tubuh.
Baca SelengkapnyaTubuh merespons dengan melepaskan keringat sebagai bagian dari mekanisme pendinginan alami.
Baca SelengkapnyaBoleh saja minum air dingin di kala suhu di luar sana panas, namun harus perhatikan beberapa hal.
Baca SelengkapnyaBuat yang masih belum tahu, berikut ini adalah tiga cara yang lebih efektif untuk menghilangkan sensasi pedas pada lidah.
Baca Selengkapnya