Donor darah turunkan risiko serangan jantung dan kanker
Merdeka.com - Studi terbaru menunjukkan bahwa mendonorkan darah dapat mengurangi risiko serangan jantung dan kanker. Hal ini diperkirakan terjadi karena penurunan kadar besi yang tinggi pada tubuh.
Kadar besi dalam tubuh dapat mempengaruhi seberapa tebal dan lengket tekstur darah. Kadar besi yang tinggi menyebabkan darah menjadi sangat tebal. Dan peningkatan kadar zat besi dalam tubuh juga dapat mempercepat proses oksidasi kolesterol.
Kondisi ini dapat mempengaruhi konsistensi darah dan menciptakan peningkatan gesekan dalam perjalanan melalui pembuluh darah. Karena hal ini meningkatkan keausan pada lapisan arteri, itu bisa berkontribusi terhadap peningkatan risiko penyakit kardiovaskular.
-
Bagaimana cara donor darah membantu kesehatan jantung? Donor darah secara rutin dapat membantu menjaga kesehatan jantung. Proses donor darah membantu dalam melancarkan aliran darah dan mencegah penyumbatan arteri.
-
Apa manfaat donor darah bagi pendonor? Donor darah merupakan tindakan yang tidak hanya bermanfaat bagi penerima darah, tetapi juga bagi pendonor itu sendiri. Berikut adalah beberapa manfaat donor darah yang telah terbukti melalui penelitian dan pengamatan klinis:
-
Bagaimana cara mencegah penyakit jantung? 'Penyakit tidak menular ini tidak disebabkan oleh penularan melalui virus, bakteri, atau sejenisnya, melainkan lebih dipengaruhi oleh tiga aspek utama, yaitu faktor genetik, lingkungan, dan perilaku,' jelasnya.
-
Bagaimana cara mencegah serangan jantung? Untuk mencegah risiko serangan jantung mendadak, Dani menyarankan agar orang yang memiliki riwayat penyakit jantung dalam keluarga atau sering mengalami tanda fisik seperti pingsan atau nyeri dada untuk memastikan kondisi kesehatan jantung mereka melalui pemeriksaan laboratorium atau rekam jantung.
-
Bagaimana cara mengelola risiko serangan jantung? Penting untuk memiliki kesadaran akan faktor risiko jantung dan kerjasama dengan dokter untuk mengelola faktor-faktor tersebut, baik yang dapat diubah maupun yang tidak.
-
Kenapa donor darah penting? Setiap tahun, banyak orang membutuhkan transfusi darah. Proses ini sangat penting, terutama saat operasi, setelah kecelakaan, atau bagi mereka yang menderita penyakit tertentu yang memerlukan komponen darah.
Menurut sebuah studi yang diterbitkan oleh Journal of American Medical Association, para peneliti menemukan bahwa mereka yang berusia 43 sampai 61 tahun yang mendonorkan darah setiap enam bulan, berisiko lebih rendah terkena penyakit jantung. (mdk/des)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Berapa banyak darah yang harus didonor? Apa manfaatnya untuk kesehatan? Simak melalui penjelasan berikut.
Baca SelengkapnyaDonor darah adalah tindakan mulia yang dapat menyelamatkan nyawa, namun keamanan dan kesehatan pendonor dan penerima darah harus selalu menjadi prioritas.
Baca SelengkapnyaSetiap tahun, pada tanggal 14 Juni, dunia merayakan Hari Donor Darah Sedunia sebagai bentuk penghargaan dan apresiasi kepada para pendonor darah.
Baca SelengkapnyaDari penemuan golongan darah sampai penemuan skrining darah, simak sejarah panjang donor darah berikut!
Baca SelengkapnyaBumbu dapur ini harganya murah dan mudah didapat dimana saja
Baca SelengkapnyaPemilik golongan darah O mungkin memang memiliki beberapa kelebihan tertentu, tetapi tidak dapat disimpulkan bahwa mereka secara keseluruhan jarang sakit.
Baca Selengkapnya