Bisakah Air Menimbulkan Alergi pada Diri Seseorang?
Merdeka.com - Terdapat berbagai macam alergi dengan penyebab unik yang dapat dialami seseorang. Dilansir dari Medical Daily, salah satu alergi dengan penyebab paling unik dan paling menyulitkan adalah aquagenic urticaria atau alergi pada air.
Pengidap alergi ini bakal mengalami gatal-gatal ketika terkena air baik dalam temperatur apa pun. Kondisi aneh ini hanya diderita oleh 30 hingga 40 orang di seluruh dunia.
Pada orang yang menderita aquagenic urticaria, gatal-gatal muncul setelah terkena air, baik karena mandi, kehujanan, atau bahkan karena keringat dan air mata semata.
-
Siapa yang seringkali mengalami gatal pada kulit? Kulit kering umumnya disebabkan oleh faktor cuaca dingin, kelembapan rendah, paparan air panas, atau penggunaan sabun yang keras. Kondisi ini membuat kulit kehilangan kelembapan dan menjadi kasar, yang kemudian menyebabkan rasa gatal.
-
Siapa yang lebih rentan mengalami kulit gatal? Gen Z, terutama, rentan mengalami kulit gatal yang menjadi masalah utama mereka, dipaparkan oleh Pakar Dermatologi dan Venereologi dari Perhimpunan Dokter Spesialis Kulit dan Kelamin Indonesia, dr Eko Prakoso Wibowo, Sp.DV.
-
Dermatitis apa yang umum terjadi pada orang dengan riwayat alergi? Sering juga disebut sebagai eksim, adalah jenis dermatitis yang umum terjadi pada individu dengan kecenderungan genetik atau riwayat alergi.
-
Siapa yang mungkin mengalami gatal karena gigitan serangga? Beberapa orang mungkin mengalami pruritus di wajah mereka akibat gigitan nyamuk. Ini juga yang menjadi salah satu penyebab wajah gatal.
-
Siapa saja yang berisiko alergi? Faktor genetik dapat memengaruhi respon tubuh anak terhadap alergen, sehingga anak yang memiliki riwayat alergi dalam keluarga cenderung memiliki risiko lebih tinggi untuk mengalami alergi.
-
Siapa yang rentan alergi skincare? Bagi mereka yang memiliki kulit sensitif atau pernah mengalami alergi skincare, memilih produk yang aman dan bebas dari bahan yang dapat memicu alergi adalah langkah penting.
Alergi ini menghasilkan bintik merah kecil dengan bentuk yang jelas, pada beberapa kasus bahkan juga muncul rasa gatal. Ruam-ruam alergi biasanya muncul pada leher, badan bagian atas, dan lengan yang bakal hilang sekitar 30 hingga 60 menit setelah kering.
Pada kasus yang parah, seseorang bakal menghadapi gejala tersebut pada tenggorokan ketika mereka coba untuk minum air. Sebagai contoh, terdapat seorang penderita yang hanya dapat minum diet cola karena air, teh, dan jus membuat tenggorokannya melepuh.
Masih belum diketahui penyebab pasti mengapa seseorang menderita alergi ini. Bahkan kondisi ini juga dilaporkan tidak diturunkan melalui keluarga.
Ilmuwan memperkirakan bahwa alergi ini disebabkan oleh kandungan yang larut di air tersebut dan bukan karena airnya. Kondisi alergi ini juga lebih banyak dijumpai pada wanita dibanding pria, serta terjadi setelah pubertas.
Alergi ini sangat unik karena masalah besar yang dapat dialami oleh penderitanya. Namun untungnya alergi air ini tidak umum dijumpai di masyarakat.
(mdk/RWP)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Reaksi alergi bisa dipicu oleh berbagai hal, salah satu di antaranya adalah suhu dingin.
Baca SelengkapnyaAlergi deterjen dapat terjadi pada siapa saja, kenali ciri-cirinya dengan baik.
Baca SelengkapnyaBuat kamu yang masih penasaran kenapa kulit bisa jadi gatal-gatal, yuk cek dulu beberapa penyebabnya!
Baca SelengkapnyaAlergi obat merujuk pada reaksi alergi yang disebabkan oleh penggunaan obat tertentu, dan bisa memengaruhi sistem tubuh.
Baca SelengkapnyaBerikut gejala dan penyebab jari-jari kaki gatal akibat kutu air.
Baca SelengkapnyaKulit gatal bisa sangat mengganggu. Namun terkadang, gatal pada kulit bukan gatal biasa. Bisa jadi itu adalah kondisi yang serius dan tak bisa dibiarkan.
Baca SelengkapnyaMengenai pendapat sebagian orang bahwa mandi air panas bisa mengatasi gatal, Amelia menuturkan, cara itu justru akan menambah rasa gatal.
Baca SelengkapnyaEinitis alergi merupakan salah satu manfaat kesehatan yang rentan dialami karena sejumlah penyebab.
Baca SelengkapnyaAlergi debu bisa menyebabkan rasa tidak nyaman di tenggorokan dan hidung.
Baca Selengkapnya