Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cegah baby blues dengan menyusui!

Cegah baby blues dengan menyusui! Ilustrasi menyusui. Shutterstock/Vitalinka

Merdeka.com - Serangan baby blues atau stres pasca melahirkan seringkali menyerang para ibu muda. Jika Anda yang termasuk di dalamnya, menyusui bisa menjadi terapi bagi Anda untuk mencegah stres yang bisa berujung pada depresi tersebut.

Sebab sebuah penelitian yang dilansir dari bbc.co.uk mengungkapkan bahwa menyusui bisa mencegah Anda dari depresi setelah melahirkan. Penelitian yang juga diterbitkan dalam journal Maternal and Child Health ini menjelaskan bisa menyeimbangkan ketidakseimbangan hormonal di dalam tubuh wanita terutama ketika mereka melahirkan.

"Selama ini menyusui dikenal banyak memberikan manfaat untuk kesehatan bayi. Nyatanya, menyusui pun bisa menyehatkan fisik dan mental para ibu. Selain mampu mencegah kanker payudara, menyusui bisa menjadi sarana rekreasional Anda untuk meredakan stres. Proses bounding antara Anda dan buah hati juga bisa terjadi karena menyusui," jelas Dr. Maria Lacovou, peneliti dari University of Cambridge.

Menyusui memang telah lama dikenal dapat memberikan sejuta manfaat kesehatan fisik dan mental baik untuk ibu maupun buah hati. Oleh karena itu ketika Anda mampu menyusui, segera lakukan. (mdk/feb)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Psikolog Sarankan Ibu Tetap Memberi ASI Walau Sedang Alami Baby Blues
Psikolog Sarankan Ibu Tetap Memberi ASI Walau Sedang Alami Baby Blues

Baby blues yang dialami oleh seorang ibu sebaiknya tidak menghalangi upaya pemberian ASI terutama pada bayi yang baru lahir.

Baca Selengkapnya
Yuk Ayah, Lakukan Ini Supaya Ibu Terhindar Dari Baby Blues dan Postpartum Depression
Yuk Ayah, Lakukan Ini Supaya Ibu Terhindar Dari Baby Blues dan Postpartum Depression

Ibu yang baru saja melahirkan butuh support ayah. Tidak hanya berbagi peran dalam menjaga si kecil, tapi juga memberikan me time dan menjadi teman bicara.

Baca Selengkapnya
Psikolog ke Para Suami: Temani Ibu Baru Hadapi Masa Sulit Awal Menyusui
Psikolog ke Para Suami: Temani Ibu Baru Hadapi Masa Sulit Awal Menyusui

Ibu baru yang mengalami kesulitan dalam menyusui bayi juga bisa berkonsultasi dan meminta bantuan dari tenaga kesehatan.

Baca Selengkapnya
Ini Penyebab Ibu Baru Melahirkan Terkena Baby Blues, Dan Cara Mengatasinya
Ini Penyebab Ibu Baru Melahirkan Terkena Baby Blues, Dan Cara Mengatasinya

Sebanyak 50-80% ibu melahirkan mengalami baby blues, dibutuhkan support dari keluarga untuk mengurangi dampak baby blues

Baca Selengkapnya
Begini Cara Ibu Pekerja agar Bisa Memberi ASI Eksklusif bagi Buah Hati
Begini Cara Ibu Pekerja agar Bisa Memberi ASI Eksklusif bagi Buah Hati

Bagi ibu pekerja, pemberian ASI eksklusif tetap mungkin dilakukan dengan sejumlah cara ini.

Baca Selengkapnya
5 Metode Efektif Meningkatkan Produksi ASI bagi Ibu Menyusui
5 Metode Efektif Meningkatkan Produksi ASI bagi Ibu Menyusui

Menjaga produksi tetap lancar dan melimpah merupakan hal penting bagi ibu menyusui.

Baca Selengkapnya
Ramai Berita Ibu Mau Buang Anaknya Diduga Baby Blues, Kenali Yuk Apa Itu Baby Blues
Ramai Berita Ibu Mau Buang Anaknya Diduga Baby Blues, Kenali Yuk Apa Itu Baby Blues

Baby blues banyak dialami ibu baru. Butuh support dari keluarga terutama pasangan untuk membantu ibu dalam masa transisi menjadi ibu baru.

Baca Selengkapnya
Memperingati Hari ASI Sedunia 2023, Ini Manfaat Memberikan ASI Eksklusif
Memperingati Hari ASI Sedunia 2023, Ini Manfaat Memberikan ASI Eksklusif

ASI merupakan hak setiap anak hingga usia enam bulan. Semua pihak wajib mendukung ibu memberikan ASI untuk si kecil

Baca Selengkapnya
Dokter Sarankan Ibu Pekerja untuk Maksimalkan DBF demi Kestabilan Produksi ASI
Dokter Sarankan Ibu Pekerja untuk Maksimalkan DBF demi Kestabilan Produksi ASI

Menyusui bayi secara langsung atau direct breastfeeding merupakan cara untuk menstabilkan produksi ASI.

Baca Selengkapnya
Peringati Pekan ASI Sedunia, Tasya Kamila Ingatkan Pasangan dan Keluarga Punya Peran Penting
Peringati Pekan ASI Sedunia, Tasya Kamila Ingatkan Pasangan dan Keluarga Punya Peran Penting

Tasya Kamila ikut memperingati Pekan Asi Sedunia yang berlangsung pada 1-7 Agustus 2023.

Baca Selengkapnya
7 Cara yang Bisa Dilakukan Ibu agar Menyusui Malam Hari Terasa Lebih Mudah
7 Cara yang Bisa Dilakukan Ibu agar Menyusui Malam Hari Terasa Lebih Mudah

Menyusui di malam hari bisa jadi terasa mudah dengan sejumlah tips yang dilakukan.

Baca Selengkapnya
Betulkah ASI yang Dikeluarkan Bisa Mengalami Perubahan saat Bayi Sakit?
Betulkah ASI yang Dikeluarkan Bisa Mengalami Perubahan saat Bayi Sakit?

Salah satu hal yang kerap dipercaya adalah bahwa ASI mengalami perubahan saat ibu atau anak sedang sakit.

Baca Selengkapnya