Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Epilepsi membuat pasien Alzheimer lebih cepat pikun

Epilepsi membuat pasien Alzheimer lebih cepat pikun Ilustrasi Alzheimer. ©2012 Shutterstock/Lightspring

Merdeka.com - Penderita Alzheimer atau masalah ingatan ringan yang mengalami epilepsi diketahui mengalami penurunan fungsi dan kemampuan otak lebih cepat dibanding penderita Alzheimer dan masalah ingatan yang tak mengalami epilepsi.

"Identifikasi dan perawatan yang hati-hati terhadap penderita epilepsi bisa meningkatkan keadaan otak mereka," ungkap Dr Keith Vossel dari Gladstone Institute of Neurological Disease di San Fransisco, seperti dilansir oleh US News (12/07).

Hasil ini ditemukan peneliti setelah mengevaluasi data dari 54 pasien dan menemukan bahwa orang yang memiliki masalah ingatan ringan dan epilepsi menunjukkan penurunan kemampuan mental yang lebih awal sekitar tujuh tahun dibandingkan penderita masalah ingatan yang tak mengalami epilepsi. Penelitian ini dilaksanakan pada partisipan yang berusia 64 - 71 tahun.

Sementara itu, pasien Alzheimer yang mengalami epilepsi diketahui mengalami penurunan fungsi otak dan ingatan lima tahun lebih cepat dibanding pasien Alzheimer yang tidak mengalami epilepsi. Pasien yang mengalami epilepsi diketahui mengalami penurunan ingatan yang lebih cepat dan parah dibanding mereka yang tidak mengalami epilepsi.

Peneliti menulis bahwa epilepsi yang terjadi pada penderita Alzheimer dan masalah ingatan perlu mendapatkan perhatian yang cukup karena efeknya yang besar pada pasien. Tak hanya itu, epilepsi terkadang tak banyak diperhatikan dan tak dirawat dengan baik. (mdk/kun)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sejarah 15 Juli 1910: Penyakit Alzheimer Dicatat Pertama Kali oleh Emil Kraepelin
Sejarah 15 Juli 1910: Penyakit Alzheimer Dicatat Pertama Kali oleh Emil Kraepelin

Nama Alzheimer diberikan untuk menghormati Alois Alzheimer, yang telah mengidentifikasi salah satu kasus demensia.

Baca Selengkapnya
6 Mitos Penyakit Alzheimer, Ternyata Tak Hanya Menyerang Lansia
6 Mitos Penyakit Alzheimer, Ternyata Tak Hanya Menyerang Lansia

Terdapat berbagai mitos penyakit Alzheimer yang sering menyesatkan karena tak memiliki dasar penjelasan ilmiah.

Baca Selengkapnya
8 Hal yang Bisa Menyebabkan Seseorang Kehilangan Memori Jangka Pendek
8 Hal yang Bisa Menyebabkan Seseorang Kehilangan Memori Jangka Pendek

Kehilangan memori jangka pendek pada seseorang bisa terjadi akibat berbagai macam hal.

Baca Selengkapnya
Doa agar Tidak Pelupa atau Pikun, Ketahui Berbagai Amalan Lainnya
Doa agar Tidak Pelupa atau Pikun, Ketahui Berbagai Amalan Lainnya

Terdapat doa agar tidak lupa atau pikun dan amalan lainnya yang bisa dipraktikkan sehari-hari.

Baca Selengkapnya
Apa Itu Demensia? Berikut Penyebab dan Cara Mengatasinya
Apa Itu Demensia? Berikut Penyebab dan Cara Mengatasinya

Demensia adalah istilah untuk sekelompok gejala yang memengaruhi memori, kemampuan berpikir, dan kemampuan sosial.

Baca Selengkapnya
Adiksi Gawai Bisa Menjadi Penyebab Seseorang Mengalami Obesitas dan Mudah Lupa
Adiksi Gawai Bisa Menjadi Penyebab Seseorang Mengalami Obesitas dan Mudah Lupa

Penggunaan gawai merupakan hal yang tidak bisa kita hindari namun bisa memicu munculnya adiksi yang berdampak buruk pada seseorang.

Baca Selengkapnya
Penyebab Amnesia yang Perlu Diwaspadai, Begini Cara Mengobatinya
Penyebab Amnesia yang Perlu Diwaspadai, Begini Cara Mengobatinya

Amnesia adalah gangguan memori yang dapat memengaruhi kemampuan seseorang untuk mengingat informasi atau pengalaman masa lalu.

Baca Selengkapnya
Tanda dan Gejala Tumor Otak, Kenali Sejak Dini!
Tanda dan Gejala Tumor Otak, Kenali Sejak Dini!

Sebagian besar orang masih belum mengenal bagaimana tanda-tanda dan gejala tumor otak. Yuk, simak penjelasannya!

Baca Selengkapnya
Gejala Ensefalopati Hipertensi dan Penyebabnya, Perlu Diketahui
Gejala Ensefalopati Hipertensi dan Penyebabnya, Perlu Diketahui

Peningkatan tekanan darah mendadak yang sangat tinggi perlu diwaspadai.

Baca Selengkapnya
Bisa Menyerang Siapa Saja, Kenali Gejala Demensia dan Cara Mencegahnya
Bisa Menyerang Siapa Saja, Kenali Gejala Demensia dan Cara Mencegahnya

Pada sejumlah kasus penurunan kemampuan otak itu dimulai pada usia 30 tahun

Baca Selengkapnya
Jangan Diabaikan, Kenali Tanda dan Gejala Stroke Sejak Dini
Jangan Diabaikan, Kenali Tanda dan Gejala Stroke Sejak Dini

dr. Astrid Ayodya Pattinama, Sp.N, Spesialis Saraf dari RS EMC Pekayon membeberkan tanda hingga gejala stroke.

Baca Selengkapnya
Penelitian Terbaru Buktikan Bahwa Kebiasaan Mengupil Bisa Jadi Penyebab Terjadinya Alzheimer's
Penelitian Terbaru Buktikan Bahwa Kebiasaan Mengupil Bisa Jadi Penyebab Terjadinya Alzheimer's

Kebiasaan mengupil tanpa disadari bisa menjadi penyebab terjadinya masalah kesehatan yang lebih berat berupa Alzheimer's.

Baca Selengkapnya