Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ini yang terjadi pada tubuh saat kamu berbuka puasa dengan kurma

Ini yang terjadi pada tubuh saat kamu berbuka puasa dengan kurma Ilustrasi kurma. ©2014 Merdeka.com/shutterstock/al1962

Merdeka.com - Di bulan puasa seperti saat ini, kurma menjadi makanan yang jamak ditemui dimana pun. Sebabnya mereka yang beragama Islam disarankan untuk mengonsumsi kurma saat berbuka puasa setelah minum segelas air.

Sebenarnya, apa sih yang terjadi pada tubuhmu saat kamu berbuka puasa dengan kurma? Dilansir dari boldsky.com, berikut adalah jawabannya.

Mencegah sembelit

Orang lain juga bertanya?

Makan kurma ternyata bisa membantu mencegah sembelit lho. Namun kamu harus merendamnya terlebih dahulu dengan air hangat semalaman. Setelah itu minumlah saat sahur sehingga kamu bisa BAB dengan lancar di pagi hari.

Meningkatkan zat besi

Kurma adalah makanan yang tinggi akan sumber zat besi. Nutrisi ini penting bagi produksi sel darah merah sehingga bisa mencegahmu dari rasa lemas saat puasa.

Menurunkan kolesterol

Kamu ingin menurunkan kolesterol dengan cara yang menyenangkan? Konsumsilah kurma. Sebab kurma dapat mengikis kolesterol jahat dan menjaga arteri tubuhmu tetap sehat.

Meningkatkan energi

Mencampur kurma, susu, dan madu ternyata bermanfaat untuk meningkatkan energi tubuh, lho. Terutama bagi kamu yang sudah seharian berpuasa.

Mengurangi tekanan darah

Selain baik untuk menurunkan kolesterol, makan kurma juga mampu menjaga agar tekanan darahmu tetap terkontrol. Konsumsi 3-4 kurma saat berbuka untuk mendapatkan manfaat sehat tersebut.

Mencegah diare

Kurma mengandung kalium di dalamnya yang bermanfaat untuk mencegah diare serta menguntungkan bagi kesehatan usus.

Menjaga berat badan

Saat makan kurma, tak jarang kamu pun merasa cepat kenyang. Sehingga kamu mengonsumsi makanan berbuka dengan porsi yang wajar. Hasilnya, berat badanmu pun akan terkontrol dengan baik.

Menguatkan jantung

Makan kurma bermanfaat untuk melindungi kesehatan jantung. Selain dikonsumsi secara langsung, kamu juga bisa minum air rebusan kurma secara rutin untuk menghindarkan jantungmu dari beragam penyakit berbahaya.

Selain manfaat di atas, kurma mengandung magnesium, tembaga, mangan, fosfor, kalium, zat besi, dan belerang. Sehingga kamu pun bisa meningkatkan kesehatan tubuhmu dengan makan kurma secara rutin tak hanya saat berpuasa saja. Selamat mencoba!

(mdk/feb)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tak Kalah dengan Kurma Asli, Ini Manfaat Susu Kurma untuk Tubuh saat Puasa
Tak Kalah dengan Kurma Asli, Ini Manfaat Susu Kurma untuk Tubuh saat Puasa

Susu kurma dapat memberikan energi berkelanjutan selama berpuasa karena mengandung karbohidrat, protein, serta vitamin dan mineral penting.

Baca Selengkapnya
Manfaat Makan Kurma saat Buka Puasa, Bantu Stabilkan Gula Darah
Manfaat Makan Kurma saat Buka Puasa, Bantu Stabilkan Gula Darah

Makan kurma saat berbuka bukan sekadar ciri khas dari Ramadan. Tradisi ini menyimpan manfaat, terutama yang berkaitan dengan pemulihan diri setelah berpuasa.

Baca Selengkapnya
Tata Cara Berbuka Puasa yang Baik dan Benar, Perlu Diamalkan Umat Muslim
Tata Cara Berbuka Puasa yang Baik dan Benar, Perlu Diamalkan Umat Muslim

Setelah seharian menahan diri dari makan dan minum, waktu berbuka menjadi saat yang penuh berkah dan kebahagiaan.

Baca Selengkapnya
8 Makanan yang Baik Dikonsumsi saat Buka Puasa, Jangan Asal Makan
8 Makanan yang Baik Dikonsumsi saat Buka Puasa, Jangan Asal Makan

Makanan yang baik dikonsumsi saat buka puasa adalah makanan yang dapat memberikan energi cepat, mudah dicerna, dan kaya akan nutrisi penting.

Baca Selengkapnya
9 Manfaat Konsumsi Buah dan Sayur di Bulan Puasa, Bikin Kenyang Lebih Lama
9 Manfaat Konsumsi Buah dan Sayur di Bulan Puasa, Bikin Kenyang Lebih Lama

Buah dan sayur menjadi kunci utama dalam memastikan tubuh kita mendapatkan nutrisi yang cukup selama menjalankan ibadah puasa.

Baca Selengkapnya
Demi Kesehatan saat Berpuasa, Pahami Pola Nutrisi Sehat saat Sahur dan Buka
Demi Kesehatan saat Berpuasa, Pahami Pola Nutrisi Sehat saat Sahur dan Buka

Konsumsi makanan yang tepat saat sahur dan buka menjadi kunci penting dalam menjaga kesehatan dan kebugaran selama bulan puasa.

Baca Selengkapnya
Terkesan Seperti Makan Ringan, Kurma Ternyata Juga Bermanfaat Tekan Asam Lambung
Terkesan Seperti Makan Ringan, Kurma Ternyata Juga Bermanfaat Tekan Asam Lambung

Selain menjadi pilihan yang direkomendasikan untuk berbuka puasa buah kurma juga memiliki manfaat yang baik untuk kesehatan lambung.

Baca Selengkapnya
Sebelum Makan Berat, Konsumsi 16 Buah Ini saat Buka Puasa untuk Hilangkan Dahaga
Sebelum Makan Berat, Konsumsi 16 Buah Ini saat Buka Puasa untuk Hilangkan Dahaga

Mengonsumsi buah ketika berbuka puasa dapat membantu mengembalikan cairan, energi, serta elektrolit tubuh yang hilang selama berpuasa.

Baca Selengkapnya
13 Manfaat Puasa untuk Kesehatan Fisik dan Mental
13 Manfaat Puasa untuk Kesehatan Fisik dan Mental

Saat berpuasa, kita tak hanya mendapat pahala semata. Manfaat bagi tubuh secara fisik dan mental juga menjadi hadiah bagi mereka yang berpuasa.

Baca Selengkapnya
8 Ide Menu Buka Puasa yang Sehat dan Baik untuk Tubuh, Tanpa Gorengan dan Makanan Tinggi Gula
8 Ide Menu Buka Puasa yang Sehat dan Baik untuk Tubuh, Tanpa Gorengan dan Makanan Tinggi Gula

Merdeka.com merangkum informasi tentang 8 ide menu buka puasa sehat yang baik untuk tubuh, tanpa ada gorengan dan makanan tinggi gula lainnya.

Baca Selengkapnya
Makanan Terbaik untuk Dikonsumsi Setelah Berbuka Puasa
Makanan Terbaik untuk Dikonsumsi Setelah Berbuka Puasa

Pada saat berbuka puasa, terdapat sejumlah makanan yang terbaik untuk dikonsumsi demi kesehatan dan kebugaran tubuh.

Baca Selengkapnya
Mengapa Puasa Dapat Membersihkan Tubuh dari Racun dan Kotoran? Berikut Penjelasannya
Mengapa Puasa Dapat Membersihkan Tubuh dari Racun dan Kotoran? Berikut Penjelasannya

Puasa bukan hanya sekadar ibadah yang mendekatkan diri kepada Allah, tetapi juga memiliki manfaat kesehatan yang luar biasa.

Baca Selengkapnya