Buah sirsak, si pembunuh sel kanker
Merdeka.com - Siapa yang tak kenal sirsak? Buah ini tergolong mudah dan murah didapatkan. Namun tak banyak orang yang tahu bahwa sirsak punya kekuatan hebat untuk membunuh kanker.
Sebuah penelitian yang diterbitkan di Journal of Natural Product menemukan bahwa salah satu senyawa dalam sirsak bisa membunuh sel kanker usus besar. Kekuatannya bahwa 10.000 kali lebih besar dibandingkan obat kemoterapi Adriamycin.
Penelitian yang dilakukan di Catholic University of South Korea ini menemukan bahwa ekstrak sirsak memiliki beberapa kemampuan hebat seperti menyerang kanker secara efektif dan aman bagi tubuh. Senyawa tersebut juga bisa melindungi sistem imun dan menghindari infeksi yang mematikan.
-
Kenapa daun sirsak efektif melawan kanker? Peneliti dari National Cancer Institute telah mengonfirmasi daun sirsak sebenarnya memang dapat menghancurkan sel kanker dengan begitu efektif.
-
Apa manfaat utama daun sirsak dalam pengobatan kanker? Salah satu manfaat utama daun sirsak yang telah dibuktikan dalam berbagai studi adalah kemampuannya sebagai agen antikanker. Senyawa acetogenin yang terdapat dalam daun sirsak diketahui memiliki aktivitas sitotoksik terhadap sel kanker.
-
Kenapa daun sirsak punya sifat antioksidan yang kuat? Antioksidan berperan penting dalam melawan kerusakan oksidatif yang disebabkan oleh radikal bebas, yang dapat menyebabkan berbagai penyakit kronis seperti kanker dan penyakit jantung. Penelitian menunjukkan bahwa ekstrak daun sirsak memiliki aktivitas antioksidan yang kuat, yang diukur melalui berbagai metode pengujian, termasuk DPPH dan FRAP.
-
Apa khasiat luar biasa daun sirsak? Daun sirsak memiliki khasiat yang luar biasa, termasuk kemampuannya dalam menurunkan kadar kolesterol serta sifat antikanker yang dimilikinya.
-
Apa manfaat daun sirsak untuk tumor? Daun sirsak juga memiliki manfaat yang besar untuk menyembuhkan tumor di dalam tubuh. Para peneliti mengungkapkan daun sirsak mampu membunuh 12 jenis sel kanker.
-
Apa saja manfaat tanaman antikanker bagi tubuh? Pemanfaatan tanaman sebagai bahan obat telah menjadi bagian integral dari berbagai tradisi pengobatan di seluruh dunia. Beberapa tanaman memiliki kandungan yang dapat melawan atau menghambat pertumbuhan sel kanker.
Selama terapi menggunakan sirsak, pasien tidak akan merasa lemah seperti saat kemoterapi. Sebaliknya mereka akan merasa semakin kuat dan sehat. Selain itu, sirsak juga bisa meningkatkan energi.
Peneliti menemukan bahwa pohon sirsak, kulit, biji, daun, dan yang lainnya telah lama digunakan sebagai bat-obatan oleh suku di pedalaman Amerika Selatan untuk mengobati penyakit jantung, asma, lever, dan arthritis, seperti dilansir oleh Informatics Outsourcing.
Meski saat ini buah sirsak belum digunakan dalam terapi kanker, namun tak ada salahnya mulai mengonsumsi buah yang kaya manfaat ini. (mdk/kun)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Merdeka.com merangkum informasi tentang manfaat daun sirsak untuk kesehatan dan efek sampingnya.
Baca SelengkapnyaDaun sirsak, kaya akan senyawa bioaktif, menawarkan manfaat antikanker, antidiabetes, dan antiinflamasi, mendukung kesehatan dengan cara alami.
Baca SelengkapnyaManfaat daun sirsak untuk menjaga kesehatan tubuh.
Baca SelengkapnyaTak hanya buahnya, daun sirsak juga memiliki banyak manfaat bahkan bisa menghalau penyakit kanker
Baca SelengkapnyaAwal mula kemoterapi hingga inovasinya terkini. Simak penjelasan mengenai sejarah kemoterapi berikut ini!
Baca SelengkapnyaSalah satu cara efektif untuk menurunkan risiko kanker adalah dengan mengonsumsi sayuran yang kaya nutrisi dan senyawa pelindung.
Baca Selengkapnya